Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Pengkhotbah 11:10

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Pkh 11:10

Buanglah kesedihan z  dari hatimu dan jauhkanlah penderitaan dari tubuhmu, karena kemudaan dan fajar hidup adalah kesia-siaan. a 

AYT (2018)

Tinggalkanlah kesusahan batinmu, dan buanglah kemalangan dari tubuhmu. Sebab, masa muda dan fajar hidup adalah kesia-siaan.

TL (1954) ©

SABDAweb Pkh 11:10

Kendati, buanglah juga murung dari dalam hatimu dan jauhkanlah jahat dari pada tubuhmu, karena kemudaan dan dini hari keduanyapun sia-sialah adanya.

BIS (1985) ©

SABDAweb Pkh 11:10

Usirlah khawatir dan susah dari hatimu, sebab masa mudamu cepat berlalu.

TSI (2014)

Usirlah rasa kuatir dari hatimu, karena kamu masih sehat. Tetapi ingat, masa mudamu akan cepat berlalu. Semuanya sia-sia!

MILT (2008)

Oleh sebab itu, buanglah kepedihan dari hatimu dan jauhkanlah kesengsaraan dari tubuhmu, karena masa muda dan fajar hidup adalah kefanaan.

Shellabear 2011 (2011)

Buanglah dukacita dari hatimu dan jauhkanlah kejahatan dari tubuhmu, karena kemudaan dan fajar hidup adalah bagaikan uap.

AVB (2015)

Buang kesedihan daripada hatimu dan singkirkan kejahatan daripada tubuhmu kerana zaman kanak-kanak, zaman muda dan puncak kehidupanmu hanya kesia-siaan.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Pkh 11:10

Buanglah
<05493>
kesedihan
<03708>
dari hatimu
<03820>
dan jauhkanlah
<05674>
penderitaan
<07451>
dari tubuhmu
<01320>
, karena
<03588>
kemudaan
<03208>
dan fajar hidup
<07839>
adalah kesia-siaan
<01892>
.
TL ITL ©

SABDAweb Pkh 11:10

Kendati, buanglah
<05493>
juga murung
<03708>
dari dalam hatimu
<03820>
dan jauhkanlah
<05674>
jahat
<07451>
dari pada tubuhmu
<01320>
, karena
<03588>
kemudaan
<07839>
dan dini hari
<03208>
keduanyapun sia-sialah
<01892>
adanya.
AYT ITL
Tinggalkanlah
<05493>
kesusahan
<03708>
batinmu, dan buanglah kemalangan
<07451>
dari tubuhmu
<01320>
. Sebab
<03588>
, masa muda
<03208>
dan fajar
<07839>
hidup adalah kesia-siaan
<01892>
.

[<03820> <05674>]
AVB ITL
Buang
<05493>
kesedihan
<03708>
daripada hatimu
<03820>
dan singkirkan
<05674>
kejahatan
<07451>
daripada tubuhmu
<01320>
kerana
<03588>
zaman kanak-kanak
<03208>
, zaman muda
<07839> <0>
dan puncak kehidupanmu
<0> <07839>
hanya kesia-siaan
<01892>
.
HEBREW
lbh
<01892>
twrxshw
<07839>
twdlyh
<03208>
yk
<03588>
Krvbm
<01320>
her
<07451>
rbehw
<05674>
Kblm
<03820>
oek
<03708>
rohw (11:10)
<05493>
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Pkh 11:10

Buanglah 1  kesedihan 2  dari hatimu dan jauhkanlah 3  penderitaan dari tubuhmu, karena kemudaan 4  dan fajar hidup adalah kesia-siaan.

[+] Bhs. Inggris



TIP #28: Arahkan mouse pada tautan catatan yang terdapat pada teks alkitab untuk melihat catatan ayat tersebut dalam popup. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA