TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Ayub 34:2

Konteks
34:2 "Dengarkanlah perkataanku, kamu orang-orang yang mempunyai hikmat, berilah telinga kepadaku, r  kamu orang-orang yang berakal budi.

Ayub 39:17

Konteks
39:17 (39-20) karena Allah tidak memberikannya hikmat, dan tidak membagikan pengertian l  kepadanya.

Ayub 35:11

Konteks
35:11 yang memberi kita akal budi b  melebihi c  binatang di bumi, dan hikmat melebihi burung di udara?

Ayub 34:16

Konteks
34:16 Jikalau engkau berakal budi, r  dengarkanlah ini, pasanglah telinga kepada apa yang kuucapkan. s 

Ayub 34:34

Konteks
34:34 Maka orang-orang yang berakal budi dan orang yang mempunyai hikmat yang mendengarkan aku akan berkata kepadaku:

Ayub 38:36

Konteks
38:36 Siapa menaruh hikmat h  dalam awan-awan atau siapa memberikan pengertian i  kepada gumpalan mendung?

Ayub 22:2

Konteks
22:2 "Apakah manusia berguna bagi Allah? g  Tidak, orang yang berakal budi hanya berguna bagi dirinya h  sendiri.

Ayub 20:3

Konteks
20:3 Kudengar teguran t  yang menghina aku, tetapi yang menjawab aku ialah akal budi yang tidak berpengertian.

Ayub 26:3

Konteks
26:3 Alangkah baiknya nasihatmu w  kepada orang yang tidak mempunyai hikmat, dan pengertian yang kauajarkan dengan limpahnya!

Ayub 8:10

Konteks
8:10 Bukankah mereka yang harus mengajari z  engkau dan yang harus berbicara kepadamu, dan melahirkan kata-kata dari akal budi a  mereka?

Ayub 28:20

Konteks
28:20 Hikmat itu, dari manakah datangnya, atau akal budi, di manakah tempatnya? s 

Ayub 34:1

Konteks
Allah tidak berlaku curang
34:1 Maka berbicaralah Elihu:

Ayub 4:21

Konteks
4:21 Bukankah kemah mereka dicabut? d  Mereka mati, e  tetapi tanpa hikmat. f 

Ayub 28:12

Konteks
28:12 Tetapi di mana hikmat dapat diperoleh, b  di mana tempat c  akal budi?

Ayub 28:28

Konteks
28:28 tetapi kepada manusia Ia berfirman: Sesungguhnya, takut akan Tuhan, itulah hikmat 1 , dan menjauhi kejahatan e  itulah akal budi. f "

Ayub 12:3

Konteks
12:3 Akupun mempunyai pengertian, sama seperti kamu, aku tidak kalah dengan kamu; siapa tidak tahu hal-hal y  serupa itu?

Ayub 34:10

Konteks
34:10 Oleh sebab itu, kamu orang-orang yang berakal d  budi, dengarkanlah aku: e  Jauhlah dari pada Allah untuk melakukan kefasikan, f  dan dari pada Yang Mahakuasa untuk berbuat curang. g 

Ayub 12:12

Konteks
12:12 Konon hikmat ada pada orang yang tua, p  dan pengertian q  pada orang yang lanjut umurnya.

Ayub 22:1

Konteks
Elifas menganjurkan, supaya Ayub bertobat dari pada dosanya yang besar
22:1 Maka Elifas, orang Teman, f  menjawab:

Ayub 11:12

Konteks
11:12 Jikalau orang dungu dapat mengerti, maka anak keledai b  liarpun dapat lahir sebagai manusia. c 

Ayub 28:19

Konteks
28:19 Permata krisolit p  Etiopia q  tidak dapat mengimbanginya, ia tidak dapat dinilai dengan emas murni. r 

Ayub 36:5

Konteks
36:5 Ketahuilah, Allah itu perkasa, t  namun tidak memandang hina apapun, u  Ia perkasa dalam kekuatan akal budi. v 

Ayub 39:26

Konteks
39:26 (39-29) Oleh pengertianmukah burung elang terbang, mengembangkan sayapnya menuju ke selatan? z 

Ayub 15:2

Konteks
15:2 "Apakah orang yang mempunyai hikmat menjawab dengan pengetahuan kosong, dan mengisi pikirannya dengan angin? v 

Ayub 17:10

Konteks
17:10 Tetapi kamu sekalian, silakan datang kembali! Seorang yang mempunyai hikmat takkan kudapati di antara kamu! a 

Ayub 12:2

Konteks
12:2 "Memang, kamulah orang-orang itu, dan bersama-sama kamu x  hikmat akan mati.

Ayub 13:5

Konteks
13:5 Sekiranya kamu menutup mulut, c  itu akan dianggap kebijaksanaan d  dari padamu.

Ayub 15:8

Konteks
15:8 Apakah engkau turut mendengarkan di dalam musyawarah e  Allah dan meraih hikmat bagi dirimu? f 

Ayub 18:2

Konteks
18:2 "Bilakah engkau habis bicara? p  Sadarilah, baru kami akan bicara.

Ayub 31:3

Konteks
31:3 Bukankah kebinasaan p  bagi orang yang curang dan kemalangan q  bagi yang melakukan kejahatan? r 

Ayub 34:35

Konteks
34:35 Ayub berbicara tanpa pengetahuan, e  dan perkataannya tidak mengandung pengertian. f 

Ayub 9:4

Konteks
9:4 Allah itu bijak a  dan kuat, b  siapakah dapat berkeras melawan c  Dia, dan tetap selamat? d 

Ayub 15:18

Konteks
15:18 yakni apa yang diberitakan oleh orang yang mempunyai hikmat, yang nenek moyang y  mereka tidak sembunyikan,

Ayub 28:18

Konteks
28:18 Baik gewang, m  baik hablur, n  tidak terhitung lagi; memiliki hikmat adalah lebih baik dari pada mutiara. o 

Ayub 32:7

Konteks
32:7 Pikirku: Biarlah yang sudah lanjut usianya berbicara, dan yang sudah banyak jumlah tahunnya memaparkan hikmat. x 

Ayub 32:9

Konteks
32:9 Bukan orang yang lanjut umurnya yang mempunyai hikmat, b  bukan orang yang sudah tua c  yang mengerti keadilan. d 

Ayub 33:33

Konteks
33:33 Jikalau tidak, hendaklah engkau mendengarkan aku; o  diamlah, p  aku hendak mengajarkan hikmat q  kepadamu."

Ayub 32:13

Konteks
32:13 Jangan berkata sekarang: Kami sudah mendapatkan hikmat; h  hanya Allah yang dapat mengalahkan i  dia, bukan manusia.

Ayub 38:37

Konteks
38:37 Siapa dapat menghitung awan dengan hikmat, dan siapa dapat mencurahkan tempayan-tempayan j  langit, k 

Ayub 1:1

Konteks
Kesalehan Ayub dicoba
1:1 Ada seorang laki-laki di tanah Us a  bernama Ayub 4 ; b  orang itu saleh c  dan jujur; d  ia takut akan Allah e  dan menjauhi kejahatan 5 . f 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[28:28]  1 Full Life : TAKUT AKAN TUHAN, ITULAH HIKMAT.

Nas : Ayub 28:28

Takut akan dan hormat terhadap Allah merupakan landasan hubungan seorang percaya dengan Allah (Mazm 61:6; Ams 1:7).

  1. 1) Takut akan Allah membuat kita prihatin dan waspada supaya tidak menyakiti hati Allah yang kudus. Tanpa landasan ini, tidak ada hikmat yang sejati dan tidak ada pengalaman penebusan yang akan bertahan terhadap ujian waktu dan pencobaan.
  2. 2) Takut akan Allah dan hikmat alkitabiah sejati menyebabkan kita menjauhi kejahatan dan menghasilkan dorongan dari Roh Kudus

    (lihat cat. --> Kis 9:31).

    [atau ref. Kis 9:31]

  3. 3) Takut akan Allah dan terus berbuat dosa adalah suatu kemustahilan moral. Orang yang mengakui keagungan Allah dan menyadari bahwa Ia menentang kejahatan akan diketahui dengan usahanya yang gigih, tegas, dan terus terang untuk memisahkan diri dari dosa (Mazm 4:5; Ams 3:7; Ams 8:13; 16:6; Yes 1:16) dan mengikuti firman Allah (Mazm 112:1; Mazm 119:63; Ams 14:2,16; 2Kor 7:1; Ef 5:21; 1Pet 1:17;

    lihat art. TAKUT AKAN TUHAN).

[1:1]  2 Full Life : AYUB.

Nas : Ayub 1:1

Agaknya Ayub hidup pada zaman leluhur Israel (Abraham, Ishak, Yakub, sekitar 2100-1800 SM). Banyak ahli beranggapan bahwa tanah Us terletak di sebelah tenggara Palestina dan Laut Mati atau di bagian utara Arab

(lih. Pendahuluan Ayub).

Yang lain beranggapan bahwa tanah Us terletak di bagian timur laut Danau Galilea, dekat Damsyik.

[1:1]  3 Full Life : SALEH DAN JUJUR; IA TAKUT AKAN ALLAH DAN MENJAUHI KEJAHATAN.

Nas : Ayub 1:1

Teks :
  1. 1) Takut akan Allah dan menjauhi kejahatan menjadi landasan kesalehan dan kejujuran Ayub (bd. Ams 1:7). "Saleh" mengacu kepada integritas moral Ayub dan komitmen sepenuh hati kepada Allah; "jujur" menunjukkan kebenaran dalam perkataan, tindakan, dan pikiran.
  2. 2) Pernyataan tentang kebenaran Ayub ini diulangi oleh Allah sendiri dalam ayat Ayub 1:8 dan Ayub 2:3, yang dengan jelas menegaskan bahwa melalui kasih karunia-Nya Allah dapat menebus manusia yang berdosa sehingga menjadikan mereka sungguh-sungguh benar, baik, dan menang atas dosa. Pernyataan ini memalukan dan menyalahkan ajaran injili dewasa ini yang beranggapan bahwa
    1. (a) tidak ada orang percaya di dalam Kristus, bahkan dengan bantuan sepenuhnya Roh Kudus yang ini tersedia, dapat mengharapkan dirinya tanpa cacat dan jujur di dalam hidup ini; dan
    2. (b) orang percaya tak usah terkejut apabila mereka berbuat dosa tiap hari dalam perkataan, tindakan, dan pikiran tanpa harapan untuk menaklukkan tabiat berdosa selama hidup ini.



TIP #02: Coba gunakan wildcards "*" atau "?" untuk hasil pencarian yang leb?h bai*. [SEMUA]
dibuat dalam 0.06 detik
dipersembahkan oleh YLSA