Yohanes 7:19 
	Konteks| TB (1974) © SABDAweb Yoh 7:19 | Bukankah Musa yang telah memberikan hukum Taurat a kepadamu? Namun tidak seorangpun di antara kamu yang melakukan hukum Taurat itu. Mengapa kamu berusaha membunuh Aku? b " | 
| AYT (2018) | Bukankah Musa telah memberikan Hukum Taurat kepadamu, tetapi tak seorang pun dari antaramu yang mematuhi hukum itu? Mengapa kamu berusaha untuk membunuh Aku?” | 
| TL (1954) © SABDAweb Yoh 7:19 | Tiadakah Musa memberi Taurat kepadamu? Maka seorang pun tiada daripada kamu yang melakukan Taurat itu. Apakah sebabnya kamu mencari jalan hendak membunuh Aku?" | 
| BIS (1985) © SABDAweb Yoh 7:19 | Bukankah Musa sudah memberikan perintah-perintah Allah kepadamu? Tetapi di antara kalian tak ada yang menuruti perintah-perintah itu. Mengapa kalian mau membunuh Aku?" | 
| TSI (2014) | Percuma saja Musa memberikan hukum Taurat kepada kalian! Karena tidak seorang pun dari kalian yang mengikuti hukum Taurat itu! Buktinya kalian melanggar hukum Taurat dengan berusaha membunuh-Ku!” | 
| MILT (2008) | Bukankah Musa telah memberikan torat kepadamu dan tidak seorang pun dari antara kamu melaksanakan torat itu? Mengapa kamu berusaha membunuh Aku?" | 
| Shellabear 2011 (2011) | Bukankah Musa telah memberikan kepadamu hukum Taurat? Tetapi tak seorang pun di antara kamu yang melaksanakannya. Mengapa kamu mencari jalan untuk membunuh Aku?" | 
| AVB (2015) | Tidakkah Musa menyampaikan hukum Taurat kepadamu? Tetapi tiada seorang pun antara kamu yang melaksanakan hukum Taurat itu. Mengapakah kamu hendak membunuh-Ku?” | 
|   
		    				[+] Bhs. Inggris
		    			   
		    				[+] Bhs. Indonesia
		    			   
		    				[+] Bhs. Suku
		    			   
		    				[+] Kuno
		    			 | |
| TB ITL © SABDAweb Yoh 7:19 | |
| TL ITL © SABDAweb Yoh 7:19 | |
| AYT ITL | |
| AVB ITL | |
| GREEK WH | |
| GREEK SR | |
|  [+] Bhs. Inggris | |
| TB+TSK (1974) © SABDAweb Yoh 7:19 | Bukankah 1 Musa yang telah memberikan hukum Taurat kepadamu? Namun tidak seorangpun 2 di antara kamu yang melakukan hukum Taurat itu. Mengapa 3 kamu berusaha membunuh Aku?" | 
|  [+] Bhs. Inggris | |


