Yesaya 7:14 
KonteksTB (1974) © SABDAweb Yes 7:14 |
Sebab itu Tuhan sendirilah yang akan memberikan kepadamu suatu pertanda: h Sesungguhnya, seorang perempuan muda i mengandung dan akan melahirkan seorang anak laki-laki, j dan ia akan menamakan Dia Imanuel 1 . k |
AYT (2018) | Karena itu, Tuhan sendiri akan memberimu satu tanda ini: Seorang perawan akan mengandung dan melahirkan seorang anak laki-laki, nama-Nya akan disebut: Imanuel. |
TL (1954) © SABDAweb Yes 7:14 |
Maka sebab itu diberikan Tuhan sendiri suatu tanda alamat kepadamu kelak: Bahwasanya anak dara itu akan mengandung dan beranakkan laki-laki seorang dan dinamainya akan dia Imanuel. |
BIS (1985) © SABDAweb Yes 7:14 |
Sekarang, TUHAN sendiri akan memberi tanda kepadamu: Seorang gadis yang mengandung akan melahirkan seorang putra yang dinamakannya Imanuel. |
MILT (2008) | Sebab itu Tuhan Tuhan 0136 sendiri akan memberikan kepadamu sebuah tanda, lihatlah, perawan itu akan mengandung dan akan melahirkan seorang putra, dan dia akan memanggil namanya: Imanuel. |
Shellabear 2011 (2011) | Sebab itu TUHAN sendiri akan memberikan tanda kepadamu: Sesungguhnya, seorang perempuan muda akan mengandung dan melahirkan seorang anak laki-laki. Ia akan menamainya Imanuel. |
AVB (2015) | Oleh sebab itu Tuhan sendiri akan memberikan tanda kepadamu: Sesungguhnya, seorang anak dara akan mengandung dan melahirkan seorang anak lelaki. Dia akan menamainya Immanuel. |
![]()
[+] Bhs. Inggris
![]()
[+] Bhs. Indonesia
![]()
[+] Bhs. Suku
![]()
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb Yes 7:14 |
|
TL ITL © SABDAweb Yes 7:14 |
|
AYT ITL | |
AVB ITL | |
HEBREW | |
![]() [+] Bhs. Inggris |
TB (1974) © SABDAweb Yes 7:14 |
Sebab itu Tuhan sendirilah yang akan memberikan kepadamu suatu pertanda: h Sesungguhnya, seorang perempuan muda i mengandung dan akan melahirkan seorang anak laki-laki, j dan ia akan menamakan Dia Imanuel 1 . k |
TB+TSK (1974) © SABDAweb Yes 7:14 |
3 Sebab itu Tuhan sendirilah yang akan memberikan kepadamu suatu pertanda: Sesungguhnya, seorang perempuan muda 1 mengandung dan akan melahirkan seorang anak laki-laki, dan ia akan menamakan 2 Dia Imanuel. |
Catatan Full Life |
Yes 7:1-25 1 Nas : Yes 7:1-25 Sekitar tahun 735/734 SM raja Israel dan raja Aram menyerang Yehuda. Raja Ahas diberi tahu oleh Yesaya agar percaya Allah untuk kelepasan. Namun Ahas menolak untuk menerima tawaran Allah akan sebuah tanda ajaib, ia malah meminta bantuan Asyur (lih. 2Raj 16:5-18; 2Taw 28:16-21). Sekalipun demikian Allah tetap memberi tanda kepada seluruh rumah Daud ini -- lahirnya Imanuel (ayat Yes 7:13-17). Walaupun serbuan Aram-Israel akan gagal, Allah kelak akan mengirim orang Asyur dan Babel untuk menghancurkan negeri itu. Yes 7:14 2 Nas : Yes 7:14 "Perempuan muda" (juga diterjemahkan "perawan"; bah. Ibr. _almah_) dapat berarti "perawan" atau "seorang wanita muda sebelum nikah".
|
![]() [+] Bhs. Inggris |