kecilkan semua  

Teks -- 2 Korintus 12:15 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
12:15 Karena itu aku suka mengorbankan milikku, bahkan mengorbankan diriku untuk kamu. Jadi jika aku sangat mengasihi kamu, masakan aku semakin kurang dikasihi?
Paralel   Ref. Silang (TSK)   Ref. Silang (FULL)   ITL  

Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Topik/Tema Kamus: Tidak Berterima Kasih | selebihnya
Daftar Isi

Catatan Kata/Frasa
Full Life , Jerusalem , Ende , Ref. Silang FULL

Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry , SH , Utley , Topik Teologia

kecilkan semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)

Full Life: 2Kor 12:15 - MENGORBANKAN MILIKKU, BAHKAN MENGORBANKAN DIRIKU. Nas : 2Kor 12:15 Roh kasih yang penuh pengabdian yang dimiliki Paulus bagi mereka yang ingin ditolongnya menjadi suatu teladan bagi semua gembala, ...

Nas : 2Kor 12:15

Roh kasih yang penuh pengabdian yang dimiliki Paulus bagi mereka yang ingin ditolongnya menjadi suatu teladan bagi semua gembala, pengajar, dan utusan gerejawi. Itu menyingkapkan adanya kasih yang rela menyerahkan diri (bd. 2Kor 6:11-13; 7:1-4) seperti kasih seorang ayah kepada anak-anaknya. Inilah kasih yang bersedia untuk mengorbankan segala-galanya demi orang lain, kasih yang tidak memikirkan dirinya sendiri, melainkan yang menunjukkan kepedulian sejati terhadap mereka yang berada di bawah pemeliharaannya. Paulus tidak meminta imbalan apa pun kecuali tanggapan hati mereka yang berbalik kepada Kristus. Setiap pekerja Injil yang setia harus memiliki jenis kasih ini.

Jerusalem: 2Kor 12:15 - mengorbankan diriku Var: mengorbankan diriku untuk kamu, bahkan kalau dengan semakin mengasihi kamu akan semakin kurang dikasihi

Var: mengorbankan diriku untuk kamu, bahkan kalau dengan semakin mengasihi kamu akan semakin kurang dikasihi

Jerusalem: 2Kor 12:15 - mengasihi kamu Paulus sering kali berkata tentang kasihnya yang besar kepada jemaat-jemaat yang menerima surat-suratnya, 2Ko 2:4; 6:12; 11:11; 12:15; 1Ko 16:24; 1Te ...

Paulus sering kali berkata tentang kasihnya yang besar kepada jemaat-jemaat yang menerima surat-suratnya, 2Ko 2:4; 6:12; 11:11; 12:15; 1Ko 16:24; 1Te 2:8; Gal 4:19; Fili 1:8. Kasih itu kerap kali dibandingkan dengan kasih ibu, Gal 4:9; 1Te 2:8; atau dengan kasih ayah, 1Ko 4:14 dst; Fili 2:17. Ia mengharapkan bahwa jemaat-jemaat membalas kasih dengan kasih, 2Ko 6:13. Tetapi demi kasih itu sendiri Paulus tidak segan menegur dan memperbaiki jemaat-jemaat walaupun tindakan itu barangkali mengurangi kasih mereka kepada Paulus.

Ende: 2Kor 12:15 - Membiajai jaitu dengan bekerdja tangan untuk membelandjai pekerdjaan kerasulannja."Membiajakan": mengurbankan diri sehabis-habisnja untuk kepentingan-kepentinga...

jaitu dengan bekerdja tangan untuk membelandjai pekerdjaan kerasulannja."Membiajakan": mengurbankan diri sehabis-habisnja untuk kepentingan-kepentingan abadi umat.

Ref. Silang FULL: 2Kor 12:15 - mengorbankan diriku // mengasihi kamu · mengorbankan diriku: Fili 2:17; 1Tes 2:8 · mengasihi kamu: 2Kor 11:11

· mengorbankan diriku: Fili 2:17; 1Tes 2:8

· mengasihi kamu: 2Kor 11:11

buka semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat

Matthew Henry: 2Kor 12:11-21 - Peringatan Paulus Peringatan Paulus (2 Korintus 12:11-21) ...

SH: 2Kor 12:14-21 - Untuk maksud konstruktif (Sabtu, 23 Juni 2007) Untuk maksud konstruktif Judul: Untuk maksud konstruktif Masalah keuangan memang merupakan masalah yang se...

SH: 2Kor 12:11-21 - Meyakinkan jemaat (Jumat, 19 Juni 2015) Meyakinkan jemaat Judul: Meyakinkan jemaat Kita telah melihat bagaimana orang Korintus menganggap rend...

SH: 2Kor 12:11-21 - Mengungkapkan Perasaan Khawatir (Sabtu, 20 Juni 2020) Mengungkapkan Perasaan Khawatir Paulus mengungkapkan rasa khawatirnya kepada jemaat di Korintus. Pertama, jemaat ...

SH: 2Kor 12:1-21 - Judul: Baca Gali Alkitab 7 (Kamis, 18 Juni 2015) Judul: Baca Gali Alkitab 7 Apa saja yang Anda baca? 1. Apakah yang terjadi dengan orang Kristen di ayat ...

Utley: 2Kor 12:14-18 - --NASKAH NASB (UPDATED): 2Kor 12:14-18...

Topik Teologia: 2Kor 12:15 - -- Umat Manusia Pada Umumnya Jiwa sebagai Prinsipal Hidup (Nafas, Hidup, Darah Kehidupan) ...

buka semua
Pendahuluan / Garis Besar

Full Life: 2 Korintus (Pendahuluan Kitab) Penulis : Paulus Tema : Kemuliaan Melalui Penderitaan Tanggal Penulisa...

Full Life: 2 Korintus (Garis Besar) Garis Besar Pendahuluan (2Kor 1:1-11)...

Matthew Henry: 2 Korintus (Pendahuluan Kitab) Dalam suratnya yang terdahulu, Rasul Paulus sudah menyampaikan niatnya untuk...

Jerusalem: 2 Korintus (Pendahuluan Kitab) SURAT-SURAT PAULUS PENGANTAR Kronologi kehidupan Paulus ...

Ende: 2 Korintus (Pendahuluan Kitab) SURAT KEDUA RASUL PAULUS KEPADA UMAT KORINTUS KATA PENGANTAR Surat kedua kepada umat Korintus ditulis Paulus kira-kira ...

BIS: 2 Korintus (Pendahuluan Kitab) SURAT PAULUS YANG KEDUA KEPADA JEMAAT DI KORINTUS PENGANTAR Surat Paulus Yang Kedua Kepada Jemaat di Korintus...

Ajaran: 2 Korintus (Pendahuluan Kitab) Tujuan Supaya orang-orang Kristen mengerti dan mengetahui wewenang dan kewibawaan kerasulan Rasul Paulus, dan perbeda...

Intisari: 2 Korintus (Pendahuluan Kitab) Sejarah sedih tentang suatu pemberontakan singkat KISAH DI BALIK SURAT INI. Untuk memahami surat ini perlu kita ketahui k...

Garis Besar Intisari: 2 Korintus (Pendahuluan Kitab) [1] RINCIAN PERTIKAIAN 2Ko 1:1-2:17...

Advanced Commentary (Kamus, Lagu-Lagu Himne, Gambar, Ilustrasi Khotbah, Pertanyaan-Pertanyaan, dll)


TIP #32: Gunakan Pencarian Khusus untuk melakukan pencarian Teks Alkitab, Tafsiran/Catatan, Studi Kamus, Ilustrasi, Artikel, Ref. Silang, Leksikon, Pertanyaan-Pertanyaan, Gambar, Himne, Topikal. Anda juga dapat mencari bahan-bahan yang berkaitan dengan ayat-ayat yang anda inginkan melalui pencarian Referensi Ayat. [SEMUA]
dibuat dalam 0.07 detik
dipersembahkan oleh YLSA