Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Ezra 7:6

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Ezr 7:6

Ezra e  ini berangkat pulang dari Babel. Ia adalah seorang ahli kitab, mahir dalam Taurat Musa yang diberikan TUHAN, Allah Israel. Dan raja memberi f  dia segala yang diingininya, oleh karena tangan TUHAN, Allahnya, melindungi dia 1 . g 

AYT (2018)

Ezra datang dari Babel. Dia adalah ahli kitab, mahir dalam Hukum Musa yang diberikan oleh TUHAN, Allah Israel. Raja memberikan kepada Ezra semua permintaannya karena tangan TUHAN Allahnya menaungi dia.

TL (1954) ©

SABDAweb Ezr 7:6

berjalanlah Ezra ini dari negeri Babil, maka adalah ia seorang katib yang alim pada taurat Musa, yang sudah diberikan oleh Tuhan, Allah orang Israel, maka dikaruniakan baginda akan dia segala kehendaknya, sekadar tangan Tuhan, Allahnya, berlaku atasnya.

BIS (1985) ©

SABDAweb Ezr 7:6

Ezra seorang yang terpelajar dan ia tahu banyak tentang Hukum yang diberikan TUHAN, Allah Israel kepada Musa. Karena Ezra diberkati TUHAN Allahnya, maka raja memberi kepadanya segala yang dimintanya. Pada tahun ketujuh pemerintahan Raja Artahsasta, berangkatlah Ezra dari Babel menuju Yerusalem bersama serombongan orang Israel yang terdiri dari sejumlah imam, orang Lewi, penyanyi serta penjaga gerbang di Rumah TUHAN, dan para pekerja.

TSI (2014)

(7:1)

MILT (2008)

Ezra itu pulang dari Babilon. Dia adalah seorang ahli kitab, mahir dalam torat Musa yang telah TUHAN YAHWEH 03068, Allah Elohim 0430 Israel karuniakan. Dan raja menganugerahkan kepadanya semua permintaannya, sebab tangan TUHAN YAHWEH 03068, Allahnya Elohimnya 0430, menaungi dia.

Shellabear 2011 (2011)

Uzair berangkat pulang dari Babel. Ia seorang ahli Kitab Suci, mahir dalam Kitab Suci Taurat yang diberikan ALLAH, Tuhan yang disembah bani Israil, melalui Musa. Segala permintaannya diluluskan oleh raja karena tangan ALLAH, Tuhannya, menaungi dia.

AVB (2015)

Ezra berangkat pulang dari Babel. Dia seorang ahli Kitab Suci, mahir dalam Kitab Suci Taurat yang diberikan TUHAN, Allah Israel, melalui Musa. Segala permintaannya diluluskan oleh raja kerana tangan TUHAN, Allahnya, menaunginya.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Ezr 7:6

Ezra
<05830>
ini
<01931>
berangkat pulang
<05927>
dari Babel
<0894>
. Ia adalah
<01931>
seorang ahli kitab
<05608>
, mahir
<04106>
dalam Taurat
<08451>
Musa
<04872>
yang
<0834>
diberikan
<05414>
TUHAN
<03068>
, Allah
<0430>
Israel
<03478>
. Dan raja
<04428>
memberi
<05414>
dia segala
<03605>
yang diingininya
<01246>
, oleh karena tangan
<03027>
TUHAN
<03068>
, Allahnya
<0430>
, melindungi
<05921>
dia.
TL ITL ©

SABDAweb Ezr 7:6

berjalanlah
<05927>
Ezra
<05830>
ini dari negeri Babil
<0894>
, maka adalah ia
<01931>
seorang katib
<05608>
yang alim
<04106>
pada taurat
<08451>
Musa
<04872>
, yang
<0834>
sudah diberikan
<05414>
oleh Tuhan
<03068>
, Allah
<0430>
orang Israel
<03478>
, maka dikaruniakan
<05414>
baginda
<04428>
akan dia segala
<03605>
kehendaknya
<01246>
, sekadar tangan
<03027>
Tuhan
<03068>
, Allahnya
<0430>
, berlaku atasnya
<05921>
.
AYT ITL
Ezra
<05830>
datang
<05927>
dari Babel
<0894>
. Dia
<01931>
adalah ahli kitab
<05608>
, mahir
<04106>
dalam Hukum
<08451>
Musa
<04872>
yang
<0834>
diberikan
<05414>
oleh TUHAN
<03068>
, Allah
<0430>
Israel
<03478>
. Raja
<04428>
memberikan
<05414>
kepada Ezra semua
<03605>
permintaannya
<01246>
karena tangan
<03027>
TUHAN
<03068>
Allahnya
<0430>
menaungi
<05921>
dia.

[<01931> <00> <00>]
AVB ITL
Ezra
<05830>
berangkat pulang
<05927>
dari Babel
<0894>
. Dia
<01931>
seorang ahli Kitab Suci
<05608>
, mahir
<04106>
dalam Kitab Suci Taurat
<08451>
yang
<0834>
diberikan
<05414>
TUHAN
<03068>
, Allah
<0430>
Israel
<03478>
, melalui Musa
<04872>
. Segala
<03605>
permintaannya
<01246>
diluluskan
<05414>
oleh raja
<04428>
kerana tangan
<03027>
TUHAN
<03068>
, Allahnya
<0430>
, menaunginya
<05921>
.

[<01931> <00> <00>]
HEBREW
P
wtsqb
<01246>
lk
<03605>
wyle
<05921>
wyhla
<0430>
hwhy
<03068>
dyk
<03027>
Klmh
<04428>
wl
<0>
Ntyw
<05414>
larvy
<03478>
yhla
<0430>
hwhy
<03068>
Ntn
<05414>
rsa
<0834>
hsm
<04872>
trwtb
<08451>
ryhm
<04106>
rpo
<05608>
awhw
<01931>
lbbm
<0894>
hle
<05927>
arze
<05830>
awh (7:6)
<01931>
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Ezr 7:6

Ezra e  ini berangkat pulang dari Babel. Ia adalah seorang ahli kitab, mahir dalam Taurat Musa yang diberikan TUHAN, Allah Israel. Dan raja memberi f  dia segala yang diingininya, oleh karena tangan TUHAN, Allahnya, melindungi dia 1 . g 

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Ezr 7:6

Ezra ini berangkat pulang dari Babel. Ia adalah seorang ahli 2  kitab, mahir 1  dalam Taurat 3  Musa yang diberikan 4  TUHAN, Allah Israel. Dan raja memberi 4  dia segala yang diingininya 4 , oleh karena tangan 5  TUHAN, Allahnya, melindungi dia.

Catatan Full Life

Ezr 7:6 1

Nas : Ezr 7:6

Tiga kali dalam pasal ini dikatakan bahwa tangan Tuhan melindungi Ezra (ayat Ezr 7:6,9,28; bd. Ezr 8:18,22,31). Tiga alasan diberikan dalam ayat Ezr 7:10: Ezra telah mengabdikan dirinya

  1. (1) untuk meneliti Firman Allah,
  2. (2) untuk melakukannya serta
  3. (3) mengajarkannya kepada orang lain

    (lihat cat. --> Ezr 7:10 selanjutnya).

    [atau ref. Ezr 7:10]

    Kesetiaan kepada Allah dan Firman-Nya akan senantiasa disertai berkat dan pertolongan Tuhan. Prinsip ini ditegaskan dalam ayat-ayat PB seperti Mat 5:6; Yoh 14:21; 15:7-10; Kis 10:1-4; 2Kor 6:16-18; Ibr 11:6; Yak 1:21-25; Wahy 3:7-10. Di Ezr 8:22, Ezra menambahkan peristiwa lain dimana tangan Allah melindungi umat-Nya, yaitu perkenan Allah datang kepada orang yang mengharapkan Dia dengan sepenuh hati. Siapa saja yang sungguh-sungguh mencari Allah dan dengan ikhlas menunjukkan kesetiaan kepada-Nya dan Firman-Nya akan mengalami tangan Allah melindungi dia.

[+] Bhs. Inggris



TIP #27: Arahkan mouse pada tautan ayat untuk menampilkan teks ayat dalam popup. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA