Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Roma 6:9

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Rm 6:9

Karena kita tahu, bahwa Kristus, sesudah Ia bangkit dari antara orang mati, m  tidak mati lagi: maut tidak berkuasa lagi atas Dia. n 

AYT (2018)

Kita tahu bahwa Kristus yang telah dibangkitkan dari antara orang mati, tidak akan mati lagi, maut tidak lagi berkuasa atas Dia.

TL (1954) ©

SABDAweb Rm 6:9

sebab kita mengetahui, bahwa Kristus yang sudah dibangkitkan dari antara orang mati itu, tiada mati lagi; maka maut itu pun tiada lagi memegang kuasa atas-Nya.

BIS (1985) ©

SABDAweb Rm 6:9

Sebab kita tahu bahwa Kristus sudah dihidupkan dari kematian dan Ia tidak akan mati lagi; kematian sudah tidak lagi berkuasa atas diri-Nya.

TSI (2014)

sebab Kristus sudah dihidupkan kembali dari kematian dan tidak akan pernah mati lagi. Kematian tidak berkuasa lagi atas Dia.

MILT (2008)

karena mengetahui bahwa Kristus, sesudah dibangkitkan dari antara yang mati, Dia tidak mati lagi; maut tidak lagi berkuasa atas Dia.

Shellabear 2011 (2011)

Kita tahu bahwa Al Masih, yang sudah dibangkitkan dari antara orang mati, tidak akan mati lagi. Maut pun tidak lagi berkuasa atas diri-Nya.

AVB (2015)

Kerana kita tahu bahawa oleh sebab Kristus telah dibangkitkan daripada kematian, Dia tidak mungkin mati lagi; kematian tidak berkuasa atas-Nya lagi.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Rm 6:9

Karena kita tahu
<1492>
, bahwa
<3754>
Kristus
<5547>
, sesudah
<1453> <0>
Ia bangkit
<0> <1453>
dari antara
<1537>
orang mati
<3498>
, tidak
<3765> <0>
mati
<599>
lagi
<0> <3765>
: maut
<2288>
tidak
<3765> <0>
berkuasa
<2961>
lagi
<0> <3765>
atas Dia
<846>
.
TL ITL ©

SABDAweb Rm 6:9

sebab kita mengetahui
<1492>
, bahwa
<3754>
Kristus
<5547>
yang sudah dibangkitkan
<1453>
dari
<1537>
antara orang mati
<3498>
itu, tiada
<3765>
mati
<599>
lagi
<3765>
; maka maut
<2288>
itu pun tiada lagi
<3765>
memegang kuasa atas-Nya
<2961>
.
AYT ITL
Kita tahu
<1492>
bahwa
<3754>
Kristus
<5547>
yang telah dibangkitkan
<1453>
dari antara
<1537>
orang mati
<3498>
tidak akan
<3765> <0>
mati
<599>
lagi
<0> <3765>
; maut
<2288>
tidak lagi
<3765>
berkuasa atas
<2961>
Dia
<846>
.
AVB ITL
Kerana kita tahu
<1492>
bahawa
<3754>
oleh sebab Kristus
<5547>
telah dibangkitkan
<1453>
daripada
<1537>
kematian
<3498>
, Dia tidak mungkin
<3765> <0>
mati
<599>
lagi
<0> <3765>
; kematian
<2288>
tidak
<3765> <0>
berkuasa atas-Nya
<2961>
lagi
<0> <3765>
.

[<846>]
GREEK
ειδοτες
<1492> <5761>
V-RAP-NPM
οτι
<3754>
CONJ
χριστος
<5547>
N-NSM
εγερθεις
<1453> <5685>
V-APP-NSM
εκ
<1537>
PREP
νεκρων
<3498>
A-GPM
ουκετι
<3765>
ADV
αποθνησκει
<599> <5719>
V-PAI-3S
θανατος
<2288>
N-NSM
αυτου
<846>
P-GSM
ουκετι
<3765>
ADV
κυριευει
<2961> <5719>
V-PAI-3S
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Rm 6:9

Karena kita tahu, bahwa Kristus 1 , sesudah Ia bangkit dari antara orang mati, tidak mati lagi: maut 2  tidak berkuasa lagi atas Dia.

[+] Bhs. Inggris



TIP #34: Tip apa yang ingin Anda lihat di sini? Beritahu kami dengan klik "Laporan Masalah/Saran" di bagian bawah halaman. [SEMUA]
dibuat dalam 0.02 detik
dipersembahkan oleh YLSA