Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

1 Tesalonika 3:6

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb 1Tes 3:6

Tetapi sekarang, setelah Timotius g  datang kembali dari kamu h  dan membawa kabar yang menggembirakan tentang imanmu dan kasihmu, i  dan bahwa kamu selalu menaruh kenang-kenangan yang baik akan kami dan ingin untuk berjumpa dengan kami, seperti kami juga ingin untuk berjumpa dengan kamu, j 

AYT (2018)

Namun, sekarang, Timotius telah kembali kepada kami dari tempatmu, dan telah membawa kabar baik tentang iman dan kasihmu untuk kami, bahwa kamu selalu menyimpan kenangan yang baik akan kami dan rindu untuk bertemu kami, seperti kami juga rindu bertemu denganmu.

TL (1954) ©

SABDAweb 1Tes 3:6

Tetapi sedangkan Timotius sudah balik kepada kami daripada kamu membawakan kami kabar yang baik dari hal iman dan kasihmu, dan akan hal kamu senantiasa menaruh kenang-kenangan yang baik ke atas kami, dan rindu hendak berjumpa dengan kami, sebagaimana kami juga dengan kamu,

BIS (1985) ©

SABDAweb 1Tes 3:6

Sekarang Timotius sudah kembali dan sudah menyampaikan kepada kami berita gembira tentang bagaimana kalian percaya kepada Kristus dan saling mengasihi. Ia memberitahukan kepada kami bahwa kalian selalu menaruh kenang-kenangan yang baik tentang kami di hatimu. Dan kalian ingin bertemu dengan kami, sama seperti kami pun ingin bertemu dengan kalian.

TSI (2014)

Tetapi sekarang Timotius sudah kembali dengan membawa berita gembira bahwa kalian tetap percaya penuh kepada Kristus dan saling mengasihi. Dia menceritakan bahwa kalian selalu mengingat kami serta rindu bertemu lagi dengan kami, sama seperti kami juga rindu bertemu kalian.

MILT (2008)

Namun sekarang, dengan datangnya Timotius dari kamu kepada kami dan menginjilkan iman dan kasihmu kepada kami, dan bahwa kamu selalu memiliki kenangan yang baik tentang kami dengan selalu merindukan untuk melihat kami, sebagaimana pula kami terhadap kamu,

Shellabear 2011 (2011)

Tetapi sekarang Timotius baru saja datang dari tempatmu menemui kami. Ia membawa kabar baik tentang iman dan kasihmu, dan menceritakan bahwa kamu selalu mengingat kami dengan baik serta rindu untuk dapat bertemu dengan kami, seperti kami juga ingin bertemu dengan kamu.

AVB (2015)

Sekarang Timotius telah pulang membawa khabar baik tentang iman dan kasihmu. Dia memberitahu bahawa kamu sentiasa mengenang mesra terhadap kami serta ingin menemui kami sebagaimana kami ingin menemuimu.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb 1Tes 3:6

Tetapi
<1161>
sekarang
<737>
, setelah Timotius
<5095>
datang
<2064>
kembali dari
<575>
kamu
<5216>
dan
<2532>
membawa kabar yang menggembirakan
<2097>
tentang imanmu
<2254> <4102>
dan
<2532>
kasihmu
<26> <5216>
, dan
<2532>
bahwa
<3754>
kamu
<2192> <0>
selalu
<3842>
menaruh
<0> <2192>
kenang-kenangan
<3417>
yang baik
<18>
akan kami
<2257>
dan ingin
<1971>
untuk berjumpa
<1492>
dengan kami
<2249>
, seperti
<2509>
kami
<2248>
juga ingin untuk berjumpa dengan kamu
<5209>
,

[<4314> <2248> <2532>]
TL ITL ©

SABDAweb 1Tes 3:6

Tetapi
<1161>
sedangkan
<737>
Timotius
<5095>
sudah balik
<2064>
kepada
<4314>
kami
<2248>
daripada
<575>
kamu
<5216>
membawakan
<2097>
kami
<2254>
kabar yang baik
<2097>
dari hal iman
<4102>
dan
<2532>
kasihmu
<26>
, dan
<2532>
akan hal kamu
<5216>
senantiasa
<3842>
menaruh
<2192>
kenang-kenangan
<3417>
yang baik
<18>
ke atas kami, dan rindu
<1971>
hendak berjumpa
<1492>
dengan kami
<2248>
, sebagaimana
<2509>
kami
<2249>
juga
<2532>
dengan kamu
<5209>
,
AYT ITL
Namun
<1161>
, sekarang
<737>
, Timotius
<5095>
telah kembali
<2064>
kepada
<4314>
kami
<2248>
dari
<575>
tempatmu
<5216>
, dan
<2532>
telah membawa kabar baik
<2097>
tentang
<3588>
iman
<4102>
dan
<2532>
kasihmu
<26>
untuk
<2532>
kami
<2254>
, bahwa
<3754>
kamu selalu
<3842>
menyimpan
<2192>
kenangan
<3417>
yang baik
<18>
akan kami
<2257>
dan rindu
<1971>
untuk bertemu
<1492>
kami
<2248>
, seperti
<2509>
kami
<2249>
juga
<2532>
rindu bertemu denganmu
<5209>
.

[<5216>]
AVB ITL
Sekarang
<737>
Timotius
<5095>
telah pulang
<2064>
membawa khabar baik
<2097>
tentang iman
<4102>
dan
<2532>
kasihmu
<26>
. Dia memberitahu bahawa
<3754>
kamu sentiasa
<3842>
mengenang
<3417>
mesra terhadap
<4314>
kami
<2248>
serta
<2532>
ingin menemui
<1492>
kami
<2248>
sebagaimana
<2509>
kami
<2249>
ingin
<1971>
menemuimu.

[<1161> <575> <5216> <2254> <5216> <2532> <2192> <2257> <18> <2532> <5209>]
GREEK
arti
<737>
ADV
de
<1161>
CONJ
elyontov
<2064> (5631)
V-2AAP-GSM
timoyeou
<5095>
N-GSM
prov
<4314>
PREP
hmav
<2248>
P-1AP
af
<575>
PREP
umwn
<5216>
P-2GP
kai
<2532>
CONJ
euaggelisamenou
<2097> (5671)
V-AMP-GSM
hmin
<2254>
P-1DP
thn
<3588>
T-ASF
pistin
<4102>
N-ASF
kai
<2532>
CONJ
thn
<3588>
T-ASF
agaphn
<26>
N-ASF
umwn
<5216>
P-2GP
kai
<2532>
CONJ
oti
<3754>
CONJ
ecete
<2192> (5719)
V-PAI-2P
mneian
<3417>
N-ASF
hmwn
<2257>
P-1GP
agayhn
<18>
A-ASF
pantote
<3842>
ADV
epipoyountev
<1971> (5723)
V-PAP-NPM
hmav
<2248>
P-1AP
idein
<1492> (5629)
V-2AAN
kayaper
<2509>
ADV
kai
<2532>
CONJ
hmeiv
<2249>
P-1NP
umav
<5209>
P-2AP
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb 1Tes 3:6

Tetapi sekarang, setelah Timotius 1  datang kembali dari kamu dan 4  membawa kabar yang menggembirakan 2  tentang imanmu 3  dan 2  4  kasihmu, dan 2  bahwa kamu selalu menaruh kenang-kenangan yang baik akan kami dan ingin 5  untuk berjumpa dengan kami, seperti kami juga ingin untuk berjumpa dengan kamu,

[+] Bhs. Inggris



TIP #17: Gunakan Pencarian Universal untuk mencari pasal, ayat, referensi, kata atau nomor strong. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA