
Teks -- Matius 7:3 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life -> Mat 5:1--8:28
Full Life: Mat 5:1--8:28 - KHOTBAH DI BUKIT.
Nas : Mat 5:1-7:29
Pasal Mat 5:1-7:29, yang biasanya disebut Khotbah Kristus di
Bukit, berisi penyataan dari prinsip-prinsip kebenaran Allah dengan...
Nas : Mat 5:1-7:29
Pasal Mat 5:1-7:29, yang biasanya disebut Khotbah Kristus di Bukit, berisi penyataan dari prinsip-prinsip kebenaran Allah dengan mana semua orang Kristen harus hidup oleh iman kepada Anak Allah (Gal 2:20) dan oleh kuasa Roh Kudus yang tinggal di dalam diri kita (Rom 8:2-14; Gal 5:16-25). Semua orang yang menjadi anggota Kerajaan Allah harus lapar dan haus akan kebenaran yang diajarkan dalam Khotbah Kristus
(lihat cat. --> Mat 5:6).
[atau ref. Mat 5:6]
Jerusalem -> Mat 5:1--7:29
Jerusalem: Mat 5:1--7:29 - -- Yesus membentangkan semangat baru yang menjiwai Kerajaan Allah, Mat 4:17+, dalam sebuah wejangan pembukuan, yang tidak dicantumkan Markus dan Lukas (L...
Yesus membentangkan semangat baru yang menjiwai Kerajaan Allah, Mat 4:17+, dalam sebuah wejangan pembukuan, yang tidak dicantumkan Markus dan Lukas (Luk 6:20-49) disajikan dengan bentuk yang berbeda-beda. Lukas meninggalkan apa yang kurang menarik perhatian sidang pembacanya, ialah segala sesuatu yang mengenai adat-istiadat dan hukum Yahudi, Mat 5:17-6:18. Sebaliknya Matius memasukkan ke dalam wejangan itu beberapa perkataan Yesus diucapkan di waktu dan tempat lain (bdk bagian-bagian yang sejalan dengan Lukas), dengan maksud menyusun sebuah piagam yang lebih lengkap. Dalam wejangan majemuk yang terbentuk dengan jalan tersebut ada lima pokok utama:
1) semangat manakah harus menjiwai anggota-anggota Kerajaan Allah, Mat 5:3-48.
2) dengan semangat manakah mereka harus "menggenapi" hukum dan adat-istiadat Yahudi,

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Mat 7:1-6
Matthew Henry: Mat 7:1-6 - Menghakimi dengan Adil dan Bijak
Pasal ini melanjutkan dan menyimpulkan khotbah Kristus di bukit, yang berisi tuntunan untuk dipraktikkan, agar segala perilaku...
SH: Mat 7:1-11 - Awas penilaian dan penghakiman. (Kamis, 8 Januari 1998) Awas penilaian dan penghakiman.
Awas penilaian dan penghakiman. Kita cenderung menilai dan menghakimi ...

SH: Mat 7:1-11 - Keseimbangan hidup Kristen (Kamis, 18 Januari 2001) Keseimbangan hidup Kristen
Keseimbangan hidup Kristen. Kehidupan Kristen adalah
kehidupan yang seimbang, ...

SH: Mat 7:1-6 - Jadilah saudara, bukan hakim sesamamu! (Kamis, 13 Januari 2005) Jadilah saudara, bukan hakim sesamamu!
Jadilah saudara, bukan hakim sesamamu!
Tuhan Yesus tidak saja ...

SH: Mat 7:1-6 - Jangan menghakimi (Rabu, 13 Januari 2010) Jangan menghakimi
Judul: Jangan menghakimi
Apa itu munafik? Beda kata dan perbuatan, juga beda dalam d...

SH: Mat 7:1-12 - Standar penilaian diri (Rabu, 16 Januari 2013) Standar penilaian diri
Judul: Standar penilaian diri
Relasi dengan sesama sering kali bergantung pada ...

SH: Mat 7:1-12 - Kebijaksanaan Kristen (Minggu, 10 Januari 2021) Kebijaksanaan Kristen
Kita menjalani hidup yang singkat di dunia ini disertai dengan kebijaksanaan yang berasal d...
