TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

1 Korintus 2:10

Konteks
2:10 Karena kepada kita Allah telah menyatakannya c  oleh Roh, d  sebab Roh menyelidiki segala sesuatu, bahkan hal-hal yang tersembunyi dalam diri Allah.

1 Korintus 3:2

Konteks
3:2 Susulah yang kuberikan kepadamu, bukanlah makanan keras, r  sebab kamu belum dapat menerimanya. s  Dan sekarangpun kamu belum dapat menerimanya.

1 Korintus 3:4

Konteks
3:4 Karena jika yang seorang berkata: "Aku dari golongan Paulus," dan yang lain berkata: "Aku dari golongan Apolos, u " bukankah hal itu menunjukkan, bahwa kamu manusia duniawi yang bukan rohani?

1 Korintus 4:3

Konteks
4:3 Bagiku sedikit sekali artinya entahkah aku dihakimi oleh kamu atau oleh suatu pengadilan manusia. Malahan diriku sendiripun tidak kuhakimi.

1 Korintus 5:4

Konteks
5:4 Bilamana kita berkumpul dalam roh, kamu bersama-sama dengan aku, dengan kuasa Yesus, Tuhan kita, p 

1 Korintus 7:17

Konteks
Hidup dalam keadaan seperti waktu dipanggil Allah
7:17 Selanjutnya hendaklah tiap-tiap orang tetap hidup seperti yang telah ditentukan Tuhan baginya dan dalam keadaan seperti waktu ia dipanggil c  Allah. Inilah ketetapan yang kuberikan kepada semua jemaat. d 

1 Korintus 7:22

Konteks
7:22 Sebab seorang hamba yang dipanggil oleh Tuhan dalam pelayanan-Nya, adalah orang bebas, h  milik Tuhan. Demikian pula orang bebas yang dipanggil Kristus, adalah hamba-Nya. i 

1 Korintus 9:5

Konteks
9:5 Tidakkah kami mempunyai hak untuk membawa seorang isteri e  Kristen, dalam perjalanan kami, seperti yang dilakukan rasul-rasul lain dan saudara-saudara f  Tuhan dan Kefas? g 

1 Korintus 9:14

Konteks
9:14 Demikian pula Tuhan telah menetapkan, bahwa mereka yang memberitakan Injil, harus hidup dari pemberitaan Injil itu 1 . s 

1 Korintus 10:33

Konteks
10:33 Sama seperti aku juga berusaha menyenangkan hati semua orang dalam segala hal, k  bukan untuk kepentingan diriku, tetapi untuk kepentingan orang banyak, l  supaya mereka beroleh selamat. m 

1 Korintus 11:16

Konteks
11:16 Tetapi jika ada orang yang mau membantah, kami maupun Jemaat-jemaat Allah c  tidak mempunyai kebiasaan yang demikian.

1 Korintus 11:23

Konteks
11:23 Sebab apa yang telah kuteruskan kepadamu, k  telah aku terima dari Tuhan, l  yaitu bahwa Tuhan Yesus, pada malam waktu Ia diserahkan, mengambil roti

1 Korintus 12:12

Konteks
Banyak anggota, tetapi satu tubuh
12:12 Karena sama seperti tubuh itu satu dan anggota-anggotanya banyak, dan segala anggota itu, sekalipun banyak, merupakan satu tubuh, t  demikian pula Kristus 2 . u 

1 Korintus 13:5

Konteks
13:5 Ia tidak melakukan yang tidak sopan dan tidak mencari keuntungan diri sendiri. x  Ia tidak pemarah y  dan tidak menyimpan kesalahan z  orang lain.

1 Korintus 13:8

Konteks
13:8 Kasih tidak berkesudahan; nubuat d  akan berakhir; bahasa roh e  akan berhenti 3 ; pengetahuan akan lenyap.

1 Korintus 14:19

Konteks
14:19 Tetapi dalam pertemuan Jemaat 4  aku lebih suka mengucapkan lima kata yang dapat dimengerti untuk mengajar orang lain juga, dari pada beribu-ribu kata dengan bahasa roh. p 

1 Korintus 14:25

Konteks
14:25 segala rahasia w  yang terkandung di dalam hatinya akan menjadi nyata, sehingga ia akan sujud menyembah Allah dan mengaku: "Sungguh, Allah ada di tengah-tengah kamu. x "

1 Korintus 15:3

Konteks
15:3 Sebab yang sangat penting telah kusampaikan kepadamu, a  yaitu apa yang telah kuterima b  sendiri, ialah bahwa Kristus telah mati karena dosa-dosa kita, c  sesuai dengan Kitab Suci, d 

1 Korintus 15:19

Konteks
15:19 Jikalau kita hanya dalam hidup ini saja menaruh pengharapan pada Kristus, maka kita adalah orang-orang yang paling malang dari segala manusia. d 

1 Korintus 15:45

Konteks
15:45 Seperti ada tertulis: "Manusia pertama, Adam menjadi makhluk yang hidup r ", tetapi Adam yang akhir s  menjadi roh t  yang menghidupkan.

1 Korintus 15:49-50

Konteks
15:49 Sama seperti kita telah memakai rupa dari yang alamiah, y  demikian pula kita akan memakai rupa dari yang sorgawi. z  15:50 Saudara-saudara, inilah yang hendak kukatakan kepadamu, yaitu bahwa daging dan darah a  tidak mendapat bagian dalam Kerajaan Allah b  dan bahwa yang binasa tidak mendapat bagian dalam apa yang tidak binasa. c 

1 Korintus 16:1

Konteks
Bantuan untuk Jemaat di Yerusalem
16:1 Tentang pengumpulan uang 5  s  bagi orang-orang kudus, t  hendaklah kamu berbuat sesuai dengan petunjuk-petunjuk yang kuberikan kepada Jemaat-jemaat di Galatia. u 

1 Korintus 16:6

Konteks
16:6 Dan di Korintus mungkin aku akan tinggal beberapa lamanya dengan kamu atau mungkin aku akan tinggal selama musim dingin, sehingga kamu dapat menolong aku untuk melanjutkan perjalananku. a 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[9:14]  1 Full Life : HIDUP DARI PEMBERITAAN INJIL ITU.

Nas : 1Kor 9:14

Baik PL (Ul 25:4; bd. Im 6:16,26; 7:6) maupun PB (Mat 10:10; Luk 10:7) mengajarkan bahwa mereka yang terlibat dalam pemberitaan Firman Allah harus ditunjang oleh mereka yang menerima berkat rohani daripadanya

(lihat cat. --> Gal 6:6-10;

[atau ref. Gal 6:6-10]

1Tim 5:18).

[12:12]  2 Full Life : DEMIKIAN PULA KRISTUS.

Nas : 1Kor 12:12

Lihat cat. --> 1Kor 12:1

[atau ref. 1Kor 12:1]

tentang karunia rohani dan tubuh Kristus.

[13:8]  3 Full Life : BAHASA ROH AKAN BERHENTI.

Nas : 1Kor 13:8

Karunia rohani seperti nubuat, bahasa roh, dan pengetahuan akan lenyap pada akhir zaman ini. Saat itu digambarkan dengan kata-kata "jika yang sempurna tiba" (ayat 1Kor 13:10), yaitu pada akhir sejarah, ketika pengetahuan dan sifat orang percaya menjadi sempurna dalam kekekalan sesudah kedatangan Kristus yang kedua kali (ayat 1Kor 13:12; 1:7). Sebelum saat itu, kita memerlukan Roh Kudus dan karunia-karunia-Nya dalam jemaat-jemaat kita. Di bagian ini dan bagian-bagian lain dari Alkitab tidak ada petunjuk yang menyatakan bahwa manifestasi Roh melalui karunia-Nya akan lenyap pada akhir zaman rasuli.

[14:19]  4 Full Life : TETAPI DALAM PERTEMUAN JEMAAT.

Nas : 1Kor 14:19

Dalam pertemuan jemaat, Paulus lebih suka mengucapkan beberapa kata yang dapat dimengerti orang daripada berkata-kata dengan 10.000 kata dalam bahasa roh tanpa penafsiran. Ayat 1Kor 14:18-19 mengandung makna bahwa Paulus berkata-kata dengan bahasa roh lebih sering dalam ibadah pribadinya daripada dalam ibadah umum.

[16:1]  5 Full Life : TENTANG PENGUMPULAN UANG.

Nas : 1Kor 16:1

Dalam pasal 1Kor 16:1-24 Paulus memberikan petunjuk mengenai pengumpulan uang bagi orang percaya yang miskin di Yerusalem, menjelaskan rencananya untuk hari depan dan berbicara tentang rekan kerjanya dalam Tuhan.



TIP #22: Untuk membuka tautan pada Boks Temuan di jendela baru, gunakan klik kanan. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA