Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Amos 3:3

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Am 3:3

Berjalankah dua orang bersama-sama 1 , jika mereka belum berjanji?

AYT (2018)

Akankah dua orang berjalan bersama-sama kecuali jika mereka sudah setuju?

TL (1954) ©

SABDAweb Am 3:3

Bolehkah dua orang berjalan bersama-sama, jikalau tiada seorang serta dengan seorang.

BIS (1985) ©

SABDAweb Am 3:3

Mungkinkah dua orang bepergian bersama-sama tanpa berunding lebih dahulu?

MILT (2008)

"Apakah dua orang akan berjalan bersama-sama, kecuali jika mereka telah bersepakat?

Shellabear 2011 (2011)

Masakan dua orang berjalan bersama-sama kalau mereka belum bermufakat?

AVB (2015)

Adakah dua orang akan berjalan bersama-sama sekiranya mereka belum bermuafakat?

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Am 3:3

Berjalankah
<01980>
dua
<08147>
orang bersama-sama
<03162>
, jika
<0518> <00> <01115> <00>
mereka belum
<00> <0518> <00> <01115>
berjanji
<03259>
?
TL ITL ©

SABDAweb Am 3:3

Bolehkah dua
<08147>
orang berjalan
<01980>
bersama-sama
<03162>
, jikalau
<0518>
tiada
<01115>
seorang serta dengan seorang
<03259>
.
AYT ITL
Akankah dua
<08147>
orang berjalan
<01980>
bersama-sama
<03162>
kecuali
<01115>
jika
<0518>
mereka sudah setuju
<03259>
?
AVB ITL
Adakah dua
<08147>
orang akan berjalan
<01980>
bersama-sama
<03162>
sekiranya
<01115>
mereka belum
<0518>
bermuafakat
<03259>
?
HEBREW
wdewn
<03259>
Ma
<0518>
ytlb
<01115>
wdxy
<03162>
Myns
<08147>
wklyh (3:3)
<01980>
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Am 3:3

Berjalankah dua orang bersama-sama 1 , jika mereka belum berjanji?

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Am 3:3

1 Berjalankah dua orang bersama-sama, jika mereka belum berjanji?

Catatan Full Life

Am 1:3--3:4 1

Nas : Am 1:3-2:5

Amos mulai dengan mengucapkan hukuman atas tujuh bangsa tetangga Israel. Ia menyebut dosa-dosa khusus dari masing-masing bangsa itu, bahkan juga dosa Yehuda, serta mencantumkan semua itu di bawah rumusan yang sama, "karena tiga perbuatan jahat ... bahkan empat" (yaitu, karena dosa mereka yang banyak, dan khususnya dosa yang disebutkan).


Am 3:3 2

Nas : Am 3:3

Persekutuan sejati tidak dapat terjalin di antara dua orang kecuali mereka setuju akan kebenaran-kebenaran pokok; demikian, kita tidak mungkin bersekutu sungguh-sungguh dengan Allah kecuali kita menerima Firman-Nya dan menyetujuinya. Mustahil menyebut diri orang percaya dan pada saat yang sama tidak mempercayai Firman Allah.

[+] Bhs. Inggris



TIP #20: Untuk penyelidikan lebih dalam, silakan baca artikel-artikel terkait melalui Tab Artikel. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA