TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Kisah Para Rasul 5:40

Konteks
5:40 Mereka memanggil rasul-rasul itu, lalu menyesah x  mereka dan melarang mereka mengajar dalam nama Yesus. Sesudah itu mereka dilepaskan.

Kisah Para Rasul 2:42-43

Konteks
2:42 Mereka bertekun dalam pengajaran x  rasul-rasul dan dalam persekutuan. Dan mereka selalu berkumpul untuk memecahkan roti y  dan berdoa 1 . z  2:43 Maka ketakutanlah mereka semua, sedang rasul-rasul itu mengadakan banyak mujizat dan tanda. a 

Kisah Para Rasul 5:29

Konteks
5:29 Tetapi Petrus dan rasul-rasul itu menjawab, katanya: "Kita harus lebih taat kepada Allah dari pada kepada manusia 2 . i 

Kisah Para Rasul 11:1

Konteks
Petrus mempertanggungjawabkan baptisan Kornelius di Yerusalem
11:1 Rasul-rasul dan saudara-saudara s  di Yudea mendengar, bahwa bangsa-bangsa lain juga menerima firman Allah. t 

Kisah Para Rasul 14:4

Konteks
14:4 Tetapi orang banyak di kota itu terbelah menjadi dua: ada yang memihak kepada orang Yahudi, ada pula yang memihak kepada kedua rasul itu 3 . u 

Kisah Para Rasul 1:26

Konteks
1:26 Lalu mereka membuang undi bagi kedua orang itu dan yang kena undi adalah Matias dan dengan demikian ia ditambahkan kepada bilangan kesebelas rasul itu. s 

Kisah Para Rasul 5:2

Konteks
5:2 Dengan setahu isterinya ia menahan sebagian dari hasil penjualan itu w  dan sebagian lain dibawa dan diletakkannya di depan kaki x  rasul-rasul.

Kisah Para Rasul 4:36

Konteks
4:36 Demikian pula dengan Yusuf, yang oleh rasul-rasul disebut Barnabas, u  artinya anak penghiburan, seorang Lewi dari Siprus.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[2:42]  1 Full Life : PENGAJARAN RASUL-RASUL ... PERSEKUTUAN ... MEMECAHKAN ROTI DAN BERDOA.

Nas : Kis 2:42

Lihat cat. --> Kis 12:5

[atau ref. Kis 12:5]

mengenai enam belas ciri dari gereja PB.

[5:29]  2 Full Life : LEBIH TAAT KEPADA ALLAH DARIPADA KEPADA MANUSIA.

Nas : Kis 5:29

Pertanyaan yang harus senantiasa ditanyakan oleh orang percaya ialah, "Apa yang berkenan di hadapan Allah?" dan bukan, "Apakah hal itu bijaksana, aman, menyenangkan dan disukai orang lain?" (bd. Gal 1:10).

[14:4]  3 Full Life : KEDUA RASUL ITU.

Nas : Kis 14:4

Paulus dan Barnabas disebut rasul. Sebagai istilah yang lebih umum, "rasul" digunakan untuk misionaris Kristen pertama yang diutus oleh gereja untuk memberitakan pesan PB (ayat Kis 14:4,14). Dalam arti kata yang lebih khusus, "rasul" digunakan hanya untuk mereka yang menerima tugas langsung dari Kristus untuk menegakkan berita dan penyataan-Nya yang asli

(lihat cat. --> Ef 2:20).

[atau ref. Ef 2:20]

Paulus adalah seorang rasul dalam arti yang khusus ini.



TIP #18: Centang "Hanya dalam TB" pada Pencarian Universal untuk pencarian teks alkitab hanya dalam versi TB [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA