Wahyu 12:2 
Konteks| TB (1974) © SABDAweb Why 12:2 |
Ia sedang mengandung dan dalam keluhan dan penderitaannya hendak melahirkan ia berteriak kesakitan. u |
| AYT (2018) | Perempuan itu sedang hamil dan dalam penderitaannya hendak melahirkan, ia berteriak kesakitan. |
| TL (1954) © SABDAweb Why 12:2 |
Adalah ia itu mengandung dan berteriak sebab sakit dan sengsara hendak beranak. |
| BIS (1985) © SABDAweb Why 12:2 |
Wanita itu sedang hamil, dan karena sudah waktunya untuk melahirkan, maka ia berteriak kesakitan. |
| TSI (2014) | Dia sedang hamil dan menjerit kesakitan karena sudah tiba waktunya untuk melahirkan. |
| MILT (2008) | Dan ketika mengandung dalam rahimnya, dia berteriak karena menderita sakit bersalin dan karena tersiksa pada saat melahirkan. |
| Shellabear 2011 (2011) | Perempuan itu sedang mengandung, dan dalam sengsaranya hendak melahirkan, ia berteriak kesakitan. |
| AVB (2015) | Dia sedang hamil dan sudah sampai waktunya untuk melahirkan anak, maka dia berteriak kesakitan. |
[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno
|
|
| TB ITL © SABDAweb Why 12:2 |
|
| TL ITL © SABDAweb Why 12:2 |
|
| AYT ITL | |
| AVB ITL | |
| GREEK WH | |
| GREEK SR | |
![]() [+] Bhs. Inggris | |
| TB+TSK (1974) © SABDAweb Why 12:2 |
Ia sedang mengandung dan dalam keluhan 1 dan penderitaannya hendak melahirkan ia berteriak kesakitan. |
![]() [+] Bhs. Inggris | |

