Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Imamat 20:25

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Im 20:25

Kamu harus membedakan binatang yang tidak haram dari yang haram, dan burung-burung w  yang haram dari yang tidak haram, supaya kamu jangan membuat dirimu jijik oleh binatang berkaki empat dan burung-burung dan oleh segala yang merayap di muka bumi, yang telah Kupisahkan supaya kamu haramkan.

AYT (2018)

Oleh sebab itu, kamu harus membedakan hewan yang najis dan yang tahir, burung yang najis dan yang tahir. Jangan mencemari dirimu sendiri dengan hewan, burung, atau semua yang merayap di tanah, yang telah Kupisahkan sebagai binatang yang najis.

TL (1954) ©

SABDAweb Im 20:25

Maka sebab itu hendaklah kamu membedakan antara binatang yang halal dengan yang haram dan antara unggas yang halal dengan yang haram; maka jangan kamu menajiskan dirimu dengan binatang yang berkaki empat atau dengan unggas atau dengan binatang yang melata di atas bumi, yang telah Kuasingkan, supaya haramlah ia kepadamu.

BIS (1985) ©

SABDAweb Im 20:25

Oleh karena itu kamu harus membedakan dengan tepat binatang yang haram dari yang tidak haram. Jangan makan binatang yang haram. Binatang itu Kunyatakan haram, jadi kalau memakannya kamu menjadi najis.

TSI (2014)

Karena itu kamu masing-masing harus membedakan antara binatang dan burung yang haram dan yang tidak haram. Jangan menajiskan dirimu dengan memakan binatang atau burung yang sudah Aku tentukan untuk kamu haramkan.

MILT (2008)

Dan kamu harus memisahkan antara hewan yang tahir dengan yang najis, dan antara burung yang tahir dan yang najis, dan kamu jangan mencemarkan hidupmu dengan hewan dan dengan burung, dan dengan setiap yang merayap di tanah, yang telah Kupisahkan darimu untuk menajiskannya.

Shellabear 2011 (2011)

Oleh sebab itu, kamu harus memisahkan hewan yang suci dengan yang najis, demikian pula burung yang najis dengan yang suci. Jangan cemari dirimu dengan hewan, burung, atau segala yang merayap di tanah, yang telah Kupisahkan untuk kamu najiskan.

AVB (2015)

Oleh sebab itu, kamu harus mengasingkan haiwan yang suci daripada yang najis, demikian pula burung yang najis dengan yang suci. Jangan kamu cemari dirimu dengan haiwan, burung, atau segala yang merayap di tanah, yang telah Kuasingkan untuk kamu golongkan sebagai najis.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Im 20:25

Kamu harus membedakan
<0914>
binatang
<0929>
yang tidak haram
<02889>
dari
<0996>
yang haram
<02931>
, dan
<0996>
burung-burung
<05775>
yang haram
<02931>
dari yang tidak haram
<02889>
, supaya kamu jangan
<03808>
membuat
<08262> <00>
dirimu
<05315>
jijik
<00> <08262>
oleh binatang berkaki empat
<0929>
dan burung-burung
<05775>
dan oleh segala
<03605>
yang
<0834>
merayap
<07430>
di muka bumi
<0127>
, yang
<0834>
telah Kupisahkan
<0914>
supaya kamu haramkan
<02930>
.
TL ITL ©

SABDAweb Im 20:25

Maka sebab itu hendaklah kamu membedakan
<0914>
antara
<0996>
binatang
<0929>
yang halal
<02889>
dengan yang haram
<02931>
dan antara
<0996>
unggas
<05775>
yang halal
<02889>
dengan yang haram
<02931>
; maka jangan
<03808>
kamu menajiskan
<08262>
dirimu
<05315>
dengan binatang yang berkaki empat
<0929>
atau dengan unggas
<05775>
atau dengan binatang
<03605>
yang
<0834>
melata
<07430>
di atas bumi
<0127>
, yang telah
<0834>
Kuasingkan
<0914>
, supaya haramlah
<02930>
ia kepadamu.
AYT ITL
Oleh sebab itu, kamu harus membedakan
<0914>
hewan
<0929>
yang najis
<02931>
dan yang tahir
<02889>
, burung
<05775>
yang najis
<02931>
dan yang tahir
<02889>
. Jangan
<03808>
mencemari
<08262>
dirimu sendiri
<05315>
dengan hewan
<0929>
, burung
<05775>
, atau semua
<03605>
yang
<0834>
merayap
<07430>
di tanah
<0127>
, yang
<0834>
telah Kupisahkan
<0914>
sebagai binatang yang najis
<02930>
.

[<0996> <0996> <0853> <00>]
AVB ITL
Oleh sebab itu, kamu harus mengasingkan
<0914>
haiwan
<0929>
yang suci
<02889>
daripada yang najis
<02931>
, demikian pula burung
<05775>
yang najis
<02931>
dengan yang suci
<02889>
. Jangan
<03808>
kamu cemari
<08262>
dirimu
<05315>
dengan haiwan
<0929>
, burung
<05775>
, atau segala
<03605>
yang
<0834>
merayap
<07430>
di tanah
<0127>
, yang
<0834>
telah Kuasingkan
<0914>
untuk kamu golongkan sebagai najis
<02930>
.

[<0996> <0996> <0853> <00>]
HEBREW
amjl
<02930>
Mkl
<0>
ytldbh
<0914>
rsa
<0834>
hmdah
<0127>
vmrt
<07430>
rsa
<0834>
lkbw
<03605>
Pwebw
<05775>
hmhbb
<0929>
Mkytspn
<05315>
ta
<0853>
wuqst
<08262>
alw
<03808>
rhjl
<02889>
amjh
<02931>
Pweh
<05775>
Nybw
<0996>
hamjl
<02931>
hrhjh
<02889>
hmhbh
<0929>
Nyb
<0996>
Mtldbhw (20:25)
<0914>
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Im 20:25

Kamu harus 1  membedakan binatang yang tidak haram dari yang haram, dan burung-burung yang haram dari yang tidak haram, supaya kamu jangan membuat dirimu jijik 2  oleh binatang berkaki empat dan burung-burung dan oleh segala yang merayap 3  di muka bumi, yang telah Kupisahkan 1  supaya kamu haramkan.

[+] Bhs. Inggris



TIP #01: Selamat Datang di Antarmuka dan Sistem Belajar Alkitab SABDA™!! [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA