Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Pengkhotbah 3:17

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Pkh 3:17

Berkatalah aku dalam hati: "Allah akan mengadili v  baik orang yang benar maupun yang tidak adil, karena untuk segala hal dan segala pekerjaan w  ada waktunya."

AYT (2018)

Aku berkata dalam hati, “Allah akan menghakimi orang benar dan orang fasik karena ada waktu untuk setiap maksud dan setiap pekerjaan.”

TL (1954) ©

SABDAweb Pkh 3:17

Maka kataku dalam hatiku: Bahwa Allah juga akan menghukumkan orang yang benar dan orang yang tiada benar, karena bagi segala maksud dan bagi segala pekerjaan sekali datanglah masanya.

BIS (1985) ©

SABDAweb Pkh 3:17

Pikirku, Allah akan mengadili orang yang baik maupun orang yang jahat, sebab setiap hal dan setiap tindakan akan terjadi pada waktu yang ditentukan Allah.

TSI (2014)

Aku berkata dalam hati: Jadi, karena Allah sudah menetapkan segala kejadian, berarti akan tiba saatnya Allah mengadili setiap orang— baik yang benar maupun yang jahat.

MILT (2008)

Aku berkata dalam hatiku, "Allah Elohim 0430 akan mengadili orang benar dan orang fasik, sebab untuk setiap maksud dan setiap perbuatan di sana ada saatnya."

Shellabear 2011 (2011)

Aku berkata dalam hati, "Kelak Allah akan mengadili orang benar dan orang fasik, karena untuk segala hal dan segala pekerjaan ada waktunya."

AVB (2015)

Berkatalah aku dalam hati bahawa Allah akan mengadili orang yang benar dan orang yang fasiq, kerana segala hal dan segala pekerjaan ada waktunya.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Pkh 3:17

Berkatalah
<0559>
aku
<0589>
dalam hati
<03820>
: "Allah
<0430>
akan mengadili
<08199>
baik orang yang benar
<06662>
maupun yang tidak adil
<07563>
, karena
<03588>
untuk segala
<03605>
hal
<02656>
dan segala
<03605>
pekerjaan
<04639>
ada waktunya
<06256>
."

[<05921> <08033>]
TL ITL ©

SABDAweb Pkh 3:17

Maka kataku
<0559>
dalam hatiku
<03820>
: Bahwa Allah
<0430>
juga akan menghukumkan
<08199>
orang yang benar
<06662>
dan orang yang tiada benar
<07563>
, karena
<03588>
bagi segala
<03605>
maksud
<02656>
dan bagi segala
<03605>
pekerjaan
<04639>
sekali datanglah masanya
<06256>
.
AYT ITL
Aku
<0589>
berkata
<0559>
dalam hati
<03820>
, “Allah
<0430>
akan menghakimi
<08199>
orang benar
<06662>
dan orang fasik
<07563>
karena
<03588>
ada waktu
<06256>
untuk setiap
<03605>
maksud
<02656>
dan setiap
<03605>
pekerjaan
<04639>
.”

[<0853> <0853> <05921> <08033>]
AVB ITL
Berkatalah
<0559>
aku
<0589>
dalam hati
<03820>
bahawa Allah
<0430>
akan mengadili
<08199>
orang yang benar
<06662>
dan orang yang fasiq
<07563>
, kerana
<03588>
segala
<03605>
hal
<02656>
dan segala
<03605>
pekerjaan
<04639>
ada waktunya
<06256>
.

[<0853> <0853> <05921> <08033>]
HEBREW
Ms
<08033>
hvemh
<04639>
lk
<03605>
lew
<05921>
Upx
<02656>
lkl
<03605>
te
<06256>
yk
<03588>
Myhlah
<0430>
jpsy
<08199>
esrh
<07563>
taw
<0853>
qyduh
<06662>
ta
<0853>
yblb
<03820>
yna
<0589>
ytrma (3:17)
<0559>
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Pkh 3:17

Berkatalah aku dalam hati: "Allah akan mengadili v  baik orang yang benar maupun yang tidak adil, karena untuk segala hal dan segala pekerjaan w  ada waktunya."

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Pkh 3:17

Berkatalah 1  aku dalam hati: "Allah 2  akan mengadili baik orang yang benar maupun yang tidak adil, karena untuk segala hal 3  dan segala pekerjaan 3  ada waktunya 3 ."

Catatan Full Life

Pkh 3:16-17 1

Nas : Pengkh 3:16-17

Di dalam dunia ini kesempurnaan maksud-maksud Allah tercemar oleh ketidakadilan dan kefasikan. Tetapi, Salomo menambahkan, kita bisa yakin bahwa Allah akan, pada waktu-Nya sendiri, menghukum orang fasik dan memberikan upah kepada orang benar (bd. Rom 2:5-11).

[+] Bhs. Inggris



TIP #05: Coba klik dua kali sembarang kata untuk melakukan pencarian instan. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA