TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Keluaran 33:12

Konteks
33:12 Lalu berkatalah Musa 1  kepada TUHAN: "Memang Engkau berfirman kepadaku: Suruhlah bangsa ini w  berangkat, tetapi Engkau tidak memberitahukan kepadaku, siapa yang akan Kauutus bersama-sama dengan aku. Namun demikian Engkau berfirman: Aku mengenal namamu x  dan juga engkau mendapat kasih karunia y  di hadapan-Ku.

Kejadian 6:8

Konteks
6:8 Tetapi Nuh g  mendapat kasih karunia di mata TUHAN. h 

Kejadian 19:19

Konteks
19:19 Sungguhlah hambamu ini telah dikaruniai belas kasihan di hadapanmu, r  dan tuanku telah berbuat kemurahan s  besar kepadaku dengan memelihara hidupku, tetapi jika aku harus lari ke pegunungan, t  pastilah aku akan tersusul oleh bencana itu, sehingga matilah aku.

Kejadian 19:21

Konteks
19:21 Sahut malaikat itu kepadanya: "Baiklah, dalam hal inipun permintaanmu u  akan kuterima dengan baik; yakni kota yang telah kau sebut itu tidak akan kutunggangbalikkan.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[33:12]  1 Full Life : BERKATALAH MUSA.

Nas : Kel 33:12

Melalui doa Musa, Allah menyesal, mengubah keputusan-Nya (bd. ayat Kel 33:3) dan setuju untuk pergi bersama Musa dan umat-Nya (ayat Kel 33:14;

lihat cat. --> Kel 33:3).

[atau ref. Kel 33:3]



TIP #14: Gunakan Boks Temuan untuk melakukan penyelidikan lebih jauh terhadap kata dan ayat yang Anda cari. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA