Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

1 Korintus 4:13

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb 1Kor 4:13

kalau kami difitnah, kami tetap menjawab dengan ramah; kami telah menjadi sama dengan sampah dunia, sama dengan kotoran u  dari segala sesuatu, sampai pada saat ini.

AYT (2018)

Ketika kami difitnah, kami menjawab dengan ramah. Bahkan, sampai sekarang, kami menjadi seperti sampah dunia ini, kotoran dari segala sesuatu.

TL (1954) ©

SABDAweb 1Kor 4:13

cerca orang, kami balas dengan perkataan yang manis. Maka kami menjadi seperti sampah dunia ini dan sampah sarap di dalam pemandangan orang sekalian, sehingga sampai sekarang ini.

BIS (1985) ©

SABDAweb 1Kor 4:13

kalau orang memburuk-burukkan kami, kami membalas dengan kata-kata yang manis. Kami tidak lebih dari sampah dunia ini; sampai saat ini kami masih dianggap seperti kotoran bumi.

TSI (2014)

Waktu kami dicaci maki, kami tetap bersikap baik. Sampai saat ini kami masih diperlakukan seperti sampah dunia, sama seperti kotoran yang disingkirkan semua orang.

MILT (2008)

ketika difitnah, kami menasihati. Hingga sekarang kami telah menjadi seperti sampah dunia, yaitu kotoran segala sesuatu.

Shellabear 2011 (2011)

Kami menjawab dengan ramah orang yang mengumpat kami. Sampai saat ini, kami diperlakukan orang seperti sampah dunia ini dan kotoran dari segala sesuatu.

AVB (2015)

Kami membalas caci maki dengan kata-kata yang baik. Kami dianggap sampah masyarakat, sampah dunia hingga sekarang.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb 1Kor 4:13

kalau kami difitnah
<987>
, kami tetap menjawab dengan ramah
<3870>
; kami telah menjadi
<1096>
sama dengan
<5613>
sampah dunia
<2889>
, sama dengan kotoran
<4067>
dari segala sesuatu
<3956>
, sampai
<2193>
pada saat ini
<737>
.

[<4027>]
TL ITL ©

SABDAweb 1Kor 4:13

cerca
<987>
orang, kami balas dengan perkataan yang manis
<3870>
. Maka kami menjadi
<1096>
seperti
<5613>
sampah
<4027>
dunia
<2889>
ini dan sampah sarap
<4067>
di dalam pemandangan orang sekalian
<3956>
, sehingga sampai
<2193>
sekarang
<737>
ini.
AYT ITL
Ketika kami difitnah
<987>
, kami menjawab
<3870> <0>
dengan ramah
<0> <3870>
. Bahkan, sampai
<2193>
sekarang
<737>
, kami menjadi
<1096>
seperti
<5613>
sampah
<4027>
dunia
<2889>
ini, kotoran
<4067>
dari segala sesuatu
<3956>
.
AVB ITL
Kami membalas caci maki
<987>
dengan kata-kata yang baik. Kami dianggap sampah masyarakat
<4067>
, sampah
<4027>
dunia
<2889>
hingga
<2193>
sekarang
<737>
.

[<3870> <5613> <1096> <3956>]
GREEK WH
δυσφημουμενοι
<987> <5746>
V-PPP-NPM
παρακαλουμεν
<3870> <5719>
V-PAI-1P
ως
<5613>
ADV
περικαθαρματα
<4027>
N-NPN
του
<3588>
T-GSM
κοσμου
<2889>
N-GSM
εγενηθημεν
<1096> <5675>
V-AOI-1P
παντων
<3956>
A-GPN
περιψημα
<4067>
N-NSN
εως
<2193>
CONJ
αρτι
<737>
ADV
GREEK SR
δυσφημουμενοι
δυσφημούμενοι,
δυσφημέω
<1425>
V-PPPNMP
παρακαλουμεν
παρακαλοῦμεν·
παρακαλέω
<3870>
V-IPA1P
ωσ
ὡς
ὡς
<5613>
C
περικαθαρματα
περικαθάρματα
περικάθαρμα
<4027>
N-NNP
του
τοῦ

<3588>
E-GMS
κοσμου
κόσμου
κόσμος
<2889>
N-GMS
εγενηθημεν
ἐγενήθημεν,
γίνομαι
<1096>
V-IAP1P
παντων
πάντων
πᾶς
<3956>
S-GNP
περιψημα
περίψημα
περίψημα
<4067>
N-NNS
εωσ
ἕως
ἕως
<2193>
P
αρτι
ἄρτι.
ἄρτι
<737>
D
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb 1Kor 4:13

kalau kami difitnah, kami tetap menjawab dengan ramah; kami telah menjadi sama dengan sampah dunia, sama dengan kotoran u  dari segala sesuatu, sampai pada saat ini.

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb 1Kor 4:13

1 kalau kami difitnah, kami tetap menjawab dengan ramah; kami telah menjadi sama dengan sampah dunia, sama dengan kotoran dari segala sesuatu, sampai pada saat ini.

Catatan Full Life

1Kor 4:9-13 1

Nas : 1Kor 4:9-13

Di sini Paulus mencatat berbagai pencobaan yang dialami oleh para rasul. Kata kerja "memberikan ... tempat" menyarankan bahwa Allah telah menetapkan para rasul untuk menjalani kehidupan yang penuh penderitaan, untuk dilihat oleh dunia, oleh para malaikat dan oleh jemaat.

  1. 1) Paulus menderita kekurangan (bahkan pada saat menulis surat ini pun) hal-hal seperti makanan, minuman, dan pakaian yang layak. Ia dihina, diperlakukan dengan kasar, dan hidup mengembara. Ia bekerja keras siang dan malam, dicaci maki, dianiaya, difitnah, dan dianggap "sama dengan sampah dunia, sama dengan kotoran dari segala sesuatu" (bd. 2Kor 4:8-9; 6:4-5,8-10; 11:23-29; 12:10).
  2. 2) Walaupun pada satu sisi penderitaan itu merupakan satu penunjukan khusus kepada pelayanan rasuli (bd. Kis 9:16), itu juga sesuatu yang lazim bagi semua orang percaya yang, dipersatukan dengan Kristus, melawan dosa, kebejatan, Iblis, kejahatan duniawi, dan ketidakadilan. Penderitaan mereka dipandang sebagai suatu persekutuan dalam penderitaan Kristus (Rom 8:17; Fili 1:29; 3:10; 1Tes 3:3).

[+] Bhs. Inggris



TIP #28: Arahkan mouse pada tautan catatan yang terdapat pada teks alkitab untuk melihat catatan ayat tersebut dalam popup. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA