TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Markus 1:2

Konteks
1:2 Seperti ada tertulis dalam kitab nabi Yesaya: "Lihatlah, Aku menyuruh utusan-Ku mendahului Engkau, ia akan mempersiapkan jalan b  bagi-Mu;

Markus 2:19

Konteks
2:19 Jawab Yesus kepada mereka: "Dapatkah sahabat-sahabat mempelai laki-laki berpuasa sedang mempelai itu bersama mereka? Selama mempelai itu bersama mereka, mereka tidak dapat berpuasa.

Markus 3:2

Konteks
3:2 Mereka mengamat-amati t  Yesus, kalau-kalau Ia menyembuhkan orang itu pada hari Sabat, u  supaya mereka dapat mempersalahkan Dia.

Markus 3:4

Konteks
3:4 Kemudian kata-Nya kepada mereka: "Manakah yang diperbolehkan pada hari Sabat, berbuat baik atau berbuat jahat, menyelamatkan nyawa orang atau membunuh orang?" Tetapi mereka itu diam saja.

Markus 4:31

Konteks
4:31 Hal Kerajaan itu seumpama biji sesawi 1  yang ditaburkan di tanah. Memang biji itu yang paling kecil dari pada segala jenis benih yang ada di bumi.

Markus 6:10

Konteks
6:10 Kata-Nya selanjutnya kepada mereka: "Kalau di suatu tempat kamu sudah diterima dalam suatu rumah, tinggallah di situ sampai kamu berangkat dari tempat itu.

Markus 7:15

Konteks
7:15 Apapun dari luar, yang masuk ke dalam seseorang, tidak dapat menajiskannya, tetapi apa yang keluar dari seseorang, itulah yang menajiskannya."

Markus 7:18

Konteks
7:18 Maka jawab-Nya: "Apakah kamu juga tidak dapat memahaminya? Tidak tahukah kamu bahwa segala sesuatu dari luar yang masuk ke dalam seseorang tidak dapat menajiskannya 2 ,

Markus 7:36

Konteks
7:36 Yesus berpesan kepada orang-orang yang ada di situ supaya jangan menceriterakannya kepada siapapun h  juga. Tetapi makin dilarang-Nya mereka, makin luas mereka memberitakannya.

Markus 9:1

Konteks
9:1 Kata-Nya lagi kepada mereka: "Aku berkata kepadamu, sesungguhnya di antara orang yang hadir di sini ada yang tidak akan mati sebelum mereka melihat bahwa Kerajaan Allah telah datang p  dengan kuasa 3 . q "

Markus 12:36

Konteks
12:36 Daud sendiri oleh pimpinan Roh Kudus u  berkata: Tuhan telah berfirman kepada Tuanku: duduklah di sebelah kanan-Ku, sampai musuh-musuh-Mu Kutaruh di bawah kaki-Mu. v 

Markus 14:30

Konteks
14:30 Lalu kata Yesus kepadanya: "Aku berkata kepadamu, sesungguhnya pada hari ini, malam ini juga, sebelum ayam berkokok dua kali, engkau telah menyangkal Aku tiga kali. v "

Markus 16:6

Konteks
16:6 tetapi orang muda itu berkata kepada mereka: "Jangan takut! Kamu mencari Yesus orang Nazaret, s  yang disalibkan itu. Ia telah bangkit 4 . Ia tidak ada di sini. Lihat! Inilah tempat mereka membaringkan Dia.

Markus 16:12

Konteks
16:12 Sesudah itu Ia menampakkan diri dalam rupa yang lain kepada dua orang dari mereka, ketika keduanya dalam perjalanan ke luar kota. x 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[4:31]  1 Full Life : BIJI SESAWI.

Nas : Mr 4:31

Lihat cat. --> Luk 13:19.

[atau ref. Luk 13:19]

[7:18]  2 Full Life : MENAJISKANNYA.

Nas : Mr 7:18

Yesus sedang berbicara tentang makanan yang masuk ke dalam seorang tetapi tidak mempengaruhi hatinya (ayat Mr 7:19). Ayat ini tidak dapat digunakan untuk membenarkan pemakaian obat yang membahayakan dan minuman keras karena penggunaan semuanya itu telah mengakibatkan berbagai dosa yang tertulis dalam ayat Mr 7:21-22

(lihat cat. --> Ams 23:31).

[atau ref. Ams 23:31]

[9:1]  3 Full Life : KERAJAAN ALLAH ... DATANG DENGAN KUASA.

Nas : Mr 9:1

Lihat cat. --> Mat 16:28

[atau ref. Mat 16:28]

[16:6]  4 Full Life : IA TELAH BANGKIT.

Nas : Mr 16:6

Lihat cat. --> Mat 28:6.

[atau ref. Mat 28:6]



TIP #04: Coba gunakan range (OT dan NT) pada Pencarian Khusus agar pencarian Anda lebih terfokus. [SEMUA]
dibuat dalam 0.06 detik
dipersembahkan oleh YLSA