Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Matius 9:24

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Mat 9:24

berkatalah Ia: "Pergilah, karena anak ini tidak mati, i  tetapi tidur. j " Tetapi mereka menertawakan Dia.

AYT (2018)

Dia berkata, “Pergilah, karena anak perempuan itu tidak mati, melainkan sedang tidur.” Dan, mereka menertawakan-Nya.

TL (1954) ©

SABDAweb Mat 9:24

lalu kata-Nya, "Undurlah kamu, budak perempuan ini bukannya mati, hanya tidur." Maka mereka itu pun mentertawakan Dia.

BIS (1985) ©

SABDAweb Mat 9:24

Ia berkata kepada mereka, "Keluar kamu semua! Anak ini tidak mati; ia hanya tidur." Mereka semua menertawakan Yesus.

TSI (2014)

Lalu Yesus berkata, “Keluarlah! Anak ini tidak meninggal. Dia hanya tidur.” Tetapi mereka menertawakan Yesus.

MILT (2008)

Dia berkata kepada mereka, "Menyingkirlah, sebab anak perempuan itu tidak meninggal tetapi sedang tidur!" Dan mereka menertawakan Dia.

Shellabear 2011 (2011)

bersabdalah Ia, "Keluarlah, karena anak perempuan ini tidak mati, tetapi tidur." Mereka lalu menertawakan-Nya.

AVB (2015)

Dia berkata, “Keluarlah kamu semua! Anak ini bukan mati, cuma tidur.” Mereka mentertawakan Yesus.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Mat 9:24

berkatalah Ia
<3004>
: "Pergilah
<402>
, karena
<1063>
anak
<2877>
ini tidak
<3756>
mati
<599>
, tetapi
<235>
tidur
<2518>
." Tetapi
<2532>
mereka menertawakan
<2606>
Dia
<846>
.
TL ITL ©

SABDAweb Mat 9:24

lalu kata-Nya
<3004>
, "Undurlah
<402>
kamu, budak
<2877>
perempuan ini bukannya
<3756>
mati
<599>
, hanya
<235>
tidur
<2518>
." Maka
<2532>
mereka itu pun mentertawakan
<2606>
Dia
<846>
.
AYT ITL
Ia berkata
<3004>
kepada orang-orang itu, "Pergilah
<402>
, karena
<1063>
anak perempuan
<2877>
itu tidak
<3756>
mati
<599>
, melainkan
<235>
sedang tidur
<2518>
." Dan
<2532>
, mereka menertawakan
<2606>
Yesus
<846>
.
AVB ITL
Dia berkata
<3004>
, “Keluarlah
<402>
kamu semua! Anak
<2877>
ini bukan
<3756>
mati
<599>
, cuma
<235>
tidur
<2518>
.” Mereka mentertawakan
<2606>
Yesus
<846>
.

[<1063> <2532>]
GREEK WH
ελεγεν
<3004> <5707>
V-IAI-3S
αναχωρειτε
<402> <5720>
V-PAM-2P
ου
<3756>
PRT-N
γαρ
<1063>
CONJ
απεθανεν
<599> <5627>
V-2AAI-3S
το
<3588>
T-NSN
κορασιον
<2877>
N-NSN
αλλα
<235>
CONJ
καθευδει
<2518> <5719>
V-PAI-3S
και
<2532>
CONJ
κατεγελων
<2606> <5707>
V-IAI-3P
αυτου
<846>
P-GSM
GREEK SR
ελεγεν
ἔλεγεν,
λέγω
<3004>
V-IIA3S
αναχωρειτε
“Ἀναχωρεῖτε,
ἀναχωρέω
<402>
V-MPA2P
ου
οὐ
οὐ
<3756>
C
γαρ
γὰρ
γάρ
<1063>
C
απεθανεν
ἀπέθανεν
ἀποθνῄσκω
<599>
V-IAA3S
το
τὸ

<3588>
E-NNS
κορασιον
κοράσιον,
κοράσιον
<2877>
N-NNS
αλλα
ἀλλὰ
ἀλλά
<235>
C
καθευδει
καθεύδει.”
καθεύδω
<2518>
V-IPA3S
και
Καὶ
καί
<2532>
C
κατεγελων
κατεγέλων
καταγελάω
<2606>
V-IIA3P
αυτου
αὐτοῦ.
αὐτός
<846>
R-3GMS
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Mat 9:24

berkatalah Ia: "Pergilah 1 , karena anak ini tidak 2  mati, tetapi tidur." Tetapi 3  mereka menertawakan Dia.

[+] Bhs. Inggris



TIP #14: Gunakan Boks Temuan untuk melakukan penyelidikan lebih jauh terhadap kata dan ayat yang Anda cari. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA