TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Markus 5:32

Konteks
5:32 Lalu Ia memandang sekeliling-Nya untuk melihat siapa yang telah melakukan hal itu.

Markus 3:34

Konteks
3:34 Ia melihat kepada orang-orang yang duduk di sekeliling-Nya itu dan berkata: "Ini ibu-Ku dan saudara-saudara-Ku!

Markus 10:23

Konteks
10:23 Lalu Yesus memandang murid-murid-Nya di sekeliling-Nya dan berkata kepada mereka: "Alangkah sukarnya orang yang beruang 1  a  masuk ke dalam Kerajaan Allah."

Markus 10:27

Konteks
10:27 Yesus memandang mereka dan berkata: "Bagi manusia hal itu tidak mungkin, tetapi bukan demikian bagi Allah. d  Sebab segala sesuatu adalah mungkin bagi Allah."

Markus 8:33

Konteks
8:33 Maka berpalinglah Yesus dan sambil memandang murid-murid-Nya Ia memarahi Petrus, kata-Nya: "Enyahlah Iblis, j  sebab engkau bukan memikirkan apa yang dipikirkan Allah, melainkan apa yang dipikirkan manusia."

Markus 3:5

Konteks
3:5 Ia berdukacita karena kedegilan mereka dan dengan marah Ia memandang 2  sekeliling-Nya kepada mereka lalu Ia berkata kepada orang itu: "Ulurkanlah tanganmu!" Dan ia mengulurkannya, maka sembuhlah tangannya itu.

Markus 15:40

Konteks
15:40 Ada juga beberapa perempuan yang melihat dari jauh, g  di antaranya Maria Magdalena, Maria ibu Yakobus Muda dan Yoses, serta Salome. h 

Markus 10:21

Konteks
10:21 Tetapi Yesus memandang dia dan menaruh kasih kepadanya, lalu berkata kepadanya: "Hanya satu lagi kekuranganmu: pergilah, juallah apa yang kaumiliki dan berikanlah itu kepada orang-orang miskin, x  maka engkau akan beroleh harta di sorga, y  kemudian datanglah ke mari dan ikutlah Aku. z "

Markus 12:14

Konteks
12:14 Orang-orang itu datang dan berkata kepada-Nya: "Guru, kami tahu, Engkau adalah seorang yang jujur, dan Engkau tidak takut kepada siapapun juga, sebab Engkau tidak mencari muka, melainkan dengan jujur mengajar jalan Allah dengan segala kejujuran. Apakah diperbolehkan membayar pajak kepada Kaisar atau tidak? Haruskah kami bayar atau tidak?"

Markus 9:20

Konteks
9:20 Lalu mereka membawanya kepada-Nya. Waktu roh itu melihat Yesus, anak itu segera digoncang-goncangnya, dan anak itu terpelanting ke tanah dan terguling-guling, sedang mulutnya berbusa. c 

Markus 4:12

Konteks
4:12 supaya: Sekalipun melihat, mereka tidak menanggap, sekalipun mendengar, mereka tidak mengerti, supaya mereka jangan berbalik dan mendapat ampun. z "

Markus 12:11

Konteks
12:11 hal itu terjadi dari pihak Tuhan, suatu perbuatan ajaib di mata kita. z "

Markus 9:8

Konteks
9:8 Dan sekonyong-konyong waktu mereka memandang sekeliling mereka, mereka tidak melihat seorangpun lagi bersama mereka, kecuali Yesus seorang diri.

Markus 8:24

Konteks
8:24 Orang itu memandang ke depan, lalu berkata: "Aku melihat orang, sebab melihat mereka berjalan-jalan, tetapi tampaknya seperti pohon-pohon."

Markus 9:15

Konteks
9:15 Pada waktu orang banyak itu melihat Yesus, tercenganglah mereka semua dan bergegas menyambut Dia.

Markus 11:32

Konteks
11:32 Tetapi, masakan kita katakan: Dari manusia!" Sebab mereka takut kepada orang banyak, karena semua orang menganggap bahwa Yohanes betul-betul seorang nabi. v 

Markus 14:67

Konteks
14:67 dan ketika perempuan itu melihat Petrus sedang berdiang, w  ia menatap mukanya dan berkata: "Engkau juga selalu bersama-sama dengan Yesus, x  orang Nazaret itu."

Markus 11:11

Konteks
11:11 Sesampainya di Yerusalem Ia masuk ke Bait Allah. Di sana Ia meninjau semuanya, tetapi sebab hari sudah hampir malam Ia keluar ke Betania bersama dengan kedua belas murid-Nya. k 

Markus 10:42

Konteks
10:42 Tetapi Yesus memanggil mereka lalu berkata: "Kamu tahu, bahwa mereka yang disebut pemerintah bangsa-bangsa memerintah rakyatnya dengan tangan besi, dan pembesar-pembesarnya menjalankan kuasanya dengan keras atas mereka.

Markus 7:34

Konteks
7:34 Kemudian sambil menengadah ke langit e  Yesus menarik nafas f  dan berkata kepadanya: "Efata!", artinya: Terbukalah!

Markus 16:4

Konteks
16:4 Tetapi ketika mereka melihat dari dekat, tampaklah, batu yang memang sangat besar itu sudah terguling.

Markus 6:50

Konteks
6:50 sebab mereka semua melihat Dia dan merekapun sangat terkejut. Tetapi segera Ia berkata kepada mereka: "Tenanglah! Aku ini, jangan takut! a "

Markus 15:42

Konteks
Yesus dikuburkan
15:42 Sementara itu hari mulai malam, dan hari itu adalah hari persiapan, yaitu hari menjelang Sabat. j 

Markus 1:19

Konteks
1:19 Dan setelah Yesus meneruskan perjalanan-Nya sedikit lagi, dilihat-Nya Yakobus, anak Zebedeus, dan Yohanes, saudaranya, sedang membereskan jala di dalam perahu.

Markus 8:25

Konteks
8:25 Yesus meletakkan lagi tangan-Nya pada mata orang itu, maka orang itu sungguh-sungguh melihat dan telah sembuh, sehingga ia dapat melihat 3  segala sesuatu dengan jelas.

Markus 14:62

Konteks
14:62 Jawab Yesus: "Akulah Dia, dan kamu akan melihat Anak Manusia duduk di sebelah kanan Yang Mahakuasa dan datang di tengah-tengah awan-awan di langit. r "

Markus 2:16

Konteks
2:16 Pada waktu ahli-ahli Taurat dari golongan Farisi f  melihat, bahwa Ia makan dengan pemungut cukai dan orang berdosa itu, berkatalah mereka kepada murid-murid-Nya: "Mengapa Ia makan bersama-sama dengan pemungut cukai dan orang berdosa? g "

Markus 11:13

Konteks
11:13 Dan dari jauh Ia melihat pohon ara yang sudah berdaun. Ia mendekatinya untuk melihat kalau-kalau Ia mendapat apa-apa pada pohon itu. Tetapi waktu Ia tiba di situ, Ia tidak mendapat apa-apa selain daun-daun saja, sebab memang bukan musim buah ara. l 

Markus 6:41

Konteks
6:41 Dan setelah Ia mengambil lima roti dan dua ikan 4  itu, Ia menengadah ke langit dan mengucap berkat 5 , lalu memecah-mecahkan roti itu v  dan memberikannya kepada murid-murid-Nya, supaya dibagi-bagikan kepada orang-orang itu; begitu juga kedua ikan itu dibagi-bagikan-Nya kepada semua mereka.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[10:23]  1 Full Life : ORANG YANG BERUANG.

Nas : Mr 10:23

Lihat art. KEKAYAAN DAN KEMISKINAN).

[3:5]  2 Full Life : DENGAN MARAH IA MEMANDANG.

Nas : Mr 3:5

Kemarahan Yesus menunjukkan kebencian dan ketidaksenangan-Nya terhadap semua ketidakbenaran dan ketidakadilan

(lihat cat. --> Ibr 1:9).

[atau ref. Ibr 1:9]

Sekalipun orang Kristen tidak boleh marah secara tidak benar (Gal 5:20; Kol 3:8) kita bertindak seperti Kristus bila kita marah terhadap kejahatan (Kel 32:19; 1Sam 11:6; 2Sam 12:5; Neh 5:6). Kemarahan terhadap dosa angkatan mereka adalah bukti bahwa orang percaya itu berada di pihak Allah, melawan kejahatan (Kel 32:19; 1Sam 11:6; Mazm 94:16; Yer 6:11; Kis 17:16).

[8:25]  3 Full Life : ORANG ITU ... MELIHAT.

Nas : Mr 8:25

Penyembuhan di Betsaida adalah kejadian satu-satunya ketika Yesus menyembuhkan secara berangsur-angsur. Peristiwa ini menunjukkan bahwa tidak semua penyembuhan harus terjadi dalam seketika karena dalam kasus tertentu kemenangan kuasa ilahi atas penyakit akan terjadi secara bertahap.

[6:41]  4 Full Life : LIMA ROTI ... DUA IKAN.

Nas : Mr 6:41

Lihat cat. --> Mat 14:19.

[atau ref. Mat 14:19]

[6:41]  5 Full Life : MENGUCAP BERKAT PADA WAKTU MAKAN.

Nas : Mr 6:41

Sebelum makan, Kristus mengucap syukur kepada Bapa-Nya di sorga untuk makanan yang tersedia. Orang percaya seharusnya mengikuti teladan-Nya dan mengucap syukur setiap kali hendak makan. Makan dengan mengucap syukur berarti mengakui perhatian dan persediaan Allah atas diri kita. Setiap waktu makan harus menjadi suatu tindakan penyembahan, dilaksanakan untuk memuliakan Allah. Mengenai pengucapan syukur sebelum makan, lih. 1Sam 9:13; Mat 14:19; 15:36; 26:26; Rom 14:6; 1Kor 10:31; 1Tim 4:4-5.



TIP #25: Tekan Tombol pada halaman Studi Kamus untuk melihat bahan lain berbahasa inggris. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA