TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Mazmur 3:4

Konteks
3:4 (3-5) Dengan nyaring e  aku berseru kepada TUHAN, dan Ia menjawab aku dari gunung-Nya f  yang kudus. Sela

Mazmur 9:16

Konteks
9:16 (9-17) TUHAN telah memperkenalkan diri-Nya, Ia menjalankan penghakiman; orang fasik terjerat dalam perbuatan tangannya r  sendiri. Higayon. Sela

Mazmur 9:18

Konteks
9:18 (9-19) Sebab bukan untuk seterusnya orang miskin dilupakan 1 , bukan untuk selamanya hilang harapan u  orang sengsara. v 

Mazmur 18:14

Konteks
18:14 (18-15) Dilepaskan-Nya panah-panah-Nya, x  sehingga diserakkan-Nya mereka, kilat y  bertubi-tubi, sehingga dikacaukan-Nya mereka. z 

Mazmur 19:6

Konteks
19:6 (19-7) Dari ujung langit h  ia terbit, dan ia beredar sampai ke ujung yang lain; i  tidak ada yang terlindung dari panas sinarnya.

Mazmur 20:7

Konteks
20:7 (20-8) Orang ini memegahkan kereta t  dan orang itu memegahkan kuda, u  tetapi kita bermegah dalam nama TUHAN, Allah v  kita.

Mazmur 22:31

Konteks
22:31 (22-32) Mereka akan memberitakan keadilan-Nya t  kepada bangsa yang akan lahir nanti, u  sebab Ia telah melakukannya. v 

Mazmur 34:4

Konteks
34:4 (34-5) Aku telah mencari TUHAN, b  lalu Ia menjawab aku, dan melepaskan c  aku dari segala kegentaranku.

Mazmur 34:6

Konteks
34:6 (34-7) Orang yang tertindas ini berseru, dan TUHAN mendengar; Ia menyelamatkan dia dari segala kesesakannya. f 

Mazmur 34:22

Konteks
34:22 (34-23) TUHAN membebaskan i  jiwa hamba-hamba-Nya, dan semua orang yang berlindung j  pada-Nya tidak akan menanggung hukuman.

Mazmur 36:1

Konteks
Kefasikan orang berdosa dan kasih setia Allah
36:1 Untuk pemimpin biduan. Dari hamba TUHAN, dari Daud. (36-2) Dosa bertutur di lubuk hati orang fasik; v  rasa takut w  kepada Allah tidak ada pada orang itu, x 

Mazmur 36:4

Konteks
36:4 (36-5) Kejahatan d  dirancangkannya di tempat tidurnya, ia menempatkan dirinya di jalan e  yang tidak baik; apa yang jahat f  tidak ditolaknya 2 .

Mazmur 39:4

Konteks
39:4 (39-5) "Ya TUHAN, beritahukanlah kepadaku ajalku, dan apa batas umurku 3 , a  supaya aku mengetahui betapa fananya b  aku! c 

Mazmur 40:1

Konteks
Syukur dan doa
40:1 Untuk pemimpin biduan. Mazmur Daud. (40-2) Aku sangat menanti-nantikan f  TUHAN; lalu Ia menjenguk kepadaku dan mendengar teriakku minta tolong. g 

Mazmur 41:6

Konteks
41:6 (41-7) Orang yang datang menjenguk, berkata dusta; q  hatinya penuh kejahatan, r  lalu ia keluar menceritakannya s  di jalan.

Mazmur 42:10

Konteks
42:10 (42-11) Seperti tikaman maut p  ke dalam tulangku lawanku mencela q  aku, sambil berkata kepadaku sepanjang hari: "Di mana Allahmu? r "

Mazmur 46:9

Konteks
46:9 (46-10) yang menghentikan peperangan u  sampai ke ujung bumi, yang mematahkan busur v  panah, menumpulkan tombak, membakar kereta-kereta perang dengan api! w 

Mazmur 53:2

Konteks
53:2 (53-3) Allah memandang ke bawah dari sorga y  kepada anak-anak manusia, untuk melihat apakah ada yang berakal budi z  dan yang mencari Allah. a 

Mazmur 55:3

Konteks
55:3 (55-4) karena teriakan musuh, karena aniaya orang fasik; sebab mereka menimpakan kemalangan kepadaku, c  dan dengan geramnya d  mereka memusuhi e  aku.

Mazmur 55:21

Konteks
55:21 (55-22) mulutnya lebih licin dari mentega, f  tetapi ia berniat menyerang; perkataannya lebih lembut dari minyak, g  tetapi semuanya adalah pedang h  terhunus.

Mazmur 58:11

Konteks
58:11 (58-12) Dan orang akan berkata: "Sesungguhnya ada pahala x  bagi orang benar, sesungguhnya ada Allah yang memberi keadilan di bumi. y "

Mazmur 62:10

Konteks
62:10 (62-11) Janganlah percaya kepada pemerasan, k  janganlah menaruh harap yang sia-sia kepada perampasan; l  apabila harta makin bertambah, janganlah hatimu melekat padanya. m 

Mazmur 64:5

Konteks
64:5 (64-6) Mereka berpegang teguh pada maksud yang jahat, mereka membicarakan hendak memasang perangkap r  dengan sembunyi; kata mereka: "Siapa yang melihatnya? s "

Mazmur 64:10

Konteks
64:10 (64-11) Orang benar akan bersukacita karena TUHAN y  dan berlindung pada-Nya; z  semua orang yang jujur akan bermegah. a 

Mazmur 68:24

Konteks
68:24 (68-25) Orang melihat perarakan-Mu, ya Allah, perarakan Allahku, Rajaku, ke dalam tempat kudus. s 

Mazmur 69:15

Konteks
69:15 (69-16) Janganlah gelombang air w  menghanyutkan aku, atau tubir menelan x  aku, atau sumur menutup mulutnya di atasku. y 

Mazmur 69:31

Konteks
69:31 (69-32) pada pemandangan Allah itu lebih baik dari pada sapi jantan, dari pada lembu jantan yang bertanduk dan berkuku belah. w 

Mazmur 75:4

Konteks
75:4 (75-5) Aku berkata kepada pembual-pembual: y  "Jangan membual. z " Dan kepada orang-orang fasik: "Jangan meninggikan tanduk a !

Mazmur 76:5

Konteks
76:5 (76-6) Orang-orang yang berani q  telah dijarah, mereka terlelap dalam tidurnya, r  dan semua orang yang gagah perkasa kehilangan kekuatannya.

Mazmur 85:9

Konteks
85:9 (85-10) Sesungguhnya keselamatan d  dari pada-Nya dekat pada orang-orang yang takut akan Dia, sehingga kemuliaan e  diam di negeri kita.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[9:18]  1 Full Life : BUKAN UNTUK SETERUSNYA ORANG MISKIN DILUPAKAN.

Nas : Mazm 9:19

Golongan miskin dan tertindas di antara umat Allah menjadi sasaran perhatian khusus Allah (ayat Mazm 9:10-11,13). Mereka memiliki janji bahwa Allah tidak akan meninggalkan mereka (ayat Mazm 9:11), bahwa Dia akan mengingatkan doa-doa mereka (ayat Mazm 9:13), dan bahwa harapan mereka akhirnya akan dinyatakan (ayat Mazm 9:19).

[36:4]  2 Full Life : APA YANG JAHAT TIDAK DITOLAKNYA.

Nas : Mazm 36:5

Orang fasik tidak membenci kejahatan.

  1. 1) Benci akan dosa adalah ciri hakiki dari sifat Allah (Ams 6:16; Yer 44:4; Hab 1:13); itulah aspek mendasar dari pelayanan dan pemerintahan Kristus (Mazm 45:8;

    lihat cat. --> Ibr 1:9).

    [atau ref. Ibr 1:9]

  2. 2) Orang bisa penuh kasih dan ramah, melakukan hal-hal yang baik untuk orang miskin, tetapi jikalau mereka tidak marah terhadap dosa, mencela cara-cara dursila dunia ini, bersemangat untuk keadilan atau benci akan kejahatan, mereka telah gagal berdiri di pihak Allah atau mengikuti Roh Kudus (bd. Gal 5:16-24). "Hai orang-orang yang mengasihi Tuhan, bencilah kejahatan" (Mazm 97:10).

[39:4]  3 Full Life : BATAS UMURKU.

Nas : Mazm 39:5-7

Daud berdoa agar Tuhan membantu dirinya menginsafi jangka hidupnya yang pendek di dunia ini (bd. ayat Mazm 39:12; 62:10; 144:4; Ayub 7:7). Hal ini harus menjadi pokok doa setiap orang percaya. Allah hanya memberikan kepada kita masing-masing jangka waktu yang pendek di bumi sebagai masa ujian untuk menentukan kesetiaan kita kepada Allah sementara kita hidup di tengah-tengah angkatan jahat yang menentang Allah dan firman-Nya. Kita dapat menghabiskan waktu kita untuk hidup bagi hal-hal duniawi, tanpa memikirkan bahwa rumah kita yang sesungguhnya adalah bersama Allah di sorga; atau kita dapat menghabiskan waktu di dunia ini sebagai seorang musafir, menolak cara-cara orang fasik, hidup menurut standar-standar Allah, mengabdikan diri kepada jalan-jalan-Nya, dan bersaksi tentang Injil Kristus supaya orang lain boleh diselamatkan. Semoga kita semua belajar menghitung hari-hari kita dengan benar (Mazm 90:12) dan mengetahui bahwa hanya apa yang dilakukan bagi Allah dan orang lain akan bertahan sampai kekal (lih. Luk 12:20; Yak 4:14).



TIP #22: Untuk membuka tautan pada Boks Temuan di jendela baru, gunakan klik kanan. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA