TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yeremia 4:18

Konteks
4:18 Tingkah langkahmu dan perbuatanmu y  telah menyebabkan semuanya ini kepadamu. z  Itulah nasibmu yang buruk, betapa pahitnya, a  sampai menusuk hatimu."

Yeremia 4:20

Konteks
4:20 Kehancuran demi kehancuran h  dikabarkan, seluruh negeri dirusakkan; i  kemahku j  dirusakkan dengan tiba-tiba, tendaku dalam sekejap mata.

Yeremia 7:1

Konteks
Khotbah Yeremia mengenai Bait Suci
7:1 Firman yang datang kepada Yeremia dari pada TUHAN, bunyinya:

Yeremia 7:3

Konteks
7:3 Beginilah firman TUHAN semesta alam, Allah Israel: Perbaikilah tingkah langkahmu 1  p  dan perbuatanmu, maka Aku mau diam q  bersama-sama kamu di tempat ini.

Yeremia 22:16

Konteks
22:16 serta mengadili perkara orang sengsara dan orang miskin 2  m  dengan adil. Bukankah itu namanya mengenal n  Aku? demikianlah firman TUHAN.

Yeremia 36:17

Konteks
36:17 Bertanyalah mereka kepada Barukh, katanya: "Beritahukanlah kepada kami, bagaimana caranya engkau menuliskan q  segala perkataan ini!"
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[7:3]  1 Full Life : PERBAIKILAH TINGKAH LANGKAHMU.

Nas : Yer 7:3

Allah masih memberikan panggilan lainnya agar bangsa itu bertobat dari jalan-jalan mereka yang jahat; akan tetapi, selama mereka percaya bahwa mereka aman hanya karena Bait Suci dan upacara-upacaranya, mereka tidak merasa perlu untuk bertobat (ayat Yer 7:4;

lihat cat. --> Yer 7:9 berikut).

[atau ref. Yer 7:9]

[22:16]  2 Full Life : ORANG SENGSARA DAN ORANG MISKIN.

Nas : Yer 22:16

Rasul Yakobus menekankan kebenaran yang sama: iman yang diperkenan Allah ialah iman yang terungkap dalam perhatian yang sungguh-sungguh kepada mereka yang berkekurangan

(lihat cat. --> Yak 1:27).

[atau ref. Yak 1:27]

Apabila kita membantu orang kekurangan dan tertindas, kita akan menerima berkat dan pujian Allah (bd. Gal 6:10;

lihat art. PEMELIHARAAN ORANG MISKIN DAN MELARAT).



TIP #29: Klik ikon untuk merubah popup menjadi mode sticky, untuk merubah mode sticky menjadi mode popup kembali. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA