Kolose 1:7
KonteksTB (1974) © SABDAweb Kol 1:7 |
Semuanya itu telah kamu ketahui dari Epafras, n kawan pelayan yang kami kasihi, yang bagi kamu adalah pelayan o Kristus yang setia. |
AYT (2018) | Kamu telah belajar hal ini dari Epafras, rekan sepelayanan kami yang terkasih, yang telah menjadi pelayan Kristus yang setia bagi kamu. |
TL (1954) © SABDAweb Kol 1:7 |
sama seperti yang kamu sudah belajar daripada Epafras, teman kami yang dikasihi di dalam pekerjaan kami, yang menjadi hamba Kristus yang setiawan karena kamu, |
BIS (1985) © SABDAweb Kol 1:7 |
Hal itu disampaikan kepada Saudara oleh Epafras, rekan yang kami kasihi. Ia adalah pekerja Kristus yang setia bekerja untuk kepentingan kita. |
TSI (2014) | Yang mengajarkan berita itu kepada kalian adalah Epafras, sahabat kami dalam pelayanan Kristus. Dengan setia dia bekerja sebagai wakil kami di daerah kalian. |
MILT (2008) | sebagaimana pula kamu telah belajar dari Epafras yang terkasih, yaitu sesama hamba dengan kita, yang bagi kamu ia adalah pelayan Kristus yang setia, |
Shellabear 2011 (2011) | Hal itu diajarkan kepadamu oleh Epafras, teman yang sama-sama mengabdi dengan kami dan yang kami kasihi. Ia adalah abdi Al-Masih yang setia dan yang mengabdi demi kamu. |
AVB (2015) | Kamu telah mendengar juga daripada teman sekerja kami yang dikasihi, Epafras, yang menjadi hamba Kristus yang beriman bagi kami, |
[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb Kol 1:7 |
|
TL ITL © SABDAweb Kol 1:7 |
|
AYT ITL | |
AVB ITL | |
GREEK WH | |
GREEK SR | |
[+] Bhs. Inggris |
TB+TSK (1974) © SABDAweb Kol 1:7 |
Semuanya itu telah kamu ketahui dari Epafras 1 , kawan pelayan yang kami 2 kasihi, yang bagi kamu 2 adalah pelayan Kristus yang setia 3 . |
[+] Bhs. Inggris |