Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Matius 22:17

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Mat 22:17

Katakanlah kepada kami pendapat-Mu: Apakah diperbolehkan membayar pajak x  kepada Kaisar atau tidak?"

AYT (2018)

Kalau begitu, katakanlah pendapat-Mu kepada kami. Apakah dibenarkan untuk membayar pajak kepada kaisar atau tidak?”

TL (1954) ©

SABDAweb Mat 22:17

Sebab itu katakanlah kepada kami, apakah pikir Tuan? Patutkah membayar uang upeti kepada Kaisar atau tiada?"

BIS (1985) ©

SABDAweb Mat 22:17

Karena itu, coba Bapak katakan kepada kami: Menurut peraturan agama kita, bolehkah membayar pajak kepada Kaisar atau tidak?"

TSI (2014)

Jadi kami mau menanyakan pendapatmu: Menurut hukum Taurat, boleh atau tidak kita membayar pajak kepada pemerintah Romawi?”

MILT (2008)

Oleh karena itu, katakanlah kepada kami, bagaimanakah hal ini agaknya menurutmu: Apakah sah untuk membayar pajak kepada kaisar atau tidak?"

Shellabear 2011 (2011)

Karena itu katakanlah kepada kami bagaimana pendapat-Mu. Bolehkah membayar pajak kepada Kaisar atau tidak?"

AVB (2015)

Jadi, katakanlah pendapat-Mu kepada kami. Wajarkah membayar cukai kepada Kaisar atau tidak?”

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Mat 22:17

Katakanlah
<3004>
kepada kami
<2254>
pendapat-Mu
<1380>
: Apakah
<5101>
diperbolehkan
<1832>
membayar
<1325>
pajak
<2778>
kepada Kaisar
<2541>
atau
<2228>
tidak
<3756>
?"

[<3767> <4671>]
TL ITL ©

SABDAweb Mat 22:17

Sebab
<3767>
itu katakanlah
<3004>
kepada kami
<2254>
, apakah
<5101>
pikir
<1380>
Tuan
<4671>
? Patutkah
<1832>
membayar
<1325>
uang upeti
<2778>
kepada Kaisar
<2541>
atau
<2228>
tiada
<3756>
?"
AYT ITL
Kalau begitu
<3767>
, katakanlah
<3004>
pendapat-Mu
<1380>
kepada kami
<2254>
. Apakah
<5101>
dibenarkan
<1832>
untuk membayar
<1325>
pajak
<2778>
kepada kaisar
<2541>
atau
<2228>
tidak
<3756>
?"

[<4671>]
AVB ITL
Jadi, katakanlah
<3004>
pendapat-Mu
<1380>
kepada kami
<2254>
. Wajarkah
<1832>
membayar
<1325>
cukai
<2778>
kepada Kaisar
<2541>
atau
<2228>
tidak
<3756>
?”

[<3767> <5101> <4671>]
GREEK WH
{VAR1: ειπον
<3004> <5628>
V-2AAM-2S
} {VAR2: ειπε
<2036> <5628>
V-2AAM-2S
} ουν
<3767>
CONJ
ημιν
<2254>
P-1DP
τι
<5101>
I-ASN
σοι
<4671>
P-2DS
δοκει
<1380> <5719>
V-PAI-3S
εξεστιν
<1832> <5904>
V-PQI-3S
δουναι
<1325> <5629>
V-2AAN
κηνσον
<2778>
N-ASM
καισαρι
<2541>
N-DSM
η
<2228>
PRT
ου
<3756>
PRT-N
GREEK SR
ειπε
Εἰπὲ
λέγω
<3004>
V-MAA2S
ουν
οὖν
οὖν
<3767>
C
ημιν
ἡμῖν,
ἐγώ
<1473>
R-1DP
τι
τί
τίς
<5101>
R-ANS
σοι
σοι
σύ
<4771>
R-2DS
δοκει
δοκεῖ;
δοκέω
<1380>
V-IPA3S
εξεστιν
Ἔξεστιν
ἔξειμι
<1826>
V-IPA3S
δουναι
δοῦναι
δίδωμι
<1325>
V-NAA
κηνσον
κῆνσον
κῆνσος
<2778>
N-AMS
καισαρι
Καίσαρι
Καῖσαρ
<2541>
N-DMS
η


<2228>
C
ου
οὔ;”
οὐ
<3756>
D
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Mat 22:17

Katakanlah kepada kami pendapat-Mu: Apakah 1  diperbolehkan 2  membayar pajak kepada Kaisar 3  atau tidak?"

[+] Bhs. Inggris



TIP #13: Klik ikon untuk membuka halaman teks alkitab dalam format PDF. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA