Matius 12:23 
KonteksTB (1974) © SABDAweb Mat 12:23 |
Maka takjublah sekalian orang banyak itu, katanya: "Ia ini agaknya Anak Daud. r " |
AYT (2018) | Semua orang menjadi terheran-heran dan bertanya, “Mungkinkah Dia ini Anak Daud?” |
TL (1954) © SABDAweb Mat 12:23 |
Maka tercengang-cenganglah orang banyak itu serta berkata, "Bukankah Ia ini Anak Daud?" |
BIS (1985) © SABDAweb Mat 12:23 |
Semua orang heran dan berkata, "Mungkinkah Dia ini Anak Daud yang dijanjikan itu?" |
TSI (2014) | Semua orang yang menyaksikan peristiwa itu terheran-heran dan berkata, “Mungkinkah Dia Keturunan Daud yang dijanjikan itu?” |
MILT (2008) | Dan seluruh kerumunan orang itu terkagum-kagum dan berkata, "Bukankah Dia ini Anak Daud?" |
Shellabear 2011 (2011) | Orang banyak itu tercengang lalu berkata, "Diakah Anak Daud itu?" |
AVB (2015) | Orang ramai di situ ketakjuban lalu bertanya sama sendiri, “Mungkinkah Dia ini Anak Daud?” |
![]()
[+] Bhs. Inggris
![]()
[+] Bhs. Indonesia
![]()
[+] Bhs. Suku
![]()
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb Mat 12:23 |
|
TL ITL © SABDAweb Mat 12:23 |
|
AYT ITL | |
AVB ITL | |
GREEK WH | |
GREEK SR | |
![]() [+] Bhs. Inggris |
TB+TSK (1974) © SABDAweb Mat 12:23 |
Maka takjublah sekalian orang banyak 1 itu, katanya: "Ia ini agaknya 2 Anak Daud." |
![]() [+] Bhs. Inggris |