Yeremia 22:21 
KonteksTB (1974) © SABDAweb Yer 22:21 |
Aku telah berbicara kepadamu selagi engkau sentosa, y tetapi engkau berkata: "Aku tidak mau mendengarkan!" Itulah tingkah langkahmu dari sejak masa mudamu, z sebab engkau tidak mau mendengarkan a suara-Ku! |
AYT (2018) | Aku berfirman kepadamu dalam kemakmuranmu, tetapi kamu berkata, ‘Aku tidak akan mendengarkan.’ Ini telah menjadi caramu sejak masa mudamu, bahwa kamu tidak menaati suara-Ku. |
TL (1954) © SABDAweb Yer 22:21 |
Bahwa Aku sudah berfirman kepadamu pada masa engkau selamat sentosa, tetapi katamu: Tiada aku mau dengar! Demikianlah jalanmu dari pada masa mudamu; tiada pernah engkau mendengar akan suara-Ku. |
BIS (1985) © SABDAweb Yer 22:21 |
Aku telah berbicara kepadamu ketika keadaanmu baik, tapi kamu tak mau mendengarkan. Memang begitulah tingkah lakumu dari dulu sampai sekarang; tak pernah kamu mau taat kepada-Ku. |
MILT (2008) | Aku berbicara kepadamu di dalam kelimpahanmu, tetapi engkau berkata: Aku tidak akan mendengar. Ini telah menjadi jalanmu dari masa mudamu, karena engkau tidak mematuhi suara-Ku. |
Shellabear 2011 (2011) | Aku telah berbicara kepadamu waktu engkau sentosa, tetapi engkau berkata, Aku tidak mau mendengar! Begitulah perilakumu sejak masa mudamu, engkau tidak mau mematuhi Aku. |
AVB (2015) | Aku telah berbicara kepadamu waktu engkau sentosa, tetapi engkau berkata, ‘Aku tidak mahu mendengar!’ Begitulah perilakumu sejak masa mudamu, engkau tidak mahu mematuhi Aku. |
![]()
[+] Bhs. Inggris
![]()
[+] Bhs. Indonesia
![]()
[+] Bhs. Suku
![]()
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb Yer 22:21 |
|
TL ITL © SABDAweb Yer 22:21 |
|
AYT ITL | |
AVB ITL | |
HEBREW | |
![]() [+] Bhs. Inggris |
TB (1974) © SABDAweb Yer 22:21 |
Aku telah berbicara kepadamu selagi engkau sentosa, y tetapi engkau berkata: "Aku tidak mau mendengarkan!" Itulah tingkah langkahmu dari sejak masa mudamu, z sebab engkau tidak mau mendengarkan a suara-Ku! |
TB+TSK (1974) © SABDAweb Yer 22:21 |
Aku telah berbicara 1 kepadamu selagi engkau sentosa 2 , tetapi engkau berkata: "Aku tidak mau mendengarkan!" Itulah tingkah langkahmu dari sejak masa mudamu, sebab engkau tidak mau mendengarkan suara-Ku! |
Catatan Full Life |
Yer 22:1-30 1 Nas : Yer 22:1-30 Nubuat-nubuat Yeremia tidak tersusun secara teliti menurut urutan kronologi. Dalam pasal ini ia bernubuat kepada tiga raja yang mendahului Raja Zedekia (lihat cat. --> Yer 21:1) [atau ref. Yer 21:1] tentang hukuman Allah atas mereka. Ia bernubuat bahwa Allah akan menghukum keturunan Daud (Yer 21:12) dan menghukum raja-raja berikut: Salum (ayat Yer 22:1-12), Yoyakim (ayat Yer 22:13-23), dan Konya (ayat Yer 22:24-30). |
![]() [+] Bhs. Inggris |