Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Kejadian 49:10

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Kej 49:10

Tongkat kerajaan tidak akan beranjak dari Yehuda x  ataupun lambang pemerintahan dari antara kakinya, sampai dia datang yang berhak y  atasnya 1 , maka kepadanya z  akan takluk bangsa-bangsa.

AYT (2018)

Tongkat kerajaan takkan beranjak dari Yehuda, begitu juga lambang pemerintahan dari antara kakinya, sampai ketika Shilo datang, dan kepadanyalah bangsa-bangsa akan taat.

TL (1954) ©

SABDAweb Kej 49:10

Bahwa tongkat kerajaan itu tiada akan undur dari pada Yehuda dan pemberi hukumpun tidak dari antara kakinya, sehingga datanglah Silo, maka kepadanyalah segala bangsa akan menurut.

BIS (1985) ©

SABDAweb Kej 49:10

Yehuda akan memegang tongkat kerajaan, keturunannya akan memerintah selama-lamanya. Bangsa-bangsa akan membawa upeti, dan sujud dengan takluk di hadapannya.

TSI (2014)

Tongkat kerajaan tidak akan beralih dari suku Yehuda, dan keturunannya akan memerintah hingga tiba saatnya kelak datang seseorang yang berhak memiliki tongkat kerajaan itu. Dialah penguasa yang akan ditaati oleh segala bangsa.

MILT (2008)

Tongkat kekuasaan tidak akan beranjak dari Yehuda, dan yang menentukan hukum, dari antara kedua kakinya, sampai ketika Shilo datang, maka ketaatan bangsa-bangsa adalah kepadanya.

Shellabear 2011 (2011)

Tongkat kerajaan tidak akan berpindah dari Yuda, ataupun pemerintahan dari antara kakinya, hingga datang dia yang berhak atasnya; kepadanyalah bangsa-bangsa akan tunduk.

AVB (2015)

Cokmar kuasa tidak akan berpindah daripada Yehuda, mahupun tongkat kerajaan daripada di antara kakinya, hingga datang dia yang berhak atasnya; kepadanyalah bangsa-bangsa akan tunduk.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Kej 49:10

Tongkat kerajaan
<07626>
tidak
<03808>
akan beranjak
<05493>
dari Yehuda
<03063>
ataupun lambang pemerintahan
<02710>
dari antara
<0996>
kakinya
<07272>
, sampai
<03588> <05704>
dia datang
<0935>
yang berhak atasnya
<07886>
, maka kepadanya akan takluk
<03349>
bangsa-bangsa
<05971>
.
TL ITL ©

SABDAweb Kej 49:10

Bahwa tongkat kerajaan
<07626>
itu tiada
<03808>
akan undur
<05493>
dari pada
<05704>
Yehuda
<03063>
dan pemberi hukumpun
<02710>
tidak dari antara
<0996>
kakinya
<07272>
, sehingga
<03588>
datanglah
<0935>
Silo
<07886>
, maka kepadanyalah segala bangsa
<05971>
akan menurut
<03349>
.
AYT ITL
Tongkat kerajaan
<07626>
takkan
<03808>
beranjak
<05493>
dari Yehuda
<03063>
, begitu juga lambang pemerintahan
<02710>
dari antara
<0996>
kakinya
<07272>
, sampai
<05704>
ketika
<03588>
Shilo
<07886>
datang
<0935>
, dan kepadanyalah bangsa-bangsa
<05971>
akan taat
<03349>
.

[<00>]
AVB ITL
Cokmar kuasa
<07626>
tidak
<03808>
akan berpindah
<05493>
daripada Yehuda
<03063>
, mahupun tongkat kerajaan
<02710>
daripada di antara
<0996>
kakinya
<07272>
, hingga
<05704>
datang
<0935>
dia yang berhak atasnya; kepadanyalah bangsa-bangsa
<05971>
akan tunduk
<03349>
.

[<07886> <00>]
HEBREW
Myme
<05971>
thqy
<03349>
wlw
<0>
*wlys {hlys}
<07886>
aby
<0935>
yk
<03588>
de
<05704>
wylgr
<07272>
Nybm
<0996>
qqxmw
<02710>
hdwhym
<03063>
jbs
<07626>
rwoy
<05493>
al (49:10)
<03808>
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Kej 49:10

Tongkat kerajaan tidak akan beranjak dari Yehuda x  ataupun lambang pemerintahan dari antara kakinya, sampai dia datang yang berhak y  atasnya 1 , maka kepadanya z  akan takluk bangsa-bangsa.

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Kej 49:10

4 Tongkat kerajaan 1  tidak akan beranjak dari Yehuda ataupun lambang pemerintahan 2  dari antara kakinya 3 , sampai dia datang yang berhak atasnya, maka kepadanya akan takluk 5  bangsa-bangsa.

Catatan Full Life

Kej 49:10 1

Nas : Kej 49:10

Berkat yang dicurahkan atas Yehuda (ayat Kej 49:8-12) menunjukkan bahwa dia diberikan hak kesulungan itu, dan dengan demikian, memperoleh berkat yang dijanjikan kepada Abraham (Kej 12:1-3). Hakikat janji ini ialah bahwa semua bangsa akan diberkati olehnya melalui "keturunan" wanita itu

(lihat cat. --> Kej 3:15;

[atau ref. Kej 3:15]

lihat art. PANGGILAN ABRAHAM).

  1. 1) Yehuda diberi tahu bahwa keturunannya akan mempunyai kedudukan yang umumnya lebih tinggi dari keturunan saudara-saudaranya "sampai Dia datang yang berhak atasnya" (ayat Kej 49:8-10). Sebagian nubuat ini digenapi dalam halnya bahwa keturunan kerajaan Israel adalah keturunan Daud, yaitu keturunan Yehuda.
  2. 2) "Dia datang yang berhak atasnya" (bd. Yeh 21:27) akhirnya menunjuk kepada Mesias yang akan datang, Yesus Kristus, yang keturunan suku Yehuda (Wahy 5:5). Yakub bernubuat bahwa semua orang akan tunduk kepada-Nya (ayat Kej 49:10; Wahy 19:15), dan bahwa Dia akan membawa berkat rohani yang besar (ayat Kej 49:11-12).

[+] Bhs. Inggris



TIP #09: Klik ikon untuk merubah tampilan teks alkitab dan catatan hanya seukuran layar atau memanjang. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA