Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Roma 7:21

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Rm 7:21

Demikianlah aku dapati hukum ini: x  jika aku menghendaki berbuat apa yang baik, yang jahat itu ada padaku.

AYT (2018)

Jadi, aku menemukan hukum ini, bahwa ketika aku mau melakukan hal yang benar, yang jahat juga ada bersamaku.

TL (1954) ©

SABDAweb Rm 7:21

Oleh yang demikian tampak kepadaku hukum ini: Sedang aku gemar berbuat yang baik, maka jahat itu sudah hadir.

BIS (1985) ©

SABDAweb Rm 7:21

Jadi, saya mengambil kesimpulan bahwa hukum inilah yang memegang peranan: yaitu bahwa kalau saya mau melakukan yang baik, maka hanya yang jahat saja yang timbul pada saya.

TSI (2014)

Maka inilah kesimpulannya: Walaupun saya ingin melakukan hal-hal yang baik sesuai hukum Taurat, tetapi saya terlalu mudah melakukan yang jahat!

MILT (2008)

Jadi, aku menemukan sebuah hukum, bahwa ketika aku hendak melakukan yang baik, yang jahat itu muncul di dalam diriku.

Shellabear 2011 (2011)

Aku pun mendapati hukum ini, yaitu ketika aku ingin berbuat baik, apa yang buruk itu ada padaku.

AVB (2015)

Oleh itu, aku mendapati hukum ini berlangsung; apabila aku hendak melakukan kebaikan, kejahatan bertapak di sisiku.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Rm 7:21

Demikianlah
<686>
aku dapati
<2147>
hukum
<3551>
ini: jika aku
<1698>
menghendaki
<2309>
berbuat
<4160>
apa yang baik
<2570>
, yang jahat
<2556>
itu ada
<3873>
padaku
<1698>
.

[<3754>]
TL ITL ©

SABDAweb Rm 7:21

Oleh yang demikian
<686>
tampak kepadaku hukum
<3551>
ini: Sedang aku
<1698>
gemar
<2309>
berbuat
<4160>
yang baik
<2570>
, maka jahat
<2556>
itu sudah hadir
<3873>
.
AYT ITL
Jadi
<686>
, aku menemukan
<2147>
hukum
<3551>
ini, yaitu
<3588>
: Ketika aku
<1698>
mau
<2309>
melakukan
<4160>
hal yang
<3588>
baik
<2570>
, kejahatan
<2556>
juga ada bersamaku
<3873>
.

[<3754> <1698>]
AVB ITL
Oleh itu
<686>
, aku mendapati
<2147>
hukum
<3551>
ini berlangsung; apabila aku
<1698>
hendak
<2309>
melakukan
<4160>
kebaikan
<2570>
, kejahatan
<2556>
bertapak di sisiku
<3873>
.

[<3754> <1698>]
GREEK
ευρισκω
<2147> <5719>
V-PAI-1S
αρα
<686>
PRT
τον
<3588>
T-ASM
νομον
<3551>
N-ASM
τω
<3588>
T-DSM
θελοντι
<2309> <5723>
V-PAP-DSM
εμοι
<1698>
P-1DS
ποιειν
<4160> <5721>
V-PAN
το
<3588>
T-ASN
καλον
<2570>
A-ASN
οτι
<3754>
CONJ
εμοι
<1698>
P-1DS
το
<3588>
T-NSN
κακον
<2556>
A-NSN
παρακειται
<3873> <5736>
V-PNI-3S
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Rm 7:21

Demikianlah aku dapati hukum ini: x  jika aku menghendaki berbuat apa yang baik, yang jahat itu ada padaku.

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Rm 7:21

Demikianlah aku dapati hukum 1  ini: jika aku menghendaki berbuat apa yang baik, yang jahat 2  itu ada padaku.

Catatan Full Life

Rm 7:7-25 1

Nas : Rom 7:7-25

Bagian ini melukiskan pengalaman Paulus sebelum bertobat atau siapa saja yang berusaha menyenangkan Allah tanpa bergantung pada kasih karunia, kemurahan, dan kekuatan-Nya

(lihat cat. --> Rom 8:5).

[atau ref. Rom 8:5]

lihat art. IMAN DAN KASIH KARUNIA).

  1. 1) Dalam ayat Rom 7:7-12, Paulus menerangkan tahap ketidaksalahan hingga mencapai "usia tanggung jawab". Mereka itu "hidup" (ayat Rom 7:9) yaitu, tanpa kesalahan dan tanggung jawab rohani, sehingga mereka atas kehendaknya sendiri melanggar perintah Allah yang tertulis di luar atau di dalam hati mereka (bd. Rom 2:14-15; 7:7,9,11).
  2. 2) Dalam ayat Rom 7:13-20, Paulus menggambarkan keadaan perbudakan kepada dosa karena ketika hukum Taurat dikenal, ia menyadarkan manusia akan dosa yang tadi tidak disadarinya, sehingga sekarang manusia betul-betul menjadi pelanggar. Dosa menjadi tuan sekalipun mereka berusaha melawannya.
  3. 3) Dalam ayat Rom 7:21-25, Paulus menyingkapkan puncak keputusasaan yang menguasai orang bila pengetahuan dan kuasa dosa makin menyedihkan mereka.

[+] Bhs. Inggris



TIP #23: Gunakan Studi Kamus dengan menggunakan indeks kata atau kotak pencarian. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA