Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Mazmur 22:2

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Mzm 22:2

(22-3) Allahku, aku berseru-seru pada waktu siang, tetapi Engkau tidak menjawab 1 , z  dan pada waktu malam, a  tetapi tidak juga aku tenang.

AYT (2018)

(22-3) Ya Allahku, aku memanggil pada siang hari, tetapi Engkau tidak menjawab. Dan, pada malam hari, tetapi aku tidak juga tenang.

TL (1954) ©

SABDAweb Mzm 22:2

(22-3) Ya Allahku! bahwa aku berseru pada siang hari maka tiada Engkau sahut; dan pada malam tiada aku mendapat senang.

BIS (1985) ©

SABDAweb Mzm 22:2

(22-3) Ya Allahku, aku berseru di waktu siang, tetapi Engkau tetap diam. Aku berdoa di waktu malam, hatiku tidak juga tenang.

MILT (2008)

(22-3) Ya Allahku Elohimku 0430, aku berseru pada waktu siang, tapi Engkau tidak menjawab; dan pada waktu malam, tetapi tidak ada ketenangan bagiku.

Shellabear 2011 (2011)

(22-3) Ya Tuhanku, aku berseru pada siang hari tetapi Engkau tidak menjawab, dan pada malam hari, tetapi tidak juga aku tenang.

AVB (2015)

Ya Allahku, aku meratap sepanjang siang, tetapi Engkau tidak mendengar, dan semalaman aku tidak berhenti merayu.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Mzm 22:2

(#22-#3) Allahku
<0430>
, aku berseru-seru
<07121>
pada waktu siang
<03119>
, tetapi Engkau tidak
<03808>
menjawab
<06030>
, dan pada waktu malam
<03915>
, tetapi tidak
<03808>
juga aku tenang
<01747>
.
TL ITL ©

SABDAweb Mzm 22:2

(22-3) Ya Allahku
<0430>
! bahwa aku berseru
<07121>
pada siang
<03119>
hari maka tiada
<03808>
Engkau sahut
<06030>
; dan pada malam
<03915>
tiada
<03808>
aku mendapat senang
<01747>
.
AYT ITL
Ya Allahku
<0430>
, aku memanggil
<07121>
pada siang
<03119>
hari, tetapi Engkau tidak
<03808>
menjawab
<06030>
. Dan, pada malam
<03915>
hari, tetapi aku tidak
<03808>
juga tenang
<01747>
.

[<00>]
AVB ITL
Ya Allahku
<0430>
, aku meratap
<07121>
sepanjang siang
<03119>
, tetapi Engkau tidak
<03808>
mendengar
<06030>
, dan semalaman
<03915>
aku tidak
<03808>
berhenti merayu
<01747>
.

[<00>]
HEBREW
yl
<0>
hymwd
<01747>
alw
<03808>
hlylw
<03915>
hnet
<06030>
alw
<03808>
Mmwy
<03119>
arqa
<07121>
yhla
<0430>
(22:2)
<22:3>
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Mzm 22:2

(22-3) Allahku, aku berseru-seru pada waktu siang, tetapi Engkau tidak menjawab 1 , z  dan pada waktu malam, a  tetapi tidak juga aku tenang.

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Mzm 22:2

(22-3) Allahku, aku berseru-seru 1  pada waktu siang, tetapi Engkau tidak menjawab 2 , dan pada waktu malam 3 , tetapi tidak juga aku tenang 4 .

Catatan Full Life

Mzm 20:1--22:12 1

Nas : Mazm 20:2-21:14

Mazmur Mazm 20:1-10 dan Mazm 21:1-14 berhubungan. Keduanya adalah doa kepada Allah mengenai peperangan umat-Nya melawan musuh-musuh mereka. Mazmur Mazm 20:1-10 adalah doa sebelum perang; Mazmur Mazm 21:1-14 adalah pujian sesudah perang selesai. Mazm 20:1-10 dapat dikenakan pada peperangan rohani kita yang percaya kepada Kristus. Kini kita bergumul melawan kekuatan-kekuatan jahat yang sekalipun tidak tampak tetapi sangat nyata, dan kita merindukan kemenangan atas dan pembebasan dari Iblis dan kuasa-kuasa setan

(lihat cat. --> Ef 6:12;

[atau ref. Ef 6:12]

lihat art. KUASA ATAS IBLIS DAN SETAN-SETAN).


Mzm 22:1-31 2

Nas : Mazm 22:2-32

Mazmur ini, yang paling banyak dikutip dalam PB disebut "mazmur salib" karena begitu rinci melukiskan penderitaan berat Kristus di salib. Perhatikan setidak-tidaknya dua hal tentang mazmur ini:

  1. 1) Ini adalah seruan penderitaan dan kesedihan dari seorang penderita saleh yang belum dibebaskan dari pencobaan dan penderitaan. Dalam arti ini semua orang percaya yang menderita dapat menyatukan dirinya dengan kata-kata dalam doa ini.
  2. 2) Kata-kata dalam mazmur ini mengungkapkan suatu pengalaman yang jauh melebihi pengalaman manusia biasa. Dengan ilham Roh Kudus, pemazmur menubuatkan penderitaan Yesus Kristus ketika disalib dan menunjuk kepada pembenaran diri-Nya tiga hari kemudian.


Mzm 22:2 3

Nas : Mazm 22:3

Orang percaya, seperti Yesus sendiri, kadang-kadang mungkin merasa seperti ditinggalkan oleh Allah. Bilamana hal ini terjadi, peganglah teguh kepercayaan kepada Allah dan kebaikan-Nya, sambil tetap berdoa dan mengandalkan Dia (ayat Mazm 22:3-6).

[+] Bhs. Inggris



TIP #07: Klik ikon untuk mendengarkan pasal yang sedang Anda tampilkan. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA