Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Pengkhotbah 4:11

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Pkh 4:11

Juga kalau orang tidur berdua, mereka menjadi panas, tetapi bagaimana seorang saja dapat menjadi panas?

AYT (2018)

Lagi pula, apabila dua orang berbaring bersama, mereka akan menjadi hangat. Namun, bagaimana bisa satu orang saja menjadi hangat?

TL (1954) ©

SABDAweb Pkh 4:11

Demikianpun jikalau dua orang berbaring bersama-sama, maka tubuh keduanya bersuhu adanya, tetapi ia yang seorang orang bagaimana gerangan diberinya bersuhu tubuhnya.

BIS (1985) ©

SABDAweb Pkh 4:11

Pada malam yang dingin, dua orang yang tidur berdampingan dapat saling menghangatkan, tetapi bagaimana orang bisa menjadi hangat kalau sendirian?

TSI (2014)

Bila dua orang tidur berdampingan, mereka bisa saling menghangatkan. Tetapi bila hanya seorang diri, sulit baginya untuk merasa hangat.

MILT (2008)

Juga apabila dua orang berbaring bersama, mereka menjadi hangat, namun jika sendirian, bagaimana dia menjadi hangat?

Shellabear 2011 (2011)

Lagi pula, jika dua orang berbaring bersama-sama, mereka menjadi hangat. Tetapi orang yang sendirian, bagaimana ia dapat menjadi hangat?

AVB (2015)

Juga apabila orang tidur berdua, mereka akan terasa panas, tetapi bagaimana yang tidur bersendirian dapat berasa panas?

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Pkh 4:11

Juga
<01571>
kalau
<0518>
orang tidur
<07901>
berdua
<08147>
, mereka menjadi panas
<02552>
, tetapi bagaimana
<0349>
seorang saja
<0259>
dapat menjadi panas
<03179>
?
TL ITL ©

SABDAweb Pkh 4:11

Demikianpun
<01571>
jikalau
<0518>
dua
<08147>
orang berbaring
<07901>
bersama-sama, maka tubuh keduanya
<08147>
bersuhu
<02552>
adanya, tetapi ia yang seorang
<0259>
orang bagaimana
<0349>
gerangan diberinya bersuhu
<03179>
tubuhnya.
AYT ITL
Lagi pula
<01571>
, apabila
<0518>
dua
<08147>
orang berbaring
<07901>
bersama, mereka akan menjadi hangat
<02552>
. Namun, bagaimana
<0349>
bisa satu
<0259>
orang saja menjadi hangat
<03179>
?

[<00>]
AVB ITL
Juga
<01571>
apabila
<0518>
orang tidur
<07901>
berdua
<08147>
, mereka akan terasa panas
<02552>
, tetapi bagaimana
<0349>
yang tidur bersendirian
<0259>
dapat berasa panas
<03179>
?

[<00>]
HEBREW
Mxy
<03179>
Kya
<0349>
dxalw
<0259>
Mhl
<0>
Mxw
<02552>
Myns
<08147>
wbksy
<07901>
Ma
<0518>
Mg (4:11)
<01571>
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Pkh 4:11

Juga kalau orang tidur berdua, mereka menjadi panas, tetapi bagaimana seorang saja dapat menjadi panas?

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Pkh 4:11

1 Juga kalau orang tidur berdua, mereka menjadi panas, tetapi bagaimana seorang saja dapat menjadi panas?

Catatan Full Life

Pkh 4:9-12 1

Nas : Pengkh 4:9-12

Persahabatan memang banyak untungnya, karena Allah tidak menciptakan kita untuk hidup tanpa persekutuan (Kej 2:18). Kita semua membutuhkan kasih, pertolongan, dan dukungan dari sahabat, keluarga, dan sesama orang percaya (Kis 2:42); namun ini pun belum cukup tanpa persekutuan sehari-hari Allah Bapa, Anak, dan Roh Kudus (1Kor 1:9; 2Kor 13:13; Fili 2:1; 1Yoh 1:3,6-7).

[+] Bhs. Inggris



TIP #23: Gunakan Studi Kamus dengan menggunakan indeks kata atau kotak pencarian. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA