Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Imamat 26:12

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Im 26:12

Tetapi Aku akan hadir l  di tengah-tengahmu dan Aku akan menjadi Allahmu m  dan kamu akan menjadi umat-Ku. n 

AYT (2018)

Aku akan berjalan bersamamu dan menjadi Allahmu. Kamu akan menjadi umat-Ku.

TL (1954) ©

SABDAweb Im 26:12

Dan Aku akan berjalan di antara kamu serta menjadi Allahmu dan kamu akan menjadi umat-Ku.

BIS (1985) ©

SABDAweb Im 26:12

Aku akan menyertai kamu; Aku akan menjadi Allahmu dan kamu menjadi umat-Ku.

TSI (2014)

Aku akan menyertai kalian. Aku akan selalu menjadi Allahmu, dan kalian turun temurun akan menjadi umat-Ku.

MILT (2008)

Dan Aku akan selalu berjalan di tengah-tengahmu dan Aku akan menjadi Allahmu Elohim 0430 bagimu dan kamu akan menjadi suatu bangsa bagi-Ku.

Shellabear 2011 (2011)

Aku akan hadir menyertai kamu dan menjadi Tuhanmu, kamu pun akan menjadi umat-Ku.

AVB (2015)

Aku akan hadir menyertai kamu dan menjadi Allahmu, kamu pun akan menjadi umat-Ku.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Im 26:12

Tetapi Aku akan hadir
<01980>
di tengah-tengahmu
<08432>
dan Aku akan menjadi
<01961>
Allahmu
<0430>
dan kamu
<0859>
akan menjadi
<01961>
umat-Ku
<05971>
.
TL ITL ©

SABDAweb Im 26:12

Dan Aku akan berjalan
<01980>
di antara
<08432>
kamu serta menjadi
<01961>
Allahmu
<0430>
dan kamu
<0859>
akan menjadi
<01961>
umat-Ku
<05971>
.
AYT ITL
Aku akan berjalan
<01980>
bersamamu dan
<08432>
menjadi
<01961>
Allahmu
<0430>
. Kamu
<0859>
akan menjadi
<01961>
umat-Ku
<05971>
.

[<00> <00>]
AVB ITL
Aku akan hadir
<01980>
menyertai
<08432>
kamu dan menjadi
<01961>
Allahmu
<0430>
, kamu
<0859>
pun akan menjadi
<01961>
umat-Ku
<05971>
.

[<00> <00>]
HEBREW
Mel
<05971>
yl
<0>
wyht
<01961>
Mtaw
<0859>
Myhlal
<0430>
Mkl
<0>
ytyyhw
<01961>
Mkkwtb
<08432>
ytklhthw (26:12)
<01980>
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Im 26:12

Tetapi Aku akan hadir 1  di tengah-tengahmu dan Aku akan menjadi 2  Allahmu dan kamu akan menjadi 2  umat-Ku.

[+] Bhs. Inggris



TIP #25: Tekan Tombol pada halaman Studi Kamus untuk melihat bahan lain berbahasa inggris. [SEMUA]
dibuat dalam 0.02 detik
dipersembahkan oleh YLSA