TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

1 Samuel 17:5

Konteks
17:5 Ketopong tembaga ada di kepalanya, dan ia memakai baju zirah yang bersisik; berat baju zirah ini lima ribu syikal tembaga.

1 Samuel 17:58

Konteks
17:58 Kata Saul kepadanya: "Anak siapakah engkau, ya orang muda?" Jawab Daud: "Anak hamba tuanku, Isai, q  orang Betlehem itu."

Yesaya 59:17

Konteks
59:17 Ia mengenakan keadilan sebagai baju zirah 1  r  dan ketopong s  keselamatan ada di kepala-Nya; Ia mengenakan pakaian t  pembalasan u  dan menyelubungkan kecemburuan v  sebagai jubah.

Yesaya 59:1

Konteks
Dosa adalah penghambat keselamatan
59:1 Sesungguhnya, tangan a  TUHAN tidak kurang panjang 2  b  untuk menyelamatkan, dan pendengaran-Nya tidak kurang tajam untuk mendengar; c 

Yesaya 5:8

Konteks
Peringatan tentang pelbagai keburukan
5:8 Celakalah j  mereka 3  yang menyerobot rumah demi rumah dan mencekau ladang demi ladang, k  sehingga tidak ada lagi tempat bagi orang lain dan hanya kamu sendiri yang tinggal di dalam negeri!
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[59:17]  1 Full Life : KEADILAN SEBAGAI BAJU ZIRAH.

Nas : Yes 59:17-18

Paulus mengutip dua frasa dari ayat ini ketika menggambarkan perlengkapan senjata orang percaya: "baju zirah keadilan" dan "ketopong keselamatan" (Ef 6:14-17). Ketika menyebut "pakaian pembalasan" dan "murka kepada lawan-lawan" (ayat Yes 59:17-18) Yesaya membayangkan hari besar murka Allah pada akhir zaman

(lihat cat. --> Wahy 19:1 dst. catatan-catatan s/d 19:21

lihat cat. --> Wahy 19:21).

[atau ref. Wahy 19:1-21]

[59:1]  2 Full Life : TANGAN TUHAN TIDAK KURANG PANJANG.

Nas : Yes 59:1-8

Bagian ini melukiskan dosa-dosa tambahan yang telah menghalangi umat itu menerima berkat-berkat yang dijanjikan Allah (lih. dua catatan sebelumnya;

lihat cat. --> Yes 58:8

lihat cat. --> Yes 58:13).

[atau ref. Yes 58:8; Yes 58:13]

[5:8]  3 Full Life : CELAKALAH MEREKA.

Nas : Yes 5:8-32

Enam ucapan celaka (yaitu pernyataan hukuman) diucapkan atas enam macam dosa:

  1. (1) Keserakahan yang mementingkan diri (ayat Yes 5:8),
  2. (2) perilaku bermabuk-mabukan (ayat Yes 5:11-12),
  3. (3) cemoohan terhadap kuasa Allah untuk menghukum dosa mereka (ayat Yes 5:18-19),
  4. (4) pemutarbalikan standar-standar moral Allah (ayat Yes 5:20),
  5. (5) keangkuhan dan kesombongan (ayat Yes 5:21), dan
  6. (6) pemerkosaan keadilan (ayat Yes 5:22-23; bd. enam ucapan celaka Kristus kepada golongan agama yang munafik;

    lihat cat. --> Mat 23:13;

    lihat cat. --> Mat 23:28).

    [atau ref. Mat 23:13; Mat 23:28]



TIP #03: Coba gunakan operator (AND, OR, NOT, ALL, ANY) untuk menyaring pencarian Anda. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA