TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Lukas 1:7

Konteks
1:7 Tetapi mereka tidak mempunyai anak, sebab Elisabet mandul dan keduanya telah lanjut umurnya.

Lukas 2:16

Konteks
2:16 Lalu mereka cepat-cepat berangkat dan menjumpai Maria dan Yusuf dan bayi itu, yang sedang berbaring di dalam palungan. c 

Lukas 4:10

Konteks
4:10 1 sebab ada tertulis: Mengenai Engkau, Ia akan memerintahkan malaikat-malaikat-Nya untuk melindungi Engkau,

Lukas 4:17

Konteks
4:17 Kepada-Nya diberikan kitab nabi Yesaya dan setelah dibuka-Nya, Ia menemukan nas, di mana ada tertulis:

Lukas 5:2

Konteks
5:2 Ia melihat dua perahu di tepi pantai. Nelayan-nelayannya telah turun dan sedang membasuh jalanya.

Lukas 6:19

Konteks
6:19 Dan semua orang banyak itu berusaha menjamah Dia, m  karena ada kuasa yang keluar dari pada-Nya dan semua orang n  itu disembuhkan-Nya.

Lukas 8:6

Konteks
8:6 Sebagian jatuh di tanah yang berbatu-batu, dan setelah tumbuh ia menjadi kering karena tidak mendapat air.

Lukas 8:30

Konteks
8:30 Dan Yesus bertanya kepadanya: "Siapakah namamu?" Jawabnya: "Legion," karena ia kerasukan banyak setan.

Lukas 8:46

Konteks
8:46 Tetapi Yesus berkata: "Ada seorang yang menjamah Aku, a  sebab Aku merasa ada kuasa keluar dari diri-Ku. b "

Lukas 9:34

Konteks
9:34 Sementara ia berkata demikian, datanglah awan menaungi mereka. Dan ketika mereka masuk ke dalam awan itu, takutlah mereka.

Lukas 11:30

Konteks
11:30 Sebab seperti Yunus menjadi tanda untuk orang-orang Niniwe, demikian pulalah Anak Manusia akan menjadi tanda untuk angkatan ini.

Lukas 13:23

Konteks
13:23 Dan ada seorang yang berkata kepada-Nya: "Tuhan, sedikit sajakah orang yang diselamatkan?"

Lukas 15:10

Konteks
15:10 Aku berkata kepadamu: Demikian juga akan ada sukacita pada malaikat-malaikat Allah karena satu orang berdosa yang bertobat. z "

Lukas 16:14

Konteks
16:14 Semuanya itu didengar oleh orang-orang Farisi, hamba-hamba uang z  itu 2 , dan mereka mencemoohkan Dia. a 

Lukas 18:25

Konteks
18:25 Sebab lebih mudah seekor unta masuk melalui lobang jarum dari pada seorang kaya masuk ke dalam Kerajaan 3  Allah."

Lukas 19:3

Konteks
19:3 Ia berusaha untuk melihat orang apakah Yesus itu, tetapi ia tidak berhasil karena orang banyak, sebab badannya pendek.

Lukas 21:31

Konteks
21:31 Demikian juga, jika kamu melihat hal-hal itu terjadi 4 , ketahuilah, bahwa Kerajaan Allah f  sudah dekat 5 .

Lukas 22:33

Konteks
22:33 Jawab Petrus: "Tuhan, aku bersedia masuk penjara dan mati s  bersama-sama dengan Engkau!"

Lukas 23:12

Konteks
23:12 Dan pada hari itu juga bersahabatlah f  Herodes dan Pilatus; sebelum itu mereka bermusuhan.

Lukas 24:4

Konteks
24:4 Sementara mereka berdiri termangu-mangu karena hal itu, tiba-tiba ada dua orang berdiri dekat mereka memakai pakaian yang berkilau-kilauan. w 

Lukas 24:36

Konteks
Yesus menampakkan diri kepada semua murid
24:36 Dan sementara mereka bercakap-cakap tentang hal-hal itu, Yesus tiba-tiba berdiri di tengah-tengah mereka dan berkata kepada mereka: "Damai sejahtera bagi kamu! c "
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[4:10]  1 Full Life : PENGGUNAAN KITAB SUCI OLEH IBLIS.

Nas : Luk 4:10

Lihat cat. --> Mat 4:6.

[atau ref. Mat 4:6]

[16:14]  2 Full Life : ORANG-ORANG FARISI, HAMBA-HAMBA UANG ITU.

Nas : Luk 16:14

Orang Farisi menganggap kekayaan sebagai berkat dari Allah karena kesetiaan mereka dalam mengamalkan hukum taurat. Mereka "mencemoohkan" Yesus, yang miskin, sebab mereka menganggap kemiskinan-Nya sebagai suatu tanda bahwa Allah tidak menghargai Dia

(lihat art. KEKAYAAN DAN KEMISKINAN).

[18:25]  3 Full Life : SEORANG KAYA ... KERAJAAN.

Nas : Luk 18:25

Para murid, yang berpegang kepada pandangan umum yang dianut oleh orang Yahudi, heran atas pernyataan-pernyataan Yesus mengenai orang kaya (ayat Luk 18:24-26). Untuk keterangan lebih lanjut mengenai pokok ini,

lihat art. KEKAYAAN DAN KEMISKINAN.

[21:31]  4 Full Life : JIKA KAMU MELIHAT HAL-HAL ITU TERJADI.

Nas : Luk 21:31

Orang dapat mengetahui bahwa waktu penyataan Yesus dalam kemuliaan untuk menegakkan Kerajaan-Nya sudah dekat dengan cara memperhatikan tanda-tandanya

(lihat cat. --> Mat 24:33).

[atau ref. Mat 24:33]

Sebaliknya, kedatangan Kristus kembali bagi orang percaya yang setia dari gereja-Nya pada waktu yang tak diketahui dan tak disangka-sangka (yaitu, pengangkatan semua orang percaya yang sejati, bd. Yoh 14:1-4; 1Tes 4:13-18) barangkali ditunjukkan dalam ayat Luk 21:34-36

(lihat cat. --> Mat 24:44).

[atau ref. Mat 24:44]

[21:31]  5 Full Life : KERAJAAN ALLAH SUDAH DEKAT.

Nas : Luk 21:31

Lihat cat. --> Mat 24:33.

[atau ref. Mat 24:33]



TIP #01: Selamat Datang di Antarmuka dan Sistem Belajar Alkitab SABDA™!! [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA