1 Raja-raja 3:8          
	Konteks| TB (1974) © SABDAweb 1Raj 3:8 | Demikianlah hamba-Mu ini berada di tengah-tengah umat-Mu yang Kaupilih, d suatu umat yang besar, yang tidak terhitung e dan tidak terkira banyaknya. | 
| AYT (2018) | Hamba-Mu ini berada di antara umat-Mu yang Kaupilih, umat yang besar, yang tidak terbilang dan tidak terhitung banyaknya. | 
| TL (1954) © SABDAweb 1Raj 3:8 | Maka hamba-Mu ini adalah di tengah-tengah umat-Mu, yang telah Kaupilih, suatu bangsa yang besar, yang tiada tepermanai atau terkira-kira banyaknya. | 
| BIS (1985) © SABDAweb 1Raj 3:8 | Aku berada di tengah-tengah bangsa yang telah Kaupilih menjadi umat-Mu sendiri. Mereka suatu bangsa besar yang tak terhitung jumlahnya. | 
| TSI (2014) | Bagaimana mungkin aku dapat memimpin umat pilihan-Mu?— sebuah bangsa yang besar, yang jumlahnya begitu banyak sehingga tidak dapat terhitung. | 
| MILT (2008) | Dan hamba-Mu berada di tengah-tengah umat-Mu yang telah Engkau pilih, suatu umat yang besar, yang tidak terhitung dan tidak terbilang banyaknya. | 
| Shellabear 2011 (2011) | Hamba-Mu ini berada di tengah-tengah umat yang telah Kaupilih, suatu umat yang besar, yang tak terbilang dan tak terhitung banyaknya. | 
| AVB (2015) | Hamba-Mu ini berada di tengah-tengah umat yang telah Kaupilih, umat yang besar, yang tidak terbilang dan tidak terhitung banyaknya. | 
|   
		    				[+] Bhs. Inggris
		    			   
		    				[+] Bhs. Indonesia
		    			   
		    				[+] Bhs. Suku
		    			   
		    				[+] Kuno
		    			 | |
| TB ITL © SABDAweb 1Raj 3:8 | |
| TL ITL © SABDAweb 1Raj 3:8 | |
| AYT ITL | |
| AVB ITL | |
| HEBREW | |
|  [+] Bhs. Inggris | |
| TB+TSK (1974) © SABDAweb 1Raj 3:8 | Demikianlah hamba-Mu ini berada di tengah-tengah umat-Mu 1 yang Kaupilih, suatu umat 1 yang besar, yang tidak terhitung 2 dan tidak terkira 2 banyaknya. | 
|  [+] Bhs. Inggris | |


