TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Keluaran 5:12

Konteks
5:12 Lalu berseraklah bangsa itu ke seluruh tanah Mesir untuk mengumpulkan tunggul gandum sebagai pengganti jerami.

Keluaran 7:12

Konteks
7:12 Masing-masing mereka melemparkan tongkatnya, dan tongkat-tongkat itu menjadi ular 1 ; tetapi tongkat Harun menelan tongkat-tongkat mereka.

Keluaran 14:15

Konteks
Menyeberangi Laut Teberau
14:15 Berfirmanlah TUHAN kepada Musa: "Mengapakah engkau berseru-seru demikian kepada-Ku? i  Katakanlah kepada orang Israel, supaya mereka berangkat.

Keluaran 23:17

Konteks
23:17 Tiga kali s  setahun semua orangmu yang laki-laki harus menghadap ke hadirat Tuhanmu TUHAN.

Keluaran 24:9

Konteks
24:9 Dan naiklah Musa dengan Harun, Nadab dan Abihu dan tujuh puluh orang s  dari para tua-tua Israel.

Keluaran 40:7

Konteks
40:7 Kautaruhlah bejana u  pembasuhan di antara Kemah Pertemuan dan mezbah itu, lalu kautaruhlah air ke dalamnya.

Keluaran 40:36

Konteks
40:36 Apabila awan itu naik dari atas Kemah Suci, berangkatlah n  orang Israel dari setiap tempat mereka berkemah.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[7:12]  1 Full Life : MENJADI ULAR.

Nas : Kel 7:12

Teks :
  1. 1) Tongkat para ahli sihir Mesir juga berubah menjadi ular, suatu tindakan yang dilaksanakan oleh kuasa setan. Mesir benar-benar kecanduan pada sihir, okultisme, spiritisme, dan ilmu tenung sebagai agama mereka. Akan tetapi, ketika tongkat Harun menelan tongkat-tongkat mereka, Allah Israel membuktikan bahwa kuasa-Nya lebih besar daripada kuasa para dewa Mesir.
  2. 2) Pada hari-hari terakhir zaman ini, sebelum Kristus datang kembali, Iblis akan memamerkan mukjizat-mukjizat melalui para pendeta palsu di kalangan gereja dan melalui antikristus (bd. 2Tim 3:8;

    lihat art. KESENGSARAAN BESAR; dan

    lihat art. ZAMAN ANTIKRISTUS).

    Oleh karena itu, orang percaya tidak boleh menganggap bahwa terjadinya mukjizat senantiasa merupakan bukti bahwa Tuhan sedang bekerja

    (lihat cat. --> Wahy 16:14;

    lihat cat. --> Wahy 19:20).

    [atau ref. Wahy 16:14; 19:20]



TIP #14: Gunakan Boks Temuan untuk melakukan penyelidikan lebih jauh terhadap kata dan ayat yang Anda cari. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA