TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yohanes 1:16

Konteks
1:16 Karena dari kepenuhan-Nya a  kita semua telah menerima kasih karunia demi kasih karunia; b 

Yohanes 2:5

Konteks
2:5 Tetapi ibu Yesus berkata kepada pelayan-pelayan: "Apa yang dikatakan kepadamu, a  buatlah itu!"

Yohanes 3:7

Konteks
3:7 Janganlah engkau heran, karena Aku berkata kepadamu: Kamu harus dilahirkan kembali.

Yohanes 3:25

Konteks
3:25 Maka timbullah perselisihan di antara murid-murid Yohanes dengan seorang Yahudi tentang penyucian. n 

Yohanes 4:41

Konteks
4:41 Dan lebih banyak lagi orang yang menjadi percaya karena perkataan-Nya,

Yohanes 5:33

Konteks
5:33 Kamu telah mengirim utusan kepada Yohanes dan ia telah bersaksi f  tentang kebenaran;

Yohanes 9:13

Konteks
9:13 Lalu mereka membawa orang yang tadinya buta itu kepada orang-orang Farisi.

Yohanes 11:29

Konteks
11:29 Mendengar itu Maria segera bangkit lalu pergi mendapatkan Yesus.

Yohanes 18:24

Konteks
18:24 Maka Hanas mengirim Dia terbelenggu kepada Kayafas, l  Imam Besar itu.

Yohanes 18:29

Konteks
18:29 Sebab itu Pilatus keluar mendapatkan mereka dan berkata: "Apakah tuduhan kamu terhadap orang ini?"

Yohanes 19:1

Konteks
19:1 Lalu Pilatus mengambil Yesus dan menyuruh orang menyesah e  Dia 1 .
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[19:1]  1 Full Life : MENYURUH ORANG MENYESAH DIA.

Nas : Yoh 19:1

Mengenai keterangan perihal penyesahan cara Romawi

lihat cat. --> Mat 27:26.

[atau ref. Mat 27:26]



TIP #29: Klik ikon untuk merubah popup menjadi mode sticky, untuk merubah mode sticky menjadi mode popup kembali. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA