TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Kisah Para Rasul 5:8

Konteks
5:8 Kata Petrus kepadanya: "Katakanlah kepadaku, dengan harga sekiankah tanah itu kamu jual?" Jawab perempuan itu: "Betul sekian. h "

Kisah Para Rasul 9:32

Konteks
Petrus menyembuhkan Eneas dan membangkitkan Dorkas
9:32 Pada waktu itu Petrus berjalan keliling, mengadakan kunjungan ke mana-mana. Dalam perjalanan itu ia singgah juga kepada orang-orang kudus x  yang di Lida.

Kisah Para Rasul 11:29

Konteks
11:29 Lalu murid-murid g  memutuskan untuk mengumpulkan suatu sumbangan, h  sesuai dengan kemampuan mereka masing-masing dan mengirimkannya kepada saudara-saudara i  yang diam di Yudea.

Kisah Para Rasul 12:13

Konteks
12:13 Dan ketika ia mengetuk pintu gerbang, datanglah seorang hamba perempuan bernama Rode untuk mengetahui siapa yang mengetuk itu. c 

Kisah Para Rasul 16:35

Konteks
16:35 Setelah hari siang pembesar-pembesar kota menyuruh pejabat-pejabat kota pergi kepada kepala penjara dengan pesan: "Lepaskanlah kedua orang itu!"

Kisah Para Rasul 17:16

Konteks
Paulus di Atena
17:16 Sementara Paulus menantikan mereka di Atena, sangat sedih hatinya 1  karena ia melihat, bahwa kota itu penuh dengan patung-patung berhala.

Kisah Para Rasul 18:21

Konteks
18:21 Ia minta diri dan berkata: "Aku akan kembali kepada kamu, jika Allah menghendakinya. m " Lalu bertolaklah ia dari Efesus.

Kisah Para Rasul 27:14

Konteks
Kapal terkandas
27:14 Tetapi tidak berapa lama kemudian turunlah dari arah pulau itu angin badai, j  yang disebut angin "Timur Laut".
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[17:16]  1 Full Life : PAULUS ... SANGAT SEDIH HATINYA.

Nas : Kis 17:16

Ketika melihat penyembahan berhala dan pencemaran kesusilaan, Paulus menjadi sangat sedih

(lihat cat. --> Ibr 1:9);

[atau ref. Ibr 1:9]

rohnya menangisi mereka yang terhilang dan membutuhkan keselamatan. Sikap Paulus ini sama dengan sikap Yesus sendiri terhadap dosa dan pekerjaannya yang merusak

(lihat cat. --> Yoh 11:33).

[atau ref. Yoh 11:33]

Sikap marah yang kudus terhadap dosa dan kedursilaan seharusnya menjadi ciri dari semua orang yang memiliki Roh Kristus. Demi Kristus dan keselamatan orang yang terhilang, roh kita harus memberontak terhadap dosa yang dicela dalam Alkitab, yang menyakiti Allah dan merusak manusia (bd. 1Kor 6:17).



TIP #30: Klik ikon pada popup untuk memperkecil ukuran huruf, ikon pada popup untuk memperbesar ukuran huruf. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA