Wahyu 3:21
Konteks3:21 Barangsiapa menang, e ia akan Kududukkan bersama-sama dengan Aku di atas takhta-Ku, f sebagaimana Akupun telah menang g dan duduk bersama-sama dengan Bapa-Ku di atas takhta-Nya.
Wahyu 11:15
KonteksDaniel 7:18
Konteks7:18 sesudah itu orang-orang kudus y milik Yang Mahatinggi akan menerima pemerintahan 2 , z dan mereka akan memegang pemerintahan itu sampai selama-lamanya, bahkan kekal selama-lamanya. a
Daniel 7:27
Konteks7:27 Maka pemerintahan, kekuasaan dan kebesaran dari kerajaan-kerajaan m di bawah semesta langit akan diberikan kepada orang-orang kudus, n umat Yang Mahatinggi: o pemerintahan mereka adalah pemerintahan yang kekal, p dan segala kekuasaan akan mengabdi q dan patuh kepada mereka.
Matius 25:34
Konteks25:34 Dan Raja itu akan berkata kepada mereka yang di sebelah kanan-Nya: Mari, hai kamu yang diberkati oleh Bapa-Ku, terimalah Kerajaan y yang telah disediakan bagimu sejak dunia z dijadikan.
Matius 25:46
Konteks25:46 Dan mereka ini akan masuk ke tempat siksaan yang kekal, tetapi orang benar ke dalam hidup yang kekal. j " k
Roma 5:17
Konteks5:17 Sebab, jika oleh dosa satu orang, maut l telah berkuasa oleh satu orang itu, maka lebih benar lagi mereka, yang telah menerima kelimpahan kasih karunia dan anugerah kebenaran, akan hidup m dan berkuasa oleh karena satu orang itu, yaitu Yesus Kristus.
Roma 5:2
Konteks5:2 Oleh Dia kita juga beroleh jalan masuk k oleh iman kepada kasih karunia ini. Di dalam kasih karunia ini kita berdiri l dan kita bermegah dalam pengharapan m akan menerima kemuliaan Allah.
Titus 2:12
Konteks2:12 Ia mendidik kita supaya kita meninggalkan kefasikan dan keinginan-keinginan m duniawi dan supaya kita hidup bijaksana, n adil dan beribadah o di dalam dunia sekarang ini
Titus 2:1
KonteksPengkhotbah 1:3-4
Konteks1:3 Apakah gunanya manusia berusaha dengan jerih payah di bawah matahari? d 1:4 Keturunan yang satu pergi dan keturunan yang lain datang, tetapi bumi tetap ada. e


[11:15] 1 Full Life : MALAIKAT YANG KETUJUH MENIUP.
Nas : Wahy 11:15
Suara sangkakala yang ketujuh memberitakan suatu pengumuman bahwa dunia telah menjadi kerajaan Kristus, dan Ia akan memerintah sebagai Raja sampai selama-lamanya
(lihat cat. --> Wahy 20:4;
[atau ref. Wahy 20:4]
Yeh 21:26-27; Dan 2:44; 4:3; 6:27; Za 14:9). Dengan kata lain, sangkakala yang ketujuh menyangkut peristiwa-peristiwa yang berlangsung sampai kedatangan Kristus kembali, termasuk tujuh cawan hukuman (mulai pasal Wahy 16:1-21). Bunyi sangkakala ketujuh itu diikuti dengan suatu perikop sisipan yang menyatakan beberapa peristiwa berkenaan dengan masa kesengsaraan (Wahy 12:1-15:4).
[7:18] 1 Full Life : ORANG-ORANG KUDUS ... MENERIMA PEMERINTAHAN.
Nas : Dan 7:18
(Versi Inggris NIV -- kerajaan) Kerajaan itu milik Anak Manusia (ayat Dan 7:13-14), tetapi orang kudus (yang di sini mungkin mencakup orang kudus segala zaman) menerima kerajaan itu (bd. Mat 5:3,10) dan ikut memerintah bersama Kristus (bd. Wahy 3:21). Orang kudus adalah mereka yang suci
- (1) karena di dalam hubungan mereka dengan Allah yang kudus, mereka dikuduskan oleh kehadiran-Nya yang kudus, dan
- (2) karena mereka telah memisahkan diri dari dosa dan dunia yang cemar serta mengabdikan diri untuk melayani dan menyembah Allah.