TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Ayub 7:13

Konteks
7:13 Apabila aku berpikir: Tempat tidurku akan memberi aku penghiburan, dan tempat pembaringanku akan meringankan keluh kesahku, p 

Ayub 39:16

Konteks
39:16 (39-19) Ia memperlakukan anak-anaknya dengan keras k  seolah-olah bukan anaknya sendiri; ia tidak peduli, kalau jerih payahnya sia-sia,

Ayub 5:19

Konteks
5:19 Dari enam macam kesesakan engkau diluputkan-Nya u  dan dalam tujuh macam engkau v  tidak kena malapetaka.

Ayub 21:25

Konteks
21:25 Yang lain mati dengan sakit hati, r  dengan tidak pernah merasakan kenikmatan.

Ayub 15:20

Konteks
15:20 Orang fasik menggeletar a  sepanjang hidupnya, demikian juga orang lalim selama tahun-tahun yang disediakan baginya. b 

Ayub 30:16

Konteks
30:16 Oleh sebab itu jiwaku hancur g  dalam diriku; hari-hari kesengsaraan mencekam aku. h 

Ayub 7:11

Konteks
7:11 Oleh sebab itu akupun tidak akan menahan i  mulutku, aku akan berbicara dalam kesesakan j  jiwaku 1 , mengeluh k  dalam kepedihan hatiku. l 

Ayub 10:15

Konteks
10:15 Kalau aku bersalah, o  celakalah aku! p  dan kalau aku benar, aku takkan berani mengangkat kepalaku, q  karena kenyang dengan penghinaan, dan karena melihat sengsaraku. r 

Ayub 27:10

Konteks
27:10 Dapatkah ia bersenang-senang karena Yang Mahakuasa h  dan berseru kepada Allah setiap waktu?

Ayub 42:11

Konteks
42:11 Kemudian datanglah kepadanya semua saudaranya laki-laki dan perempuan dan semua kenalannya yang lama, f  dan makan bersama-sama dengan dia di rumahnya. Mereka menyatakan turut berdukacita dan menghibur dia oleh karena segala malapetaka yang telah ditimpakan TUHAN kepadanya, g  dan mereka masing-masing memberi dia uang satu kesita dan sebuah cincin emas.

Ayub 3:18

Konteks
3:18 Dan para tawanan v  bersama-sama menjadi tenang, mereka tidak lagi mendengar suara w  pengerah. x 

Ayub 21:4

Konteks
21:4 Kepada manusiakah keluhanku b  tertuju? Mengapa aku tidak boleh kesal hati? c 

Ayub 5:6-7

Konteks
5:6 Karena bukan dari debu terbit bencana dan bukan dari tanah t  tumbuh kesusahan; 5:7 melainkan manusia menimbulkan kesusahan u  bagi dirinya, seperti bunga api berjolak tinggi.

Ayub 11:16

Konteks
11:16 bahkan engkau akan melupakan kesusahanmu, m  hanya teringat kepadanya seperti kepada air yang telah mengalir lalu. n 

Ayub 20:22

Konteks
20:22 Dalam kemewahannya yang berlimpah-limpah ia penuh kuatir; h  ia ditimpa i  kesusahan dengan sangat dahsyatnya.

Ayub 30:25

Konteks
30:25 Bukankah aku menangis karena orang yang mengalami hari kesukaran? x  Bukankah susah hatiku karena orang miskin? y 

Ayub 36:15

Konteks
36:15 Dengan sengsara r  Ia menyelamatkan orang sengsara, s  dengan penindasan t  Ia membuka telinga mereka. u 

Ayub 15:24

Konteks
15:24 Ia ditakutkan k  oleh kesesakan l  dan kesempitan, yang menggagahinya laksana raja m  yang siap menyergap.

Ayub 27:9

Konteks
27:9 Apakah Allah akan mendengar teriaknya, jika kesesakan menimpa dia? g 

Ayub 30:27

Konteks
30:27 Batinku bergelora dan tak kunjung diam, a  hari-hari kesengsaraan telah melanda diriku. b 

Ayub 3:10

Konteks
3:10 karena tidak ditutupnya pintu kandungan ibuku, dan tidak disembunyikannya kesusahan dari mataku.

Ayub 4:8

Konteks
4:8 Yang telah kulihat b  ialah bahwa orang yang membajak kejahatan c  dan menabur kesusahan, ia menuainya d  juga.

Ayub 6:3

Konteks
6:3 Maka beratnya akan melebihi pasir q  di laut; oleh sebab itu tergesa-gesalah r  perkataanku.

Ayub 9:28

Konteks
9:28 maka takutlah y  aku kepada segala kesusahanku; aku tahu, bahwa Engkau tidak akan menganggap aku tidak bersalah. z 

Ayub 21:17

Konteks
21:17 Betapa sering pelita orang fasik dipadamkan, v  kebinasaan w  menimpa mereka, dan kesakitan dibagikan Allah kepada mereka dalam murka-Nya! x 

Ayub 3:26

Konteks
3:26 Aku tidak mendapat ketenangan l  dan ketenteraman; aku tidak mendapat istirahat, m  tetapi kegelisahanlah n  yang timbul."

Ayub 6:2

Konteks
6:2 "Ah, hendaklah kiranya kekesalan hatiku ditimbang, dan kemalanganku ditaruh bersama-sama di atas neraca! p 

Ayub 7:15

Konteks
7:15 sehingga aku lebih suka dicekik dan mati s  dari pada menanggung kesusahanku. t 

Ayub 9:29

Konteks
9:29 Aku dinyatakan bersalah, apa gunanya aku menyusahkan diri dengan sia-sia? a 

Ayub 14:1

Konteks
Setelah mati tidak ada harapan lagi
14:1 "Manusia yang lahir dari perempuan, u  singkat v  umurnya dan penuh kegelisahan 2 . w 

Ayub 15:35

Konteks
15:35 Mereka menghamilkan bencana l  dan melahirkan kejahatan, m  dan tipu daya dikandung hati mereka."

Ayub 16:2

Konteks
16:2 "Hal seperti itu telah acap kali kudengar. Penghibur n  sialan kamu semua! o 

Ayub 19:2

Konteks
19:2 "Berapa lama lagi kamu menyakitkan hatiku, q  dan meremukkan r  aku dengan perkataan?

Ayub 26:2

Konteks
26:2 "Alangkah baiknya bantuanmu kepada yang tidak kuat, u  dan pertolonganmu kepada lengan yang tidak berdaya! v 

Ayub 31:39

Konteks
31:39 jikalau aku memakan habis hasilnya dengan tidak membayar, i  dan menyusahkan pemilik-pemiliknya, j 

Ayub 36:8

Konteks
36:8 Jikalau mereka dibelenggu dengan rantai, b  tertangkap dalam tali kesengsaraan, c 

Ayub 38:23

Konteks
38:23 yang Kusimpan untuk masa kesesakan, o  untuk waktu pertempuran dan peperangan? p 

Ayub 3:17

Konteks
3:17 Di sanalah orang fasik berhenti menimbulkan huru-hara, t  di sanalah mereka yang kehabisan tenaga mendapat istirahat. u 

Ayub 4:5

Konteks
4:5 tetapi sekarang, dirimu yang tertimpa, dan engkau kesal, u  dirimu terkena, v  dan engkau terkejut. w 

Ayub 5:11

Konteks
5:11 Ia menempatkan orang yang hina pada derajat yang tinggi b  dan orang yang berdukacita c  mendapat d  pertolongan yang kuat;

Ayub 7:3

Konteks
7:3 demikianlah dibagikan kepadaku bulan-bulan yang sia-sia, dan ditentukan kepadaku t  malam-malam penuh kesusahan.

Ayub 10:1

Konteks
Apakah maksud Allah dengan penderitaan?
10:1 "Aku telah bosan hidup, p  aku hendak melampiaskan keluhanku, aku hendak berbicara dalam kepahitan jiwaku 3 . q 

Ayub 13:26

Konteks
13:26 Sebab Engkau menulis hal-hal yang pahit terhadap aku dan menghukum aku karena kesalahan pada masa mudaku; p 

Ayub 16:6

Konteks
16:6 Tetapi bila aku berbicara, penderitaanku tidak menjadi ringan, dan bila aku berdiam diri, apakah yang hilang u  dari padaku?

Ayub 19:5

Konteks
19:5 Jika kamu sungguh hendak membesarkan diri terhadap aku, v  dan membuat celaku sebagai bukti terhadap diriku,

Ayub 22:30

Konteks
22:30 Orang yang tidak bersalah w  diluputkan-Nya: engkau luput karena kebersihan tanganmu. x "

Ayub 23:16

Konteks
23:16 Allah telah membuat aku putus asa, x  Yang Mahakuasa y  telah membuat hatiku gemetar; z 

Ayub 27:2

Konteks
27:2 "Demi Allah yang hidup, yang tidak memberi keadilan t  kepadaku, dan demi Yang Mahakuasa, u  yang memedihkan hatiku, v 

Ayub 29:13

Konteks
29:13 aku mendapat ucapan berkat c  dari orang yang nyaris binasa, dan hati seorang janda d  kubuat bersukaria;

Ayub 30:11

Konteks
30:11 karena tali t  kemahku telah dilepaskan Allah dan aku direndahkan-Nya, u  dan mereka tidak mengekang v  diri terhadap aku.

Ayub 31:29

Konteks
31:29 Apakah aku bersukacita karena kecelakaan r  pembenciku, dan bersorak-sorai, bila ia ditimpa s  malapetaka

Ayub 36:19

Konteks
36:19 Dapatkah teriakanmu meluputkan engkau dari kesesakan, ataukah seluruh kekuatan e  jerih payahmu?

Ayub 36:21

Konteks
36:21 Jagalah dirimu, janganlah berpaling kepada kejahatan, g  karena itulah sebabnya engkau dicobai oleh sengsara. h 

Ayub 38:22

Konteks
38:22 Apakah engkau telah masuk sampai ke perbendaharaan salju, l  atau melihat perbendaharaan m  hujan batu, n 

Ayub 3:20

Konteks
3:20 Mengapa terang diberikan kepada yang bersusah-susah, dan hidup kepada yang pedih hati; z 

Ayub 4:7

Konteks
4:7 Camkanlah ini: siapa binasa z  dengan tidak bersalah dan di manakah orang yang jujur dipunahkan 4 ? a 

Ayub 13:25

Konteks
13:25 Apakah Engkau hendak menggentarkan l  daun m  yang ditiupkan angin, dan mengejar n  jerami o  yang kering?

Ayub 2:13

Konteks
2:13 Lalu mereka duduk bersama-sama dia di tanah y  selama tujuh hari tujuh malam. z  Seorangpun tidak mengucapkan sepatah kata kepadanya, a  karena mereka melihat, bahwa sangat berat penderitaannya.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[7:11]  1 Full Life : KESESAKAN JIWAKU.

Nas : Ayub 7:11

Ayub sering kali berbicara tentang kesedihan dan kegetiran roh dan jiwanya (bd. Ayub 10:1; 27:2). Ia menjadi orang yang sangat menderita pada seluruh aspek hidupnya.

  1. 1) Secara jasmaniah ia kehilangan kekayaan, anak-anak, dan kesehatannya (Ayub 1:13-19; 2:7-8).
  2. 2) Secara sosial ia diasingkan dari semua sahabat dan keluarganya (Ayub 2:7-8; 19:13-19). Ia dicemooh oleh masyarakat umum (Ayub 16:10; 30:1-10) serta dikhianati oleh sahabat-sahabat karibnya (Ayub 6:14-23).
  3. 3) Secara rohani ia merasa ditinggalkan oleh Allah, karena percaya bahwa Tuhan telah berbalik melawan dia (ayat Ayub 7:17-19; 6:4).
  4. 4) Karena disiksa dalam bermacam-macam cara, Ayub mengalami berbagai macam perasaan: kekhawatiran (ayat Ayub 7:4,13-14), ketidaktentuan (Ayub 9:20), penolakan dan pengkhianatan (Ayub 10:3; 12:4), ketakutan (Ayub 6:4; 9:28), kesepian (Ayub 19:13-19), dan keputusasaan yang membuatnya ingin mati (pasal Ayub 3:1-26).

[14:1]  2 Full Life : PENUH KEGELISAHAN.

Nas : Ayub 14:1

Bagi seorang percaya, hidup yang "penuh kegelisahan" mungkin menjadi akibat dari penganiayaan, ketidakadilan, kemiskinan, penyakit, atau perlawanan Iblis terhadap peperangan iman mereka

(lihat art. PENDERITAAN ORANG BENAR).

Allah menghendaki agar semua orang percaya yang menderita dan tertindas di bumi ini mengetahui bahwa suatu hari kebangkitan

(lihat cat. --> Ayub 14:14 berikut)

[atau ref. Ayub 14:14]

dan kemenangan akan tiba bila mereka akan bersama dengan Dia untuk selama-lamanya

(lihat cat. --> Wahy 21:1;

lihat cat. --> Wahy 21:4).

[atau ref. Wahy 21:1,4]

Pada saat itu mereka akan langsung mengalami bahwa "penderitaan zaman sekarang ini tidak dapat dibandingkan dengan kemuliaan yang akan dinyatakan kepada kita"

(lihat cat. --> Rom 8:18).

[atau ref. Rom 8:18]

[10:1]  3 Full Life : DALAM KEPAHITAN JIWAKU.

Nas : Ayub 10:1

Dalam pasal Ayub 10:1-22 Ayub terus mencurahkan kepahitan hatinya dan perasaannya kepada Allah karena merasa diperlakukan dengan tidak adil. Tetapi sekalipun Ayub merasa bahwa Allah telah menarik kasih-Nya dari dirinya, dia tetap percaya kepada keadilan Allah dan terus bergumul dengan Allah mencari pemecahan untuk masalah pelik ini.

[4:7]  4 Full Life : DI MANAKAH ORANG YANG JUJUR DIPUNAHKAN?

Nas : Ayub 4:7

Teologi bahwa yang benar tidak akan binasa dan yang jahat akan dihukum adalah benar dari sudut pandangan kekekalan (lih. Gal 6:7; Ibr 10:13); pada akhirnya, keadilan akan dijalankan. Akan tetapi, di bumi ini, sering kali pembalasan adil justru tidak terjadi dan yang tidak bersalahlah yang menderita. Kegagalan untuk menyadari kebenaran ini menjadi kesalahan pokok dalam pikiran Elifas (mis. Mat 23:25; Luk 13:4-5; Yoh 9:1-3; 1Pet 2:19-20).



TIP #09: Klik ikon untuk merubah tampilan teks alkitab dan catatan hanya seukuran layar atau memanjang. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA