1 Samuel 14:20
KonteksTB (1974) © SABDAweb 1Sam 14:20 |
Kemudian berkumpullah Saul dan seluruh rakyat yang bersama-sama dengan dia itu; dan ketika mereka sampai ke tempat pertempuran, tampaklah setiap orang menikam s temannya dengan pedang, suatu huru-hara yang sangat besar. |
AYT (2018) | Saul dan seluruh rakyat yang menyertainya berkumpul dan pergi ke medan perang. Tampaklah setiap orang menikam temannya dengan pedang. Terjadilah kekacauan yang sangat besar. |
TL (1954) © SABDAweb 1Sam 14:20 |
Maka Saul dan segala rakyat yang sertanyapun berhimpunlah, lalu masuk peperangan, maka sesungguhnya pedang seorang adalah melawan kawannya dengan amat sangat gemerencing; |
BIS (1985) © SABDAweb 1Sam 14:20 |
Lalu Saul dan orang-orangnya serentak maju ke tempat pertempuran. Di situ mereka melihat ada kekacauan di antara orang Filistin; mereka saling menyerang dan saling membunuh. |
TSI (2014) | Saul dan semua pasukannya berlari ke medan pertempuran. Di sana mereka melihat kekacauan yang begitu hebat karena sesama tentara Filistin saling membunuh dengan pedang mereka sendiri. |
MILT (2008) | Lalu Saul dan seluruh rakyat yang bersama dia itu berkumpul bersama-sama dan pergi ke pertempuran. Dan, ternyata, pedang setiap orang menikam temannya; suatu kepanikan yang sangat dahsyat! |
Shellabear 2011 (2011) | Lalu Saul dan seluruh pasukan yang menyertainya berkumpul. Ketika mereka masuk ke medan perang, tampak pedang setiap orang mengenai kawannya. Huru-hara itu sangat besar. |
AVB (2015) | Lalu Saul dan seluruh pasukan yang menyertainya berkumpul. Ketika mereka masuk ke medan perang, tampak pedang setiap orang mengenai kawannya. Huru-hara itu sangat besar. |
[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb 1Sam 14:20 |
Kemudian berkumpullah <02199> Saul <07586> dan seluruh <03605> rakyat <05971> yang <0834> bersama-sama dengan <0854> dia itu; dan ketika <0935> mereka sampai <05704> ke tempat pertempuran <04421> , tampaklah <02009> setiap orang <0376> menikam <01961> temannya <07453> dengan pedang <02719> , suatu huru-hara <04103> yang sangat <03966> besar <01419> . |
TL ITL © SABDAweb 1Sam 14:20 |
|
AYT ITL | |
AVB ITL | |
HEBREW | |
[+] Bhs. Inggris |
TB+TSK (1974) © SABDAweb 1Sam 14:20 |
Kemudian berkumpullah 1 Saul dan seluruh rakyat yang bersama-sama dengan dia itu; dan ketika 1 mereka sampai ke tempat pertempuran, tampaklah setiap orang menikam temannya dengan pedang, suatu huru-hara yang sangat besar. |
[+] Bhs. Inggris |