Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Kejadian 32:23

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Kej 32:23

Sesudah ia menyeberangkan mereka, ia menyeberangkan juga segala miliknya. h 

AYT (2018)

Dia membawa mereka dan menyeberangkan mereka melintasi aliran sungai. Lalu, dia menyeberangkan semua miliknya.

TL (1954) ©

SABDAweb Kej 32:23

Maka dibawanya akan mereka itu, disuruhnya menyeberang sungai dan dibawanyalah akan segala sesuatu yang ada padanya itupun ke seberang.

BIS (1985) ©

SABDAweb Kej 32:23

Setelah menyeberangkan mereka, ia kembali dan mengirim segala miliknya ke seberang.

TSI (2014)

Sesudah keluarganya tiba di seberang, Yakub juga menyuruh para budaknya untuk membawa seluruh miliknya ke seberang mendahului dia.

MILT (2008)

Dan dia membawa mereka dan menyeberangkan mereka melintasi aliran sungai, dan dia menyeberangkan apa yang ada padanya.

Shellabear 2011 (2011)

Setelah ia membawa mereka ke seberang, diseberangkannya pula barang-barang miliknya.

AVB (2015)

Setelah membawa mereka ke seberang, dibawanya pula ke seberang segala harta bendanya.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Kej 32:23

Sesudah
<03947>
ia menyeberangkan
<05674>
mereka, ia menyeberangkan
<05674>
juga segala miliknya.

[<05158> <0834>]
TL ITL ©

SABDAweb Kej 32:23

Maka dibawanya
<03947>
akan mereka itu, disuruhnya menyeberang
<05674>
sungai
<05158>
dan dibawanyalah
<05674>
akan segala sesuatu yang
<0834>
ada padanya itupun ke seberang
<05674>
.
AYT ITL
Dia membawa
<03947>
mereka dan menyeberangkan mereka melintasi
<05674>
aliran sungai
<05158>
. Lalu, dia menyeberangkan
<05674>
semua miliknya.

[<0853> <0853> <0834> <00>]
AVB ITL
Setelah membawa
<03947>
mereka ke seberang
<05674>
, dibawanya pula ke seberang
<05674>
segala harta bendanya.

[<0853> <05158> <0853> <0834> <00>]
HEBREW
wl
<0>
rsa
<0834>
ta
<0853>
rbeyw
<05674>
lxnh
<05158>
ta
<0853>
Mrbeyw
<05674>
Mxqyw
<03947>
(32:23)
<32:24>
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Kej 32:23

Sesudah ia menyeberangkan 1  mereka, ia menyeberangkan 1  juga segala miliknya.

[+] Bhs. Inggris



TIP #19: Centang "Pencarian Tepat" pada Pencarian Universal untuk pencarian teks alkitab tanpa keluarga katanya. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA