Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Yosua 8:13

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Yos 8:13

Beginilah rakyat itu diatur: seluruh tentara itu di sebelah utara kota dengan barisan belakang di sebelah barat kota. Pada malam itu berjalanlah Yosua melalui lembah itu.

AYT (2018)

Demikianlah mereka menempatkan orang-orang itu: seluruh tentara di sebelah utara kota, dengan barisan belakang di sebelah barat kota. Pada malam itu, Yosua pergi ke tengah-tengah lembah.

TL (1954) ©

SABDAweb Yos 8:13

Demikianlah diaturnya akan orang itu, sehingga segenap balatentara itu pada sebelah utara negeri dan penutupnya pada sebelah barat negeri. Maka pada malam itu juga berjalanlah Yusak sampai ke tengah lembah itu.

BIS (1985) ©

SABDAweb Yos 8:13

Jadi, susunan pasukan tempur itu diatur sebagai berikut: markas utama ditempatkan di sebelah utara kota itu dan pasukan yang lainnya di sebelah barat, sedangkan Yosua pergi ke lembah pada malam itu.

TSI (2014)

Jadi, sebagian pasukan ditempatkan di markas utama di sebelah utara kota, sedangkan sebagian lain bersembunyi di sebelah barat kota itu. Yosua turun ke lembah dan bermalam di sana.

MILT (2008)

Maka mereka mengatur orang-orang itu; seluruh perkemahan terletak di sebelah utara kota; dan barisan belakang di sebelah barat kota itu. Dan pada malam itu pergilah Yosua ke tengah-tengah lembah itu.

Shellabear 2011 (2011)

Beginilah pasukan itu ditempatkan: seluruh pasukan di sebelah utara kota, dan barisan belakang di sebelah barat kota. Pada malam itu bergeraklah Yusak ke tengah-tengah lembah.

AVB (2015)

Beginilah pasukan itu ditempatkan: seluruh pasukan di sebelah utara kota, dan barisan belakang di sebelah barat kota. Pada malam itu bergeraklah Yosua ke tengah-tengah lembah.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Yos 8:13

Beginilah rakyat
<05971>
itu diatur
<07760>
: seluruh
<03605>
tentara
<04264>
itu di sebelah utara
<06828>
kota
<05892>
dengan barisan belakang
<06119>
di sebelah barat
<03220>
kota
<05892>
. Pada malam
<03915>
itu
<01931>
berjalanlah
<01980>
Yosua
<03091>
melalui
<08432>
lembah
<06010>
itu.

[<0834>]
TL ITL ©

SABDAweb Yos 8:13

Demikianlah diaturnya
<07760>
akan orang
<05971>
itu, sehingga segenap
<03605>
balatentara
<04264>
itu pada sebelah utara
<06828>
negeri
<05892>
dan penutupnya
<06119>
pada sebelah barat
<03220>
negeri
<05892>
. Maka pada malam
<03915>
itu juga
<01931>
berjalanlah
<01980>
Yusak
<03091>
sampai ke tengah
<08432>
lembah
<06010>
itu.
AYT ITL
Demikianlah mereka menempatkan
<07760>
orang-orang
<05971>
itu: seluruh
<03605>
tentara
<04264>
di
<0834>
sebelah utara
<06828>
kota
<05892>
, dengan barisan belakang
<06119>
di sebelah barat
<03220>
kota
<05892>
. Pada malam
<03915>
itu
<01931>
, Yosua
<03091>
pergi
<01980>
ke tengah-tengah
<08432>
lembah
<06010>
.

[<0853> <0853>]
AVB ITL
Beginilah pasukan
<05971>
itu ditempatkan
<07760>
: seluruh
<03605>
pasukan
<04264>
di
<0834>
sebelah utara
<06828>
kota
<05892>
, dan barisan belakang
<06119>
di sebelah barat
<03220>
kota
<05892>
. Pada malam
<03915>
itu
<01931>
bergeraklah
<01980>
Yosua
<03091>
ke tengah-tengah
<08432>
lembah
<06010>
.

[<0853> <0853>]
HEBREW
qmeh
<06010>
Kwtb
<08432>
awhh
<01931>
hlylb
<03915>
eswhy
<03091>
Klyw
<01980>
ryel
<05892>
Mym
<03220>
wbqe
<06119>
taw
<0853>
ryel
<05892>
Nwpum
<06828>
rsa
<0834>
hnxmh
<04264>
lk
<03605>
ta
<0853>
Meh
<05971>
wmyvyw (8:13)
<07760>
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Yos 8:13

Beginilah rakyat itu diatur: seluruh tentara itu di sebelah utara kota dengan barisan belakang 1  di sebelah barat 2  kota. Pada malam itu berjalanlah Yosua melalui lembah itu.

[+] Bhs. Inggris



TIP #35: Beritahu teman untuk menjadi rekan pelayanan dengan gunakan Alkitab SABDA™ di situs Anda. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA