Yesaya 25:11 
KonteksTB (1974) © SABDAweb Yes 25:11 |
Apabila Moab mengembangkan tangannya di dalamnya seperti cara perenang mengembangkannya untuk berenang, maka TUHAN akan mematahkan z kecongkakkan a mereka dengan segala daya upaya mereka. |
AYT (2018) | Moab akan merentangkan tangan di dalamnya, seperti perenang merentangkan tangannya untuk berenang. Namun, Tuhan akan merendahkan keangkuhannya bersama dengan tipu daya tangannya. |
TL (1954) © SABDAweb Yes 25:11 |
Maka dikembangkannya tangannya di tengah-tengah mereka itu seperti seorang berenang mengembangkan tangan akan berenang, dan direndahkannya jemawa mereka itu serta dengan segala pedaya tangan mereka itu. |
BIS (1985) © SABDAweb Yes 25:11 |
Penduduknya akan mengulurkan tangannya seperti orang yang mau berenang. Tetapi TUHAN akan merendahkan keangkuhan mereka sehingga mereka tidak berdaya. |
MILT (2008) | Dan Dia akan merentangkan tangan-Nya di tengah-tengahnya, seperti orang yang berenang merentangkan tangannya untuk berenang. Dan Dia akan merendahkan keangkuhannya bersama kemahiran tangannya. |
Shellabear 2011 (2011) | Moab akan merentangkan tangan di dalamnya sebagaimana perenang merentangkan tangan untuk berenang, tetapi Allah akan meruntuhkan kecongkakannya bersama tipu daya tangannya. |
AVB (2015) | Moab akan merentangkan tangan di dalamnya sebagaimana perenang merentangkan tangan untuk berenang, tetapi TUHAN akan meruntuhkan keangkuhannya bersama dengan tipu daya tangannya. |
![]()
[+] Bhs. Inggris
![]()
[+] Bhs. Indonesia
![]()
[+] Bhs. Suku
![]()
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb Yes 25:11 |
|
TL ITL © SABDAweb Yes 25:11 |
|
AYT ITL | |
AVB ITL | |
HEBREW | |
![]() [+] Bhs. Inggris |
TB (1974) © SABDAweb Yes 25:11 |
Apabila Moab mengembangkan tangannya di dalamnya seperti cara perenang mengembangkannya untuk berenang, maka TUHAN akan mematahkan z kecongkakkan a mereka dengan segala daya upaya mereka. |
TB+TSK (1974) © SABDAweb Yes 25:11 |
Apabila Moab mengembangkan 1 tangannya di dalamnya seperti cara perenang mengembangkannya 1 untuk berenang 2 , maka TUHAN akan mematahkan 2 kecongkakkan mereka dengan segala daya upaya mereka. |
Catatan Full Life |
Yes 24:1--28:12 1 Nas : Yes 24:1-27:13 Pasal-pasal ini membahas peristiwa-peristiwa pada akhir zaman dalam bahasa apokaliptik, jenis bahasa yang dipakai dalam kitab Wahyu. Pasal ini berbicara tentang hukuman Allah atas dunia karena dosanya dan tentang berkat-berkat yang telah dipersiapkan untuk umat-Nya. Yes 25:1-12 2 Nas : Yes 25:1-12 Yesaya memuji Tuhan atas kekalahan setiap orang dan setiap hal yang menentang maksud dan kerajaan-Nya yang benar, dan untuk peranan-Nya selaku pembebas dan penghibur umat-Nya. |
![]() [+] Bhs. Inggris |