TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yohanes 1:39

Konteks
1:39 Ia berkata kepada mereka: "Marilah dan kamu akan melihatnya." Merekapun datang dan melihat di mana Ia tinggal, dan hari itu mereka tinggal bersama-sama dengan Dia; waktu itu kira-kira pukul empat.

Yohanes 18:15

Konteks
18:15 1 Simon Petrus dan seorang murid lain mengikuti Yesus. Murid itu mengenal Imam Besar a  dan ia masuk bersama-sama dengan Yesus ke halaman istana b  Imam Besar,

Yohanes 19:11

Konteks
19:11 Yesus menjawab: "Engkau tidak mempunyai kuasa apapun terhadap Aku, jikalau kuasa itu tidak diberikan kepadamu dari atas 2 . q  Sebab itu: dia, yang menyerahkan Aku kepadamu, r  lebih besar dosanya."
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[18:15]  1 Full Life : PENYANGKALAN PETRUS.

Nas : Yoh 18:15

Lihat cat. --> Mr 14:50;

lihat cat. --> Mr 14:71;

lihat cat. --> Luk 22:60.

[atau ref. Mr 14:50; Mr 14:71; Luk 22:60]

[19:11]  2 Full Life : KUASA ITU ... DIBERIKAN KEPADAMU DARI ATAS.

Nas : Yoh 19:11

Yesus mengatakan bahwa semua kuasa yang ada di muka bumi ini hanya ada sejauh hal itu diizinkan oleh Allah (bd. Dan 4:34-35; Rom 13:1). Dosa Pilatus ialah menyerah pada permintaan umum karena kegunaan politik. Dosa Israel lebih parah lagi -- mereka menolak Mesias mereka.



TIP #11: Klik ikon untuk membuka halaman ramah cetak. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA