TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yohanes 4:22

Konteks
4:22 Kamu menyembah apa yang tidak kamu kenal, u  kami menyembah apa yang kami kenal, sebab keselamatan datang dari bangsa Yahudi. v 

Yohanes 4:32

Konteks
4:32 Akan tetapi Ia berkata kepada mereka: "Pada-Ku ada makanan f  yang tidak kamu kenal."

Yohanes 5:35

Konteks
5:35 Ia adalah pelita yang menyala dan yang bercahaya i  dan kamu hanya mau menikmati seketika saja cahayanya itu.

Yohanes 6:12

Konteks
6:12 Dan setelah mereka kenyang Ia berkata kepada murid-murid-Nya: "Kumpulkanlah potongan-potongan yang lebih supaya tidak ada yang terbuang."

Yohanes 7:7-8

Konteks
7:7 Dunia tidak dapat membenci kamu, tetapi ia membenci Aku 1 , n  sebab Aku bersaksi tentang dia, bahwa pekerjaan-pekerjaannya jahat. o  7:8 Pergilah kamu ke pesta itu. Aku belum pergi ke situ, karena waktu-Ku p  belum genap."

Yohanes 8:49

Konteks
8:49 Jawab Yesus: "Aku tidak kerasukan setan, tetapi Aku menghormati Bapa-Ku dan kamu tidak menghormati Aku.

Yohanes 8:56

Konteks
8:56 Abraham m  bapamu bersukacita bahwa ia akan melihat hari-Ku dan ia telah melihatnya n  dan ia bersukacita."

Yohanes 8:59

Konteks
8:59 Lalu mereka mengambil batu untuk melempari Dia; q  tetapi Yesus menghilang r  dan meninggalkan Bait Allah.

Yohanes 12:37

Konteks
Mengapa orang Yahudi tidak dapat percaya
12:37 Dan meskipun Yesus mengadakan begitu banyak mujizat g  di depan mata mereka, namun mereka tidak percaya kepada-Nya,

Yohanes 13:11

Konteks
13:11 Sebab Ia tahu, siapa yang akan menyerahkan Dia. j  Karena itu Ia berkata: "Tidak semua kamu bersih."

Yohanes 13:19

Konteks
13:19 Aku mengatakannya kepadamu sekarang juga sebelum hal itu terjadi, supaya jika hal itu terjadi, kamu percaya, w  bahwa Akulah Dia. x 

Yohanes 14:13

Konteks
14:13 dan apa juga yang kamu minta q  dalam nama-Ku 2 , Aku akan melakukannya, supaya Bapa dipermuliakan di dalam Anak.

Yohanes 15:8

Konteks
15:8 Dalam hal inilah Bapa-Ku dipermuliakan, f  yaitu jika kamu berbuah banyak dan dengan demikian kamu adalah murid-murid-Ku. g "

Yohanes 16:10

Konteks
16:10 akan kebenaran, z  karena Aku pergi kepada Bapa a  dan kamu tidak melihat Aku lagi;

Yohanes 18:8

Konteks
18:8 Jawab Yesus: "Telah Kukatakan kepadamu, Akulah Dia. Jika Aku yang kamu cari, biarkanlah mereka ini pergi."

Yohanes 21:5

Konteks
21:5 Kata Yesus kepada mereka: "Hai anak-anak, adakah kamu mempunyai lauk-pauk?" Jawab mereka: "Tidak ada."
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[7:7]  1 Full Life : IA MEMBENCI AKU.

Nas : Yoh 7:7

Yesus dibenci oleh dunia karena Dia mengatakan bahwa semua manusia tanpa Allah itu bobrok, berdosa, dan bersifat mementingkan diri sendiri (bd. Yoh 2:14-16; 3:19-20; 5:30-47). Sepanjang pelayanan-Nya Yesus tak henti-hentinya mengecam ketidakadilan, kekejaman, dan percabulan. Kesaksian yang nyata ini tentang dosa manusia bertentangan dengan mereka yang membawa berita "Injil positif", yaitu Injil yang tidak lagi menuntut pertobatan dan kebenaran.

[14:13]  2 Full Life : MINTA DALAM NAMA-KU.

Nas : Yoh 14:13

Berdoa dalam nama Yesus meliputi setidak-tidaknya dua hal:

  1. (1) berdoa selaras dengan kehendak, kepribadian, dan tabiat-Nya;
  2. (2) berdoa dengan penuh kepercayaan kepada-Nya dan kekuasaan-Nya serta dengan kerinduan untuk memuliakan Bapa dan Anak (Kis 3:16). Dengan demikian, berdoa dalam nama Yesus berarti bahwa Yesus akan menjawab semua doa yang akan dipanjatkan-Nya sendiri. Kuasa doa tidak terbatas bila ditujukan kepada Yesus atau Bapa dalam iman yang suci menurut kehendak-Nya

    (lihat cat. --> Mat 17:20; bd.

    [atau ref. Mat 17:20]

    lihat art. BERDOA DENGAN EFEKTIF).



TIP #07: Klik ikon untuk mendengarkan pasal yang sedang Anda tampilkan. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA