Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Bilangan 1:44

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Bil 1:44

Itulah jumlah orang-orang yang dicatat oleh Musa dengan Harun v  dan dengan kedua belas pemimpin Israel yang masing-masing mewakili sukunya.

AYT (2018)

Itulah orang-orang yang dihitung Musa, Harun, dan kedua belas pemimpin Israel, yang mewakili masing-masing suku.

TL (1954) ©

SABDAweb Bil 1:44

Maka orang sekalian inilah yang telah dibilang oleh Musa dan Harun dan oleh penghulu-penghulu orang Israel, dua belas orang banyaknya, masing-masing jadi penghulu atas isi rumah bapa-bapanya.

BIS (1985) ©

SABDAweb Bil 1:44

(1:20)

TSI (2014)

Itulah jumlah orang yang dicatat di bawah pengawasan Musa, Harun, dan kedua belas kepala suku.

MILT (2008)

Inilah orang-orang yang terbilang, yang Musa dan Harun telah membilangnya; dan para pemimpin Israel yang dua belas orang itu, tiap-tiap orang adalah menurut keluarga leluhurnya.

Shellabear 2011 (2011)

Itulah jumlah orang yang dihitung oleh Musa dan Harun beserta kedua belas pemimpin Israil, yang masing-masing mewakili keluarganya.

AVB (2015)

Itulah jumlah orang yang dihitung oleh Musa dan Harun berserta kesemua dua belas orang pemimpin Israel, yang masing-masing mewakili keluarganya.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Bil 1:44

Itulah
<0428>
jumlah
<06485>
orang-orang yang
<0834>
dicatat
<06485>
oleh Musa
<04872>
dengan Harun
<0175>
dan dengan kedua
<08147>
belas
<06240>
pemimpin
<05387>
Israel
<03478>
yang masing-masing
<0376>
mewakili sukunya
<01004>
.

[<0582> <0259> <01> <01961>]
TL ITL ©

SABDAweb Bil 1:44

Maka orang sekalian inilah
<0428>
yang
<0834>
telah dibilang
<06485>
oleh Musa
<04872>
dan Harun
<0175>
dan oleh penghulu-penghulu
<05387>
orang Israel
<03478>
, dua
<08147>
belas
<06240>
orang
<0376>
banyaknya, masing-masing
<0582>
jadi penghulu atas isi rumah
<01004>
bapa-bapanya
<01>
.
AYT ITL
Itulah
<0428>
orang-orang yang
<0834>
dihitung
<06485>
Musa
<04872>
, Harun
<0175>
, dan kedua
<08147>
belas
<06240>
pemimpin
<05387>
Israel
<03478>
, yang mewakili masing-masing
<0376>
suku
<01004> <01>
.

[<06485> <0582> <0259> <01961>]
AVB ITL
Itulah
<0428>
jumlah
<06485>
orang yang
<0834>
dihitung
<06485>
oleh Musa
<04872>
dan Harun
<0175>
berserta kesemua dua
<08147>
belas
<06240>
orang
<0376>
pemimpin
<05387>
Israel
<03478>
, yang masing-masing
<0582> <0259>
mewakili keluarganya
<01004> <01>
.

[<01961>]
HEBREW
wyh
<01961>
wytba
<01>
tybl
<01004>
dxa
<0259>
sya
<0582>
sya
<0376>
rve
<06240>
Myns
<08147>
larvy
<03478>
yayvnw
<05387>
Nrhaw
<0175>
hsm
<04872>
dqp
<06485>
rsa
<0834>
Mydqph
<06485>
hla (1:44)
<0428>
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Bil 1:44

1 Itulah jumlah orang-orang yang dicatat oleh Musa dengan Harun dan dengan kedua belas pemimpin Israel yang masing-masing mewakili sukunya.

[+] Bhs. Inggris



TIP #15: Gunakan tautan Nomor Strong untuk mempelajari teks asli Ibrani dan Yunani. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA