Mazmur 101:6                 
	Konteks| TB (1974) © SABDAweb Mzm 101:6 | Mataku tertuju kepada orang-orang yang setiawan di negeri, supaya mereka diam bersama-sama dengan aku. Orang yang hidup dengan cara yang tak bercela, e akan melayani aku. | 
| AYT (2018) | Mataku tertuju pada orang-orang yang setia di negeri supaya mereka diam bersamaku; dia yang berjalan di jalan yang tidak bercela akan melayani aku. | 
| TL (1954) © SABDAweb Mzm 101:6 | Bahwa mataku akan memandang kepada orang yang setiawan dalam negeri, supaya mereka itu duduk sertaku, dan barangsiapa yang menjalani jalan yang betul ia itu akan menjadi hambaku. | 
| BIS (1985) © SABDAweb Mzm 101:6 | Kusukai orang yang setia kepada Allah; mereka boleh tinggal di rumahku. Orang yang hidup tanpa cela boleh melayani aku. | 
| MILT (2008) | Mataku tertuju kepada orang yang setia di negeri itu sehingga mereka dapat tinggal bersamaku; dia yang berjalan pada jalan yang sempurna akan melayaniku. | 
| Shellabear 2011 (2011) | Mataku tertuju kepada orang-orang yang setia di negeri, supaya mereka dapat tinggal bersama-sama dengan aku. Orang yang hidup di jalan yang tidak bercela, dialah yang akan melayani aku. | 
| AVB (2015) | Mataku akan tertumpu kepada orang beriman di tanah ini, supaya mereka tinggal bersamaku; orang yang hidup tidak bercela akan melayaniku. | 
|   
		    				[+] Bhs. Inggris
		    			   
		    				[+] Bhs. Indonesia
		    			   
		    				[+] Bhs. Suku
		    			   
		    				[+] Kuno
		    			 | |
| TB ITL © SABDAweb Mzm 101:6 | |
| TL ITL © SABDAweb Mzm 101:6 | |
| AYT ITL | |
| AVB ITL | |
| HEBREW | |
|  [+] Bhs. Inggris | |
| TB (1974) © SABDAweb Mzm 101:6 | Mataku tertuju kepada orang-orang yang setiawan di negeri, supaya mereka diam bersama-sama dengan aku. Orang yang hidup dengan cara yang tak bercela, e akan melayani aku. | 
| TB+TSK (1974) © SABDAweb Mzm 101:6 | Mataku 1 tertuju kepada orang-orang yang setiawan di negeri, supaya mereka diam 2 bersama-sama dengan aku. Orang yang hidup dengan cara 3 yang tak bercela 3 , akan melayani aku. | 
| Catatan Full Life | Mzm 101:1-8 1 Nas : Mazm 101:1-8 Mazmur ini menggambarkan jenis hati yang harus dimiliki oleh seorang raja Israel jikalau Ia ingin memerintah sesuai dengan kehendak Allah. Sikap-sikap yang terungkap dalam mazmur ini juga mengena kepada orang yang menjadi pemimpin gereja (bd. Kis 20:28; 24:16). | 
|  [+] Bhs. Inggris | |


