Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Matius 16:24

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Mat 16:24

Lalu Yesus berkata kepada murid-murid-Nya: "Setiap orang yang mau mengikut Aku, ia harus menyangkal dirinya, memikul salibnya 1  dan mengikut Aku. q 

AYT (2018)

Kemudian Yesus berkata kepada murid-murid-Nya, “Jika ada yang mau mengikuti Aku, ia harus menyangkal dirinya sendiri, memikul salibnya, dan mengikut Aku.

TL (1954) ©

SABDAweb Mat 16:24

Setelah itu berkata Yesus kepada murid-murid-Nya, "Jikalau barangsiapa hendak mengikut Aku, haruslah ia menyangkali dirinya serta menanggung salibnya, lalu mengikut Aku.

BIS (1985) ©

SABDAweb Mat 16:24

Kemudian Yesus berkata kepada pengikut-pengikut-Nya, "Orang yang mau mengikuti Aku, harus melupakan kepentingannya sendiri, memikul salibnya, dan terus mengikuti Aku.

TSI (2014)

Kemudian Yesus berkata kepada kami, “Siapa yang mau mengikut Aku, dia harus melupakan kepentingan diri sendiri dan terus mengikut Aku dengan bertekad, ‘Sekalipun harus mati, bahkan mati disalibkan, aku tidak akan mundur.’

MILT (2008)

Kemudian YESUS berkata kepada para murid-Nya, "Jika seseorang ingin ikut di belakang-Ku, hendaklah dia menyangkal dirinya, dan memikul salibnya, dan mengikuti Aku!

Shellabear 2011 (2011)

Kemudian sabda Isa kepada para pengikut-Nya, "Siapa mau mengikut Aku, ia harus menyangkal dirinya, memikul salibnya, dan mengikut Aku.

AVB (2015)

Kemudian Yesus berkata kepada murid-murid-Nya, “Jika seseorang hendak mengikut-Ku, dia harus menyangkal dirinya, memikul salib dan mengikut-Ku.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Mat 16:24

Lalu
<5119>
Yesus
<2424>
berkata
<2036>
kepada murid-murid-Nya
<3101> <846>
: "Setiap orang yang
<5100>
mau
<2309>
mengikut
<3694>
Aku
<3450>
, ia harus menyangkal
<533>
dirinya
<1438>
, memikul
<142>
salibnya
<4716> <846>
dan
<2532>
mengikut
<190>
Aku
<3427>
.

[<1487> <2064> <2532>]
TL ITL ©

SABDAweb Mat 16:24

Setelah
<5119>
itu berkata
<2036>
Yesus
<2424>
kepada murid-murid-Nya
<3101>
, "Jikalau
<1487>
barangsiapa
<5100>
hendak
<2309>
mengikut
<3694>
Aku
<3450>
, haruslah
<2064>
ia menyangkali
<533>
dirinya
<1438>
serta
<2532>
menanggung salibnya
<4716>
, lalu
<2532>
mengikut
<190>
Aku
<3427>
.
AYT ITL
Kemudian
<5119>
Yesus
<2424>
berkata
<2036>
kepada
<3588>
murid-murid-Nya
<3101> <846>
, "Jika
<1487>
ada
<5100>
yang mau
<2309>
mengikuti
<3694>
Aku
<3450>
, ia harus
<2064>
menyangkal
<533>
dirinya sendiri
<1438>
, memikul
<142>
salibnya
<4716>
, dan
<2532>
mengikut
<190>
Aku
<3427>
.

[<2532> <846>]
AVB ITL
Kemudian
<5119>
Yesus
<2424>
berkata
<2036>
kepada murid-murid-Nya
<3101>
, “Jika
<1487>
seseorang
<5100>
hendak
<2309>
mengikut-Ku
<3694>
, dia harus menyangkal
<533>
dirinya
<1438>
, memikul
<142>
salib
<4716>
dan
<2532>
mengikut-Ku
<190>
.

[<846> <3450> <2064> <2532> <846> <3427>]
GREEK
τοτε
<5119>
ADV
{VAR1: [ο]
<3588>
T-NSM
} {VAR2: ο
<3588>
T-NSM
} ιησους
<2424>
N-NSM
ειπεν
<2036> <5627>
V-2AAI-3S
τοις
<3588>
T-DPM
μαθηταις
<3101>
N-DPM
αυτου
<846>
P-GSM
ει
<1487>
COND
τις
<5100>
X-NSM
θελει
<2309> <5719>
V-PAI-3S
οπισω
<3694>
ADV
μου
<3450>
P-1GS
ελθειν
<2064> <5629>
V-2AAN
απαρνησασθω
<533> <5663>
V-ADM-3S
εαυτον
<1438>
F-3ASM
και
<2532>
CONJ
αρατω
<142> <5657>
V-AAM-3S
τον
<3588>
T-ASM
σταυρον
<4716>
N-ASM
αυτου
<846>
P-GSM
και
<2532>
CONJ
ακολουθειτω
<190> <5720>
V-PAM-3S
μοι
<3427>
P-1DS
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Mat 16:24

Lalu Yesus berkata kepada murid-murid-Nya: "Setiap orang yang mau mengikut Aku, ia harus menyangkal dirinya, memikul salibnya 1  dan mengikut Aku. q 

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Mat 16:24

1 Lalu Yesus berkata kepada murid-murid-Nya: "Setiap orang yang mau mengikut Aku, ia harus menyangkal dirinya, memikul 2  salibnya dan 2  mengikut Aku.

Catatan Full Life

Mat 16:24 1

Nas : Mat 16:24

Lihat cat. --> Mr 8:34.

[atau ref. Mr 8:34]

[+] Bhs. Inggris



TIP #32: Gunakan Pencarian Khusus untuk melakukan pencarian Teks Alkitab, Tafsiran/Catatan, Studi Kamus, Ilustrasi, Artikel, Ref. Silang, Leksikon, Pertanyaan-Pertanyaan, Gambar, Himne, Topikal. Anda juga dapat mencari bahan-bahan yang berkaitan dengan ayat-ayat yang anda inginkan melalui pencarian Referensi Ayat. [SEMUA]
dibuat dalam 0.02 detik
dipersembahkan oleh YLSA