Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Kejadian 36:17

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Kej 36:17

Inilah keturunan Rehuel x  anak Esau: kepala kaum Nahat, kepala kaum Zerah, kepala kaum Syama dan kepala kaum Miza; itulah kepala-kepala kaum Rehuel di tanah Edom; itulah keturunan Basmat y  isteri Esau.

AYT (2018)

Inilah keturunan Rehuel, anak Esau: kepala kaum Nahat, kepala kaum Zerah, kepala kaum Syama, dan kepala kaum Miza. Itulah para kepala kaum yang berasal dari Rehuel di tanah Edom, yang adalah keturunan Basmat, istri Esau.

TL (1954) ©

SABDAweb Kej 36:17

Adapun inilah anak-anak laki-laki Rehuil bin Esaf itu: amir Nahat dan amir Zerah dan amir Syamma dan amir Mizza; inilah amir anak-anak Rehuil di tanah Edom, yaitu anak-anak laki-laki Basyemat, bini Esaf itu.

BIS (1985) ©

SABDAweb Kej 36:17

Rehuel, anak Esau, adalah leluhur suku-suku yang berikut ini: Nahat, Zerah, Syama dan Miza. Mereka semua keturunan Basmat, istri Esau.

TSI (2014)

Rehuel, anak kedua Esau, mempunyai anak-anak bernama Nahat, Serah, Syama, dan Miza. Mereka menjadi kepala-kepala suku keturunan Esau dari Basmat. Setiap suku dinamai sesuai dengan nama mereka masing-masing.

MILT (2008)

Dan inilah keturunan Rehuel anak Esau: kepala kaum Nahat, kepala kaum Zerah, kepala kaum Shama, kepala kaum Miza; inilah kepala-kepala kaum Rehuel di tanah Edom; inilah anak-anak lelaki Basmat, istri Esau.

Shellabear 2011 (2011)

Keturunan Rehuel bin Esau menjadi kepala kaum Nahat, kepala kaum Zerah, kepala kaum Syama, dan kepala kaum Miza. Itulah kepala-kepala kaum Rehuel di Tanah Edom, dan itulah keturunan Basmat, istri Esau.

AVB (2015)

Keturunan Rehuel anak Esau menjadi ketua kaum Nahat, ketua kaum Zerah, ketua kaum Syama, dan ketua kaum Miza. Itulah ketua kaum Rehuel di Tanah Edom, dan itulah keturunan Basmat, isteri Esau.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Kej 36:17

Inilah
<0428>
keturunan
<01121>
Rehuel
<07467>
anak
<01121>
Esau
<06215>
: kepala kaum
<0441>
Nahat
<05184>
, kepala kaum
<0441>
Zerah
<02226>
, kepala kaum
<0441>
Syama
<08048>
dan kepala kaum
<0441>
Miza
<04199>
; itulah
<0428>
kepala-kepala kaum
<0441>
Rehuel
<07467>
di tanah
<0776>
Edom
<0123>
; itulah
<0428>
keturunan
<01121>
Basmat
<01315>
isteri
<0802>
Esau
<06215>
.
TL ITL ©

SABDAweb Kej 36:17

Adapun inilah
<0428>
anak-anak
<01121>
laki-laki Rehuil
<07467>
bin
<01121>
Esaf
<06215>
itu: amir
<0441>
Nahat
<05184>
dan amir
<0441>
Zerah
<02226>
dan amir
<0441>
Syamma
<08048>
dan amir
<0441>
Mizza
<04199>
; inilah
<0428>
amir
<0441>
anak-anak Rehuil
<07467>
di tanah
<0776>
Edom
<0123>
, yaitu anak-anak
<01121>
laki-laki Basyemat
<01315>
, bini
<0802>
Esaf
<06215>
itu.
AYT ITL
Inilah
<0428>
keturunan
<01121>
Rehuel
<07467>
, anak
<01121>
Esau
<06215>
: kepala kaum
<0441>
Nahat
<05184>
, kepala kaum
<0441>
Zerah
<02226>
, kepala kaum
<0441>
Syama
<08048>
, dan kepala kaum
<0441>
Miza
<04199>
. Itulah
<0428>
para kepala kaum
<0441>
yang berasal dari Rehuel
<07467>
di tanah
<0776>
Edom
<0123>
, yang adalah
<0428>
keturunan
<01121>
Basmat
<01315>
, istri
<0802>
Esau
<06215>
.
AVB ITL
Keturunan
<01121>
Rehuel
<07467>
anak
<01121>
Esau
<06215>
menjadi ketua kaum
<0441>
Nahat
<05184>
, ketua kaum
<0441>
Zerah
<02226>
, ketua kaum
<0441>
Syama
<08048>
, dan ketua kaum
<0441>
Miza
<04199>
. Itulah
<0428>
ketua kaum
<0441>
Rehuel
<07467>
di Tanah
<0776>
Edom
<0123>
, dan itulah
<0428>
keturunan
<01121>
Basmat
<01315>
, isteri
<0802>
Esau
<06215>
.

[<0428>]
HEBREW
wve
<06215>
tsa
<0802>
tmvb
<01315>
ynb
<01121>
hla
<0428>
Mwda
<0123>
Urab
<0776>
lawer
<07467>
ypwla
<0441>
hla
<0428>
hzm
<04199>
Pwla
<0441>
hms
<08048>
Pwla
<0441>
xrz
<02226>
Pwla
<0441>
txn
<05184>
Pwla
<0441>
wve
<06215>
Nb
<01121>
lawer
<07467>
ynb
<01121>
hlaw (36:17)
<0428>
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Kej 36:17

Inilah keturunan Rehuel 1  anak Esau: kepala kaum Nahat, kepala kaum Zerah, kepala kaum Syama dan kepala kaum Miza; itulah kepala-kepala kaum Rehuel 1  di tanah Edom; itulah keturunan Basmat isteri Esau.

[+] Bhs. Inggris



TIP #09: Klik ikon untuk merubah tampilan teks alkitab dan catatan hanya seukuran layar atau memanjang. [SEMUA]
dibuat dalam 0.75 detik
dipersembahkan oleh YLSA