TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Amsal 1:33

Konteks
1:33 Tetapi siapa mendengarkan aku, ia akan tinggal dengan aman, v  terlindung dari pada kedahsyatan malapetaka. w "

Amsal 3:18

Konteks
3:18 Ia menjadi pohon kehidupan z  bagi orang yang memegangnya, siapa yang berpegang padanya akan disebut berbahagia. a 

Amsal 9:16

Konteks
9:16 "Siapa yang tak berpengalaman, singgahlah ke mari"; dan kepada orang yang tidak berakal budi l  katanya:

Amsal 10:19

Konteks
10:19 Di dalam banyak bicara pasti ada pelanggaran, tetapi siapa yang menahan bibirnya, berakal budi. u 

Amsal 11:18

Konteks
11:18 Orang fasik membuat laba yang sia-sia, tetapi siapa menabur kebenaran, mendapat pahala s  yang tetap.

Amsal 14:29

Konteks
14:29 Orang yang sabar besar pengertiannya, h  tetapi siapa cepat marah membesarkan kebodohan. i 

Amsal 15:9

Konteks
15:9 Jalan orang fasik i  adalah kekejian bagi TUHAN, tetapi siapa mengejar kebenaran, j  dikasihi-Nya.

Amsal 16:17

Konteks
16:17 Menjauhi kejahatan itulah jalan orang jujur; siapa menjaga jalannya, memelihara nyawanya. t 

Amsal 17:21

Konteks
17:21 Siapa mendapat anak yang bebal, mendapat duka, dan ayah orang bodoh m  tidak akan bersukacita.

Amsal 18:21-22

Konteks
18:21 Hidup dan mati r  dikuasai lidah, siapa suka menggemakannya, akan memakan buahnya. s  18:22 Siapa mendapat isteri, mendapat sesuatu yang baik, t  dan ia dikenan TUHAN. u 

Amsal 20:20

Konteks
20:20 Siapa mengutuki ayah atau ibunya, m  pelitanya akan padam pada waktu gelap. n 

Amsal 26:6

Konteks
26:6 Siapa mengirim pesan dengan perantaraan orang bebal e  mematahkan kakinya sendiri dan meminum kecelakaan.

Amsal 27:16

Konteks
27:16 Siapa menahannya menahan angin, dan tangan kanannya menggenggam minyak.

Amsal 28:9

Konteks
28:9 Siapa memalingkan telinganya untuk tidak mendengarkan hukum, juga doanya adalah kekejian 1 . e 

Amsal 28:23

Konteks
28:23 Siapa menegur orang akan kemudian lebih disayangi dari pada orang yang menjilat. u 

Amsal 28:25

Konteks
28:25 Orang yang loba, menimbulkan pertengkaran, x  tetapi siapa percaya kepada TUHAN, y  diberi kelimpahan.

Amsal 29:25

Konteks
29:25 Takut h  kepada orang mendatangkan jerat, tetapi siapa percaya kepada TUHAN, i  dilindungi. j 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[28:9]  1 Full Life : DOANYA ADALAH KEKEJIAN.

Nas : Ams 28:9

Allah tidak akan menjawab doa orang yang tidak sungguh-sungguh mengabdi untuk taat kepada-Nya dan firman-Nya. Berkompromi dalam komitmen kita kepada Allah dan firman-Nya dengan ikut serta dalam kesenangan berdosa, biarpun sedikit, akan menjadikan doa-doa kita tidak efektif (bd. Ams 15:29; Mazm 66:18; Yes 59:2;

lihat art. BERDOA DENGAN EFEKTIF).

Berdoa tanpa kasih untuk firman dan hukum Allah adalah kemunafikan dan menghina Dia

(lihat cat. --> 1Yoh 3:22).

[atau ref. 1Yoh 3:22]



TIP #15: Gunakan tautan Nomor Strong untuk mempelajari teks asli Ibrani dan Yunani. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA